Hekeng Kentang Kukus

Dipos pada March 9, 2022

Hekeng Kentang Kukus

Anda sedang mencari inspirasi resep Hekeng Kentang Kukus yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Hekeng Kentang Kukus yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Hekeng Kentang Kukus, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Hekeng Kentang Kukus enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Hekeng Kentang Kukus adalah 2 lonjor. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Hekeng Kentang Kukus sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Hekeng Kentang Kukus memakai 8 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Kebetulan di kulkas masih ada sisa kentang,jadi mau kubikin makanan sehat,lagipula saat-saat ini lagi musim hujan,cocok nih untuk menu makan malam apalagi bisa untuk orang yang lagi diet nasi👍Saya biasa bikin hekeng dari daging ayam mix udang,tapi kali ini pingin coba pake bahan umbi-umbian yaitu kentang. Yuk kita simak resepnya👌 #hekengkentangkukus #PekanPosbar #SerbaDikukus #BagikanInspirasimu #masakitusaya #CookpadCommunity_Kalbar #CookpadCommunity_Borneo

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Hekeng Kentang Kukus:

  1. 6 buah kentang,kupas kulitnya,potong kecil
  2. 6 sdm tepung maizena
  3. 3 sdm irisan daun bawang
  4. 1 sdm garam
  5. 2 sdm gula pasir
  6. 1/2 sdm penyedap jamur
  7. 4 potongan keju Cheddar,parut
  8. 2 plastik untuk bungkus

Langkah-langkah untuk membuat Hekeng Kentang Kukus

1
Kukus kentang yang sudah dipotong-potong selama 20 menit sampe kentang empuk,angkat,tiriskan
Hekeng Kentang Kukus - Step 1
Hekeng Kentang Kukus - Step 1
2
Haluskan kentang,lalu masukkan tepung maizena,garam,gula,penyedap jamur & irisan daun bawang.Aduk-aduk sampe tercampur rata.
3
Lalu masukkan keju parut nya,aduk-aduk sampe rata.Lalu tambahkan tepung maizena nya,aduk rata.
4
Ambil plastik pembungkus,ambil adonan kentang nya,seperti kita bikin rolade,gulung rapi,lalu kukus di panci kukus selama kurang lebih 15-20 menit,angkat & biarkan dingin & siap dimakan atau bisa juga digoreng👌Silahkan mencoba🙏
Hekeng Kentang Kukus - Step 4

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Sambel goreng kentang + telur puyuh

Sambel goreng kentang + telur puyuh

Persiapan buat besok anter berkatan ke tetangga, resep ini salah satu menunya. Selamat menikmati ...

Perkedel Kentang Ala KFC

Perkedel Kentang Ala KFC

Cobain perkedel kentang ala KFC yuk moms 🙂 #perkedelkentang #perkedelkentangalakfc #masaksetiapbagian #berbagiresep #anekaresepmasakan #adjeng_mw #cookpadcommunity_jakarta

Pan Seared Rosemary Potatoes for simple and rich breakfast

Pan Seared Rosemary Potatoes for simple and rich breakfast

aku dulu bingung perbedaan oregano, parsley, thyme dan rosemary. lalu aku cari tau deh di website dan ternyata malah sekaligus nemu resep by chef bule sekaligus food blog writer, simple banget and nice to try!

Tumis Ayam Kentang Saus Lada Hitam

Tumis Ayam Kentang Saus Lada Hitam

Bismillaah... Sharing Pekan Untuk Belajar kali ini, group Cooking Community Class berkesempatan menimba ilmu tentang CANVA yang dimentori oleh mincan cantik Neng @diartirosianti 💜. Hatur nuhun ya, neng sharing ilmu nya, lengkap dan jelas banget. Barakallah semoga jadi ladang amal dan pahala, aamiin. Sebagai bentuk apreasiasi untuk neng mentor, saya cooksnap resep tumis ayam kentang saus lada hitam ini. Mantul banget, rasanya enak 😍. Saya tambahkan nanas dan cabe biar makin yumii... Source : @diartirosianti #CookingCommunityClass_DesainCanva #Spatula3C_Diarti #CookpadCommunity_Bandung #SalamKompakSelalu #AuthorsBandungHebring

Sambal Kentang ala KOBE

Sambal Kentang ala KOBE

Source : @dapurkobe Halo Bunda...selamat pagi semua dan semoga kita semua selalu diberi kesehatan dan dalam lindungan Allah SWT. Udah masak belum buat keluarga tercinta? Saya pagi2 bikin sambal kentang spesial aja. Kenapa spesial? Karena ga perlu repot, ada Saus Tiram Selera & Bon Cabe Original Level 15 dari KOBE dan dalam sekejap sambal kentang kesukaan paksupun siap disantap. Enak banget lho moms say. Cobain yukkk Saus tiram selera adalah salah satu bahan masakan produk Kobe yang terbuat dari tiram asli berkualitas tanpa pengawet & bahan pewarna sehingga menghasilkan cita rasa masakan yang gurih dan alami. Selain itu saus tiram selera juga lebih kental, cukup tambahkan sedikit atau secukupnya dalam masakan sesaat sebelum matang sebagai penyempurna rasa dan masakanpun jadi istimewa. Ga perlu susah-susah cari saus tiram selera karena bisa didapatkan dipasar tradisional, supermarket ataupun minimarket yang tersebar di seluruh Indonesia. Yukkk bunda2 pejuang dapur, stok saus tiram didapur bunda untuk bikin masakan praktis tapi rasanya super 😍 . . #TambahSeleraTambahIstimewa #SausTiramSelera #BonCabeOriginal #dapurkobe #hadlenyforkobe #Pais_NgolahPalawija #PosbarPalawija #sambalkentang #cooksnap #CookpadCommunity_Bandung #cocomba #authorsbandunghebring #ResepHadleny

4 orang
Kentang Goreng

Kentang Goreng

Air fryer Praktis Lebih sehat tanpa minyak #JABODETABEK_OLAHANPALAWIJA #CookpadCommunity_Depok #CookpadCommunity_Id #Cookpad_Id #CookpadIndonesia #GenkPejuangDapur #GenkPeDa_Eksis

Tumis ayam kentang pedas

Tumis ayam kentang pedas

Ikut meriahkan pekan posbar dengan tema olahan palawija, palawija disini saya pake kentang yang di campur dengan daging ayam yang di potong dadu, selain buatnya gampang, rasanya juga enak, bisa buat isian kroket, pastel dan lainya... #posbaranekaolahanpalawija #posbarpalawija

1 piring
30 menit
Perkedel Kentang Makaroni

Perkedel Kentang Makaroni

Mau bikin perkedel kentangnya hanya sedikit, cek stok yg ada makaroni. Oke kita pertemukan aja mereka di penggorengan 😁 #PekanPosbar #PosbarPalawija #CookpadCommunity_Depok

20 menit
Pom pom kentang

Pom pom kentang

Bikin camilan buat anak. Rasanya enaakk.. Krispi diluar lembut didalam.. Hhehe.. Resep dari @Novi_nur . #CookpadCommunity_Depok

Perkedel Kentang Vegan Ala YG Kitchen

Perkedel Kentang Vegan Ala YG Kitchen

Perkedel yg gampang di buat tanpa banyak menyita waktu. Selamat mencoba 😊

10 bh
30 menit
Perkedel kentang

Perkedel kentang

bebas
30 menit
Stik Kentang Crispy

Stik Kentang Crispy

camilan simple banget, enak, bikin nagih👍🏻😋 source: IG @cookingwithhel

4 orang
45 menit
Sambal Goreng Kentang

Sambal Goreng Kentang

Menghormati pemenang arisan resep #GenkPejuangDapur kali ini saya merekuk resepnya mbak @Kaianiandra dengan sambal goreng kentangnya. Komposisi bahan sama, hanya takarannya saja ada yg saya sesuaikan. Kemudian saya pakai hati ayam. Sebisanya kita menggunakan bahan yang ada untuk merekuk resep, tanpa menghilangkan makna dari resep tersebut. #CookpadCommunity_Depok #CookmemberGenkPeda_Kaianiandra #GenkPeda_Eksis

Mashed Potato ala Hotel

Mashed Potato ala Hotel

Kalau tidak ada cream chese bisa diganti keju cheddar parut, tp hasilnya tidak bgt creamy, bisa ditambah oregano jg.

Kentang Stik Crispy

Kentang Stik Crispy

Enak dan gurih

Oseng kentang Wonogiri

Oseng kentang Wonogiri

Keinget tempelan kalo pas sholad id itu ya..pasti tukeran nasi yg d cari oseng kentang kalo gak gudangan..makan rame" tuh..nikmatnyaaa😅

Kentang Spiral Saos Telur Asin

Kentang Spiral Saos Telur Asin

Akhirnya hari ini baru sempat ikut challenge cilmin #cookpadcommunity dalam kegiatan #barampaan tema #Barampaan_Spiral & #PosbarPalawija mengolah kentang menjadi #cemilan yang praktis & sederhana yang sangat disukai anak-anak maupun orang dewasa apalagi saya lengkapi dengan saos telur asin yang rasanya manis & gurih👍Penasaran resepku ini?? Yuk simak resepku ini👌 Kentang Spiral Saos Telur Asin By : @divaerlinda_02012001 #kentangspiralsaostelurasin #kentangspiral #Barampaan_Spiral #barampaan_Spiral #barampaanspiral #Barampaan #Posbar_Palawija #PekanPosbar #serbatusukan #cemilan #makanankentang #BagikanInspirasimu #MasakItuSaya #CookpadCommunity_Kalbar #CookpadCommunity_Borneo #FoodplaceCookingLeague

3 tusuk