Sambal kentang

Dipos pada March 15, 2022

Sambal kentang

Anda sedang mencari inspirasi resep Sambal kentang yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Sambal kentang yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Sambal kentang, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Sambal kentang enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Sambal kentang sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Sambal kentang memakai 18 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Lebih nikmat pakai ati ayam atau sapi..kebetulan aku lagi gk ada jadi kentang aja😁

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Sambal kentang:

  1. Kentang 1kg Potong kotak2
  2. Bumbu halus:
  3. 5 siung Bawang merah
  4. 4 siung Bawang putih
  5. Kemiri 1 bulatan (bakar)
  6. 20 Cabe merah keriting
  7. Cabe merah rawit 8 / sesuai selera
  8. secukupnya Terasi
  9. 1 ruas jari lengkuas
  10. Bahan pelengkap:
  11. 3 lembar Daun salam
  12. Daun jeruk 3 lembar (robek asal)
  13. Sereh 1 batang (geprek)
  14. Santan kara 1 sdm / (sesuai selera)
  15. Penyedap rasa
  16. secukupnya Mecin
  17. secukupnya Gula merah
  18. 1 gelas belimbing Air

Langkah-langkah untuk membuat Sambal kentang

1
Goreng kentang hingga matang dan garing
2
Masukkan bumbu halus beserta daun salam,daun jeruk, sereh,gula merah ke wajan panas..masak hingga air bekas blender asat
3
Setelah air asat..beri minyak tumis hingga harum dan matang
4
Lalu beri air, penyedap dan mecin aduk rata dan masukkan kentang lalu tambahkan santan kara aduk rata dan masak hingga air menyusut..jika kentang masih kelihatan benyek beri minyak lagi secukupnya masak lagi hingga terlihat tidak terlalu basah kentangnya dan terlihat sedikit berminyak bumbunya namun kentangnya kering lalu sajikan
Sambal kentang - Step 4
Sambal kentang - Step 4

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Kentang goreng ala pinggir jalan

Kentang goreng ala pinggir jalan

Karna kentang sampe kulit2nya pun bisa dimanfaatin sbg#MasakSetiapBagian...jd sgt mengasyikan donggg mengolahnya yaak🤗🤗🤗😀 Happy cooking😘

Kue Lumpur Kentang

Kue Lumpur Kentang

Kue lumpur adalah penganan ringan dengan bahan utama santan, kentang, tepung terigu, dan telur. Sebagai pewangi digunakan vanila dan sering kali diberi hiasan kismis dan kelapa muda iris di permukaannya. Kue ini tergolong kue basah sehingga tidak tahan disimpan lama. karena itu diusahakan santan yang dipakai dipanaskan dulu sampai mendidih. Untuk pemakaian air disesuaikan ya dengan kekentalan yang dinginkan dan juga besar kecilnya telur yang dipakai, begitu juga gula disesuaikan dengan selera ya. Rasa yang dibawanya manis, lembut, gurih

45 biji
±90'
Kentang Garlic Simple (Menu diet)

Kentang Garlic Simple (Menu diet)

Mencoba untuk diet? Menu satu ini bisa di jadikan salah satu referensi. Caranya masaknya mudah dan simple sekali. Bisa di jadikan menu buat anak2 juga sih. Jadinya,sekali merengkuh dayung. Bapak dan anak kenyang😍. Untuk proteinnya. Bisa di beri dengan satu butir telur rebus. Coba aja yuuk..... #kentanggarlic #cookpadcommunity_jombang #cookpadcommunity_sidoarjo #cookpadcommunity_mojokerto #cookpadcommunity_kediri #kenyangtanpanasi

2 porsi
20 menit
French Fries (Kentang Goreng Tepung Bumbu)

French Fries (Kentang Goreng Tepung Bumbu)

Iseng buat camilan simple dari sisa kentang beku di freezer.. #cookpadcommunity_palembang #resepwongkito

Krim sup kentang

Krim sup kentang

Sisa kentang diapain ya? Alhamdulillah Nemu resep ini (aduh maaf lupa dari akun mana. huhu). Dan enaaak, pada mau :)

3 orang
30 menit
Duet Kentang Sarden

Duet Kentang Sarden

Cari yang instant praktis kebelet laper🤭srangsreng jadi🤭 Cooksnap mba @vaykitchen https://cookpad.com/id/resep/13839353-duet-sarden-kentang?invite_token=r6hbty85HiByLgxXwcdYN4St&shared_at=1634138718 #CSDepok_VayKitchen #Jabodetabek_Olahanpalawija #GenkPejuangDapur #GenkPeDa_Eksis #CookpadCommunityDepok #CookpadCommunity_Id #Cookpad_Id #CookpadIndonesia

Potato Salad Sandwich

Potato Salad Sandwich

Nah...yg lagi diet dan mencoba menu sehat ini bisa jadi pilihan brunch atau breakfast loh Bun^^ Nge-nyangin dan nyehatin pastinya... Cuuz aaah~~

3 Orang
Potato Au Gratin

Potato Au Gratin

Solusi makan kenyang tanpa nasi tapi gak cukup satu cup 🤣🤣🙈 Pasukan suka banget klo olahan kentang sama keju, pasti harus bikin double porsi. Kali ini bikin yang soft aja tanpa rasa pedas 😋 yummy laahh....😍 Source : @moonas_kitchen #olahankentangnyoung #Kopijos #CookpadCommunity_Yogyakarta #SelaluIstimewa

5 cup
Bingka Kentang khas Banjar

Bingka Kentang khas Banjar

Bismillahirrahmanirrahim ..... Lagi pengen bingka kentang khasnya Banjarmasin, kue yang selalu ngangenin kebayangkan gimana rasanya kue satu ini🥰 Kangen cookpad, udah lama banget gak nulis resep disini,disini aku nulis resep kemarin yg q buat, mumpung di kota sempatin share,secara kalo udah balik ke kampung signal disana susah buka CP😭 Source: @herliani #CookpadCommunity_Kalteng #CookpadCommunity_Borneo

*Podang Kentang Betunu*

*Podang Kentang Betunu*

Jum'at 24-09-2021..... Punya kentang yang tinggal satu buah dan tertarik sama resepnya mba Ninda yang ini olahan dari kentang, pas deh jadinya...namanya unik dan rasanya enak dan manisnya juga pas, karna saya tidak menambahkan gula hanya manis dari kental manis aja. Saya tambahkan juga sedikit kismis dan rasanya jadi seger ada rasa asem-asemnya dari sikismis nya itu jadi unik juga rasanya kentang yang lembut ketemu kismis 👍😋. Source :@cook_ninda Dengan sedikit penyesuaian Dan ini resep aslinya 👇: https://cookpad.com/id/resep/15478971-podang-kentang-betunu?invite_token=pxR2Rg8KLfNmRh6wXSDAv6hg&shared_at=1632470422 #PekanPosbar #Rekreasi_Kalsel #TemanCode_Ninda #CSDepok_Kalsel #CookpadCommunity_Depok #BagikanInspirasimu #MasakItuSaya

Kentang PuTel Kukus

Kentang PuTel Kukus

Banyak Sisa PuTel dari Dagang Bolu, dan bhn lain juga tersedia, Yukk Langsung Eksekusi di dapur basah 👌👌🙏🙏☺️. Bosen klo PuTel di dadar melulu, akhirnya di buat Variasi begini, Alhamdulillah Matang 😋😋♥️♥️. Sengaja perpaduan Keju Mozzarella dan Cheddar, di iris kecil, untuk irisan pisau agar lebih mudah adil rata, 12potong. Hari ini mau Controlin Mama ke RS, vitamin rutin habis, Laksi sempatkan Masak dahulu untuk orang-orang rumah, baru Laksi berangkat naik motor 💪💪💪☺️.

12orang
30menit
Kue LUMPUR Kentang

Kue LUMPUR Kentang

Awalnya g pernah bikin...klo.Beli biasanya rasanya kurang gurih alhasil belajar lihat2 resep .. Alhasil jadi deh kue lumpur kentang ku..

64 porsi
Telor ceplok kari (telor santan dengan kentang)

Telor ceplok kari (telor santan dengan kentang)

Bismillahhh, pake bahan seadanya di kulkas,

3 Orang
15 menit
Sambel goreng kentang ampela ati

Sambel goreng kentang ampela ati

bikin ini buat acara yg insya allah jd berkah😊(untuk 20 kotak),enak dan cepat #cookpadcomunity #cookpadbojonegoro

20 orang
1 jam
Stick Kentang Renyah ala-ala cafe 2 bahan utama

Stick Kentang Renyah ala-ala cafe 2 bahan utama

Snack renyah dan gurih anti bosan buat nemenin nonton drakor/film dirumah. Yukk dicoba^^

2 orang
30 menit
Semur telor tempe kentang

Semur telor tempe kentang

Bocah kalau diksih yang berkuah makannya lahap , apalagi sma semur ini berasa makan semur daging kan😁 Di resep asli pake nya tahu, berhubung cuman ada tempe yaudah pke tempe. Source : @Gliantika #CookMemberGenkPeda_Gliantika #GenkPejuangDapur #GenkPeda_eksis

Kentang Mustafa

Kentang Mustafa

#Terimakasih_TimKombes #CookpadCommunity_Bekasi Bismillah Alhamdulillah bisa cooksnap Kentang Mustafa dari CPnya Mama Al @rahayuputri438 Makasih Mam Al yg udah mau meluangkan sedikit waktunya buat Kombes disela2 kesibukan Mam Al . . #CookpadCommunity_ID #Cookpad_ID

Kentang spiral

Kentang spiral

Gampang" susah bkin ini, perlu kesabaran ekstra😂😅 #JABODETABEK_OlahanPalawija #Barampaan_Spiral #OlahanPalawija #CookpadCommunity_Jakarta