Kue Lumpur Kentang

Dipos pada March 10, 2022

Kue Lumpur Kentang

Anda sedang mencari inspirasi resep Kue Lumpur Kentang yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Kue Lumpur Kentang yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Kue Lumpur Kentang, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Kue Lumpur Kentang enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Kue Lumpur Kentang sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Kue Lumpur Kentang memakai 9 jenis bahan dan 7 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Sudah lama pingin banget bikin kue ini dan baru kesampaian, belum punya cetakan, ini pinjam mertua hehehe Mantul sekali rasanya, resep dari mbak @yulianamenjoi #ColamMatos #Matos_SedikitMinyak #Matos_MakanSehatTetapEnak #CookpadCommunity_Malang #MakananNusantara #LumpurKentang #JajananPasar #Tradisional #PekanPosbar

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Kue Lumpur Kentang:

  1. 500 gram kentang
  2. 250 gram tepung terigu
  3. 500 ml santan (2 sachet santan instan + air)
  4. 200 gram gula pasir (optional)
  5. 2 butir telur
  6. 1/2 sdt garam
  7. 1/2 sdt vanili bubuk
  8. 100 gram margarin cair
  9. Toping : meses

Langkah-langkah untuk membuat Kue Lumpur Kentang

1
Potong kentang, kukus hingga empuk, setelah empuk haluskan, sisihkan.
Kue Lumpur Kentang - Step 1
Kue Lumpur Kentang - Step 1
2
Rebus santan hingga mendidih, matikan api biarkan dingin.
Kue Lumpur Kentang - Step 2
3
Lelehkan margarin dengan cara di tim, sisihkan.
Kue Lumpur Kentang - Step 3
4
Masukkan dalam wadah telur, garam, gula, vanili, mixer hingga gula larut dan tercampur rata. Masukkan kentang, mixer hingga rata.
Kue Lumpur Kentang - Step 4
Kue Lumpur Kentang - Step 4
Kue Lumpur Kentang - Step 4
5
Masukkan tepung, mixer hingga rata, masukkan santan, mixer kembali terakhir masukkan margarin. Mixer hingga adonan rata.
Kue Lumpur Kentang - Step 5
Kue Lumpur Kentang - Step 5
Kue Lumpur Kentang - Step 5
6
Panaskan cetakan, masukkan adonan 3/4 tinggi cetakan. Panggang sebentar, lalu beri toping sesuai selera, tutup cetakan dan panggang hingga matang. Angkat dan sajikan.
Kue Lumpur Kentang - Step 6
Kue Lumpur Kentang - Step 6
Kue Lumpur Kentang - Step 6
7
Siap buat teman ngeteh.
Kue Lumpur Kentang - Step 7

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Sambal Goreng Kentang Ati-Ampela

Sambal Goreng Kentang Ati-Ampela

Ati ampela ini masakan kesukaan suami 😅 Aku pake kentangnya dikit ya karna gimanapun masakan ini tetep dimakan pake nasi 😅 yaa ga lucu aja kalo double double karbonya.. wkwk

Kentang Balado Udang

Kentang Balado Udang

#Cookpadcommunity_jakarta #Indonesianfood

Sambal Goreng Kentang

Sambal Goreng Kentang

Lauk favorit keluarga. Gak pernah bosen. Kali ini daya cooksnap resepnya mbak @DianaN_17 . Bahan saya sesuaikan #CookmemberGenkPeda_DianaNurjanah #GenkPejuangDapur #GenkPeda_Eksis #CookpadCommunity_Depok

Cireng Kentang

Cireng Kentang

Sensasi cireng yanag berbeda, ini ga terlalu mulur seperti cireng biasa yang full tepung tapioka. Ada rasa kentang dan kejunya.. cobain yuk mam, mudah ko bikinnya 😊

Kentang spiral aneka rasa

Kentang spiral aneka rasa

Bismillahirrahmanirrahim... Ikut meramaikan kan #barampaan_Spiral... Olahan kentang spiral ini merupakan camilan yang sempat viral...waktu itu sempat mau bikin...tapi mager... Pas banget ada #tantangancilmin ya udah deh...jadi kesampaian juga...sekalian buat sarapan nya si bontot. Walaupun dengan menggunakan alat seada nya...jadi juga loh😊 Begitu tau bikin ini si bontot bilang... aseeek...mahal ni kalo beli🤭 Dengan request segala rasa😁 Yuk intip hasilnya. #Kentangspiralanekarasa #olahanumbiumbian #CookpadCommunity_KalBar #CookpadCommunity_Borneo #CookpadIndonesia #resepmakwin

3 pcs
45 menit
Semur daging sapi + kentang

Semur daging sapi + kentang

Malam2 pak suami bisik2 minta dimasakin semur daging. Untung masih ada stok daging di freezer. Diturunin lah tu daging ke chiller biar besok tinggal olah hihi.

1 jam
ROTI UBI JALAR / KENTANG

ROTI UBI JALAR / KENTANG

Kalau bikin donat dari kentang sudah pernah tapi kali ini mencoba untuk Roti dari kentang . Untuk #PosbarPalawija dengan event Aneka Olahan Palawija . Ternyata lembut sekali apalagi selain menggunakan kentang , juga whipping cream . Langsung saja eksekusi satu setengah resep dari aslinya dengan sedikit modifikasi . Sekalian untuk Pekan Inspirasi Cocomba . Source : @monica_novara https://cookpad.com/id/resep/14699624-roti-ubi-jalarkentang?invite_token=wPU1PJ6mn7umeYgGeVhSWugj&shared_at=1634911639 #PosbarPalawija #Pais_NgolahPalawija #CookpadCommunity_Bandung #kemauandankemampuan

24 potong
150 menit
Kentang Spiral | Kentang Ulir

Kentang Spiral | Kentang Ulir

Edisi ikut Barampaan Cilmin nih 🥰 Anakku suka banget sama olahan kentang. Di sop aja dah suka apa lagi dibikin gini 🤤 2 tusuk abis dia sendiri untung aja emak bapak nya dibagi 1 tusuk buat berdua🤭 Olahan palawija ini gampang banget. Cukup kasih tepung, goreng, kasih bumbu tabur, kasih saos juga 🤩 Bikin bareng aku yookk 🥰 #Barampaan_spiral #KentangSpiral #BarampaanCilmin #OlahanPalawijaWongKito #CookpadCommunity_Palembang #ResepWongKito

3 buah
15 menit
Cheese potato bread Super Enak

Cheese potato bread Super Enak

Resep ini sangat mudah dibuat. Tanpa telur, tanpa ragi, tanpa oven. Dan pastinya enak. Cocok sekali dibuat sarapan dan dimakan hangat2.

4 potong
10 menit
Kroket kentang isi mozarella

Kroket kentang isi mozarella

Dsni disebut kroket tpi Klo di Indo ya sebut aja perkedel ya bun.. Krna bahan utama dn caranya pun hmpir sma.. Cuma Klo perkedel gak Ada isianya

4 orang
1 jam 30 mnit
Kroket kentang isi ayam, ide jualan

Kroket kentang isi ayam, ide jualan

Karena sekarang sibuk jualan jadi harus putar otak apa aja yang bisa dijual😂, jadilah cari resep ketemu resep nya mba @Kreasiku1488 makasih resep nya mba Ini link resep aslinya https://cookpad.com/id/resep/15457478-kroket-kentang?invite_token=6uYuuLU6faamZP7pjLdZcdQT&shared_at=1632747742

MPASI kentang ayam tempe

MPASI kentang ayam tempe

MPASI Buat 8+ nih..

1 porsi
30 menit
Dory fillet with potato cream soup

Dory fillet with potato cream soup

Karna lomba masak di kantor

3 porsi
1 jam
Perkedel Kentang Simple

Perkedel Kentang Simple

Assalamualaikum yorobun aku mau bagiin resep perkedel yang simple dan enak. Jangan lupa like and recook ya

5-6 Orang
45 Menit
Bingka kentang kukus

Bingka kentang kukus

Bingka kentang kukus ini sy bikin khusus utk emak dg teksturnya yg lembut biar emak dg mudah saat mengunyah,usia emak sudah 86th beliau sudah tidak nyaman lagi mengunyah dg gigi palsunya,bahagia sx melihat emak menikmati bingka bikinanku. Hastag Cooksnap: #CooksnapMenyadik_PriskaKoes #Cooksnap_Kalbar #RecookMenyadikKalbar #CookpadCommunity_Kalbar

Stik Kentang Wortel

Stik Kentang Wortel

Bisa ditambahkan daun bawang/seledri ya, bisa juga ditambah parutan keju juga atau tambah sayur lain yang sehat dan mudah dibaurkan bersama kentang, kalau ga ada bawang putih bubuk bisa ganti ulekan bawang putih 4/5 siung, ya hihihi Enak banget loh, krispi diluar lembut didalam 🥰🤗 #CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunity_Martapura

Kroket kentang isi ayam

Kroket kentang isi ayam

30 biji
1 jam 30 menit