Kroket kentang ekonomis

Dipos pada April 5, 2022

Kroket kentang ekonomis

Anda sedang mencari inspirasi resep Kroket kentang ekonomis yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Kroket kentang ekonomis yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Kroket kentang ekonomis, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Kroket kentang ekonomis enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Kroket kentang ekonomis adalah 12 bj. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Oh ya untuk tambahan saja, waktu yang diperlukan dalam memasak Kroket kentang ekonomis diperkirakan sekitar 40 menit.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Kroket kentang ekonomis sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Kroket kentang ekonomis memakai 19 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Kudapan yg bisa bikin kenyang,untuk sajian takjil berbuka puasa #PejuangGoldenApron3 #Minggu50 #CookpadCommunity_Jakarta #KampoengRamadan

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Kroket kentang ekonomis:

  1. 1/2 kg kentang
  2. 10 sdm tepung terigu
  3. 3 sdm margarin
  4. 100 ml air
  5. 1/4 sdt garam
  6. 1/4 sdt kaldu bubuk (me royco)
  7. Bahan isian
  8. 1 potong daging dada ayam
  9. 2 bj wortel
  10. 10 bj buncis
  11. 1 tangkai daun bawang
  12. 2 siung bawang putih
  13. 3 siung bawang merah
  14. 1/4 sdt lada bubuk
  15. 1/4 sdt garam
  16. 1/4 sdt penyedap
  17. Baluran
  18. 1 butir telur
  19. Secukup nya tepung roti/tepung panir

Langkah-langkah untuk membuat Kroket kentang ekonomis

1
Rebus kentang sampai empuk lalu haluskan. Sisihkan sampai dingin
Kroket kentang ekonomis - Step 1
Kroket kentang ekonomis - Step 1
2
Masak air dan margarin,sampai margarin mencair. Masukan garam,royco dan tepung,aduk cepat sampai tepung tercampur rata lalu matikan api.
Kroket kentang ekonomis - Step 2
Kroket kentang ekonomis - Step 2
3
Potong kecil2 wortel dan buncis. Cincang kasar ayam. Haluskan duo bawang kemudian tumis sampai matang dan harum. Masukan ayam lalu masukan sayuran,garam dan penyedap. Masak sampai matang lalu sisihkan
Kroket kentang ekonomis - Step 3
4
Campur kentang dan tepung, ambil adonan isi dengan isian sayuran ayam, bentuk lonjong
Kroket kentang ekonomis - Step 4
5
Kocok telur,celup kroket ke kocokan telur lalu guling2 kan di tepung roti (apabila mau lebih set simpan dulu di lemari eskurleb 1 jam)
Kroket kentang ekonomis - Step 5
Kroket kentang ekonomis - Step 5
Kroket kentang ekonomis - Step 5
6
Panaskan minyak,goreng kroket di api sedang sampai kuning kecokelatan, angkat dan siap di nikmati dengan cabe rawit.
Kroket kentang ekonomis - Step 6
Kroket kentang ekonomis - Step 6

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Udang Balado Kentang

Udang Balado Kentang

Mumpung weekend pengen masak2 dengan anak2 Kost dijamin enak๐Ÿ˜๐Ÿ˜‹

9 porsi
1 jam
Semur Jantung Ayam Kentang๐Ÿ›

Semur Jantung Ayam Kentang๐Ÿ›

Ini bikinnya versi nyemek ya, karna suamik request nya biar bumbu bener-bener meresap wkwk๐Ÿ˜… untuk jantung ayam nya bisa diganti juga sama ati rempela atau yang lain ya, sesuai selera aja๐Ÿค— #CookpadCommunity_Sby

Sambal Goreng Kentang Ati

Sambal Goreng Kentang Ati

Sambal goreng andalan , bisa pake ati / ampela ayam atau ati sapi . Rasa pedasnya disesuaikan selera atur seberapa banyak cabai rawit nya . Hmmm enak kalo pake ketupat tapi ga punya ๐Ÿ˜… , makan dengan nasi hangat pun mantap banget . #Lebaran #SambelGorengKentang #Kentang #AtiAmpela #HatiAyam #HatiSapi #BaladoKentang #Balado #MasakanLebaran #IdulFitri #SambalGorengKentangHati #SliceCuteCake

1 Kg Kentang
Kue Lumpur kentang

Kue Lumpur kentang

Tiba-tiba inget kue kesukaan almarhummah my Mom, terus bikin deh, Alhamdulillah rasanya langsung nyummy, so delicious.

15 kue
1 jam
79. Kentang Lele Kukus

79. Kentang Lele Kukus

Senin, 10 Mei 2021 (Sumber&Recook by Desi Arianti/Cimahi) Pertama kali coba enak sekali ๐Ÿ˜ praktis untuk bekal sekolah, piknik, atau untuk jualan juga bisa ๐Ÿ˜ resepnya simple Dan rasanya enak. Letโ€™s try cuzzz!!! ๐Ÿ‘ฉ๐Ÿปโ€๐Ÿณ #CookpadCommunity_Solo #PejuangGoldenApron3 #WongSoloMasak #Mei2021 #Timlo_TimKomunitasCookpadSolo #PekanPosbarManisGurih

4 porsi
1 jam
Sambal Goreng Kentang & Ayam

Sambal Goreng Kentang & Ayam

Berhubung suami tidak suka jeroan jadi buat sambel goreng kentangnya pake dada ayam saja ๐Ÿ˜. Request tambahan dari suami sambal goreng nya ga usah pakai santan, jadilah masak ini untuk tambahan menu Lebaran.

Corndog kentang dan mozarella

Corndog kentang dan mozarella

10 porsi
1 jam 20 menit
Bingka Kentang Khas Banjar

Bingka Kentang Khas Banjar

Source: Ana Rafa Fadhlillah Kue bingka merupakan kue basah yang berasal dari Kalimantan Selatan. Tekstur yang lembut dan terbuat dari bahan dasar seperti telur, santan dan tepung membuat panganan yang sering ada waktu Ramadan ini memiliki banyak penggemar dan sangat disukai karena memiliki rasa legit dan gurih di lidah. Umumnya kue bingka ini memiliki rasa kentang. Namun dengan adanya inovasi mulai adanya rasa baru seperti rasa tape, nangka, telur, keju dan ubi. Namun tetap bingka kentanglah yang sangat digemari di masyarakat. Kali ini kita akan mencoba membuat resep kue bingka kentang khas Kalimantan Selatan ini. (Source:IDN Times) Kue bingka menurut saya sih asli masyarakat Melayu ya, karna dibeberapa daerah yang serumpun dgn Melayu juga punya kue yang sama dan nama, serta cara pembuatan yang sama. Nah untuk dikalimantan selatan sendiri kue ini sangat terkenal apalagi saat bulan ramadhan seperti sekarang ini, bingka dijual dimana mana, ada yang besar ada juga yang kecil, kalo untuk yang besar seperti punya saya ini biasa dibandrol dengan harga 25-40 ribu, lumayan kan. Disni saya membuat bingka menggunakan telur ayam sedangkan disumber resepnya menggunakan telur bebek. So, tidak apa , dan tidak juga merubah cita rasanya...yuk kita bikin bingka, ini favorit saya banget #PejuangGoldenApron3 #mingguke48 #cookpadcommunity_kalsel #cookpadcommunity_borneo #dutarecookborneo #dutarecookkotabaru #kampoengramadan

+- 1,5 jam
Kentang Keju Saus Bolognais Panggang

Kentang Keju Saus Bolognais Panggang

Source @netiyulias Bebikin menu olahan kentang keju dan versi ini dipanggang pake wadah alumunium foil Bikinnya gampang ya, kentang diiris dituangin telur kocok, dikasi parsley kering (harusnya oregano berhubung habis ya diganti parsley flakes) dikasi keju leleh diatasnya Yang bikin beda adalah tambahan saus bolognaisnya jadi kalo resep asli berjudul Pizza Kentang Sosis nah ini perpaduan antara Pizza, Spaghetti dan Pastel Tutup Apapun namanya ini enak banget, bisa untuk menu sarapan ya Link resep asli https://cookpad.com/id/resep/11447637-pizza-kentang-sosis?invite_token=2s5X5gjwUqQaesfMAhsVAQtP&shared_at=1626034670 #GenkPejuangDapur #RememberGenkPeDa_NetiYuliasari #Cookpadcommunity_bali

Chicken nugget x mashed potato

Chicken nugget x mashed potato

Kenapa aku kasih judul itu ?? Hihihih jadi begini. Kemaren aku niatnya bikin sempol ayam, eh buka ig ketemu mashed potato french fries. Iseng gimana kalau mereka berdua berkolaborasi. Taraa jadi deh ini. Cocok buat anak yang lagi GTM

4 orang
1 jam
Perkedel kentang daging sapi (buat bayi 1 th)

Perkedel kentang daging sapi (buat bayi 1 th)

Si baby lagi susah makan nih,, ini perkedel kentang dg campuran daging sapi dan keju

Kentang Goreng Renyah

Kentang Goreng Renyah

Cemilan fav dimanapun, pas lg drumah atau d t4 mkan lain yg ada menu ini. Ayo masak... ๐Ÿ˜Š

Cimplung Kentang

Cimplung Kentang

Anak lg susah makan.. coba2 buat ah.. kentangnya saya pake 1, tepung maizenanya 1,5 sendok.. pas udah mateng kriuk enakkk.. anak suka n abis 2/3.. lumayan lhaa.. ada yang masuk buat mkn siang hr ini.. hehe..

1 orang
60 menit
Croqutte Kentang

Croqutte Kentang

Rasanya Menul Menul.. lumer dimulut.. cocok untuk usaha Frozen Food.. โ˜บ๏ธ๐Ÿ˜

Kentang ala KFC

Kentang ala KFC

Anakq suka banget mkn kentang kfc, jdinya nyoba resep ini, rasanya enak fix mah ini dah hampir mirip๐Ÿ˜‚ #PejuangGoldenApron3

Kentang Ayam Giling Kuah Kari

Kentang Ayam Giling Kuah Kari

Buat sarapan kali ini bingung mau buat apa. Akhir pekan belum sempat belanja. Manfaatkan bahan yang masih ada aja. Alhamdulillah masih ada stok kentang dan daging giling. Cuss dimasak dengan bumbu kari. Kentang ayam giling kuah kari ini juga cocok untuk isian karipap.