Telur Dadar Kentang

Dipos pada March 3, 2022

Telur Dadar Kentang

Anda sedang mencari inspirasi resep Telur Dadar Kentang yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Telur Dadar Kentang yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Telur Dadar Kentang, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Telur Dadar Kentang enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Telur Dadar Kentang sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Telur Dadar Kentang memakai 10 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Sumber: Chef Wira Hardiyansyah Bismillah... Masak nggak pakai ribet dengan menu simple tapi paket komplit dengan Telur Dadar Jagung ala Chef Wira Hardiyansyah. Namun diresep saya, jagungnya saya ganti dengan kentang dan ini terinspirasi dari Mamah Cookpad karena kebetulan emang lagi gak punya stok jagung. #TetepKenyangTanpaNasi

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Telur Dadar Kentang:

  1. 1 buah kentang ukuran sedang, kupas, kukus dan haluskan
  2. 3 buah cabai merah besar, potong kecil
  3. 1/2 sdt merica
  4. 1/4 sdt bubuk paprika, tambahan saya
  5. Secukupnya penyedap rasa
  6. 5 sdm minyak goreng
  7. 5 buah cabai rawit, potong kecil
  8. 2 btr telur, kocok lepas
  9. 3 btg daun bawang iris tipis
  10. Secukupnya garam

Langkah-langkah untuk membuat Telur Dadar Kentang

1
Siapkan bahan
Telur Dadar Kentang - Step 1
2
Masukkan semua bahan kedalam mangkuk aduk sambil dikocok hingga tercampur rata.
Telur Dadar Kentang - Step 2
Telur Dadar Kentang - Step 2
3
Panaskan minyak dalam teflon, masukkan adonan telor lalu tutup wajan teflon. Dadar hingga kedua sisinya matang kuning kecoklatan dengan api sedang cenderung kecil.
Telur Dadar Kentang - Step 3
4
Sajikan
Telur Dadar Kentang - Step 4
Telur Dadar Kentang - Step 4

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Karipap Isi Bihun,Wortel,Kentang

Karipap Isi Bihun,Wortel,Kentang

#cookpadcommunity_Bekasi #Cookpad_ID #Cookpadcommunity_ID #MasakItuSaya #potberbisik_serbabihun Olahan dari bihun. Saya buat yg simpel buat isian karipap. Selamat mencoba

16pcs
Sambal Goreng Kentang Ati Tahu #97

Sambal Goreng Kentang Ati Tahu #97

Liat dari channel youtube dapur bu yun, alhamdulillah memasak jdi lebih mudah

5 orang
Ase tahu kentang simple

Ase tahu kentang simple

Resep mertua

2 orang
30 menit
Perkedel Kentang Padang

Perkedel Kentang Padang

Lg kepengen makan perkedel kentang, eh ketemu ma resepnya mbak @dapoerliandra6459146 , makasih bwt resepnya 🥰 cocok dimakan ma soto, kebetulan jg pas masak soto ini 😁 Source : https://cookpad.com/id/resep/15153122-prekedel-kentang-padang?invite_token=jXwbV6ddyvacs6ctNucsuTEk&shared_at=1637297212 #Cookies_DapoerLiandra #CookpadCommunity_Tangerang

Sambal Goreng Kentang Cabe Hijau

Sambal Goreng Kentang Cabe Hijau

Bismillah. Assalamualaikum. Kali ini membuat Sambal Goreng Kentang Cabe Hijau. Saya tambahin cabe hijau agar lebih bertekstur. Cabenya saya masak sebentar hingga tetap crunchy. Eehhmm yummy bunda... #KulaEtamCoCoK #CookpadCommunity_Kaltim #ResepGriyaSyari #ResepSambalGoreng #SambalGorengKentangCabeHijau

Potato Sticks Tofu

Potato Sticks Tofu

Assalammualaikum semua, salam sejahtera dan sehat selalu ya, amiin Spatula 3C kali ini bertema "Editing" bersama narsum @cook_windaskitchen kita bareng2 belajar bikin WM dan edit2 dengan app PicsArt. Yang awalnya pakai app ini buat itu2 aja, sekarang jadi lebih tau banyak kegunaan lainnya. Tengyuuu dek ilmunya. Sebagai bentuk apresiasi dan penerapan apa yang udah diajari, saya cooksnap resep stik kentang originalnya, tapi saya modif pakai tambahan tahu. Semoga berkenan ya, rasanya endulita tapu kriuknya kurang soalnya gak pakai tepung panir. Senin, 29 11 2021 #CookingCommunityClass_EditingPicsArt #Spatula3C_WindasKitchen #CookpadCommunity_Surabaya #SalamKompakSelalu

Tempe kentang oseng kecap

Tempe kentang oseng kecap

Resep ini kebetulan bahan-bahanya untuk menghabiskan stok yang ada di kulkas hehe . Tapi soal rasa jangan diragukan~

2-3 orang
30 mnt
Sambel godok kentang

Sambel godok kentang

Aku sengaja pengen masak sambel godok kentang ini karna ada sedikit sisa buncis di kulkas aku mikir buat sambel godok kentang ditambah wortel sm buncis pasti enak . Dan emang enak bgt

5 orang
15 menit
Sambal Goreng Kentang Hati Sapi

Sambal Goreng Kentang Hati Sapi

Source : @arifahamrullah Kirim cooksnap lagi yaa mbak @arifahamrullah namun dengan sedikit modifikasi dan kupakain hati sapi. Ohya mbak karena ada sambal pete yang ga habis-habis akhirnya kutambahin mbak hehe sayang soalnyaa. #GenkPejuangDapur #RememberGenkPeDa_ArifahAmrullah #CookpadCommunity_Malang

1 jam
Pompom kentang

Pompom kentang

~~~~~~

2 org
30 menit
Potato Cream Soup

Potato Cream Soup

Sudh dari semalam membayangkan sarapan dengan yg creamy ini, prepare merebus kentang dan ayam dari semalem.. Jdi langkah foto tidk komplit🤭🙏 Terima kasih chef @dapoerMama_2670 untuk resep nya, Suami dan Anak Saya Semangat sarapan pagi ini🥰🤗 #MRT_NuningPutri #CookpadCommunity_Jakarta #GenkPejuangDapur

Sambel Goreng Kentang dan Telur Puyuh

Sambel Goreng Kentang dan Telur Puyuh

Another olahan telur puyuh😋

Potato Fritata With Corned

Potato Fritata With Corned

Sarapan gampil.. Source : bunda ei #BhirasKitchen #CookpadCommunity #CookpadCommunity_Depok #MasakItuSaya

Kukus Waluh Kentang Wortel Telur & Sambal

Kukus Waluh Kentang Wortel Telur & Sambal

Terinspirasi dr resep Anyang Telor yg dibuat temen, jg pengen menu sehat aman utk yg punya cholesterol tp tetep enak dilidah 😁😘🌹

20 Menit
Tempe kentang balado

Tempe kentang balado

Setiap akan ada acara slamatan, pasti tak ketinggalan menu-menu seperti ini. Yaaaa sebagai pelengkap untuk ambengan

+_ 30 menitan