Talam Kentang Bakar

Dipos pada March 11, 2022

Talam Kentang Bakar

Anda sedang mencari inspirasi resep Talam Kentang Bakar yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Talam Kentang Bakar yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Talam Kentang Bakar, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Talam Kentang Bakar enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Talam Kentang Bakar sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Talam Kentang Bakar memakai 9 jenis bahan dan 8 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Talam Kentang Bakar:

  1. 300 ml Santan Kara
  2. 200 ml Susu ultRa
  3. 150 gR guLa PasiR
  4. 100 gR Margarine,Cairkan
  5. 70 gR Tepung MaiZena
  6. 30 gR Susu Bubuk
  7. 30 gR Tepung teRigu
  8. 6 Buah Kentang kukus
  9. 5 butiR teLuR

Langkah-langkah untuk membuat Talam Kentang Bakar

1
Siapkan Semua Bahan..
2
Dalam Wadah Blender,Masukkan Susu Ultra,Santan,Telur & Kentang Kukus Blender Sampai Tercampur Rata
Talam Kentang Bakar - Step 2
Talam Kentang Bakar - Step 2
Talam Kentang Bakar - Step 2
3
Talam Kentang Bakar - Step 3
Talam Kentang Bakar - Step 3
Talam Kentang Bakar - Step 3
4
Lalu Tambahkan Tepung,Susu Bubuk & Gula Pasir Tambahkan Margarine Cair
Talam Kentang Bakar - Step 4
Talam Kentang Bakar - Step 4
Talam Kentang Bakar - Step 4
5
Blender hingga teRcampuR Rata & SaRing
Talam Kentang Bakar - Step 5
6
Tuang ke daLam Loyang/ Cetakan Yang Sudah di oLesi mentega Lalu beri Taburan Kenari
Talam Kentang Bakar - Step 6
Talam Kentang Bakar - Step 6
7
Panggang dalam Suhu 180 deRajat selama 50 menit dalam Oven / Sesuaikan Oven Masingยฒ
Talam Kentang Bakar - Step 7
Talam Kentang Bakar - Step 7
Talam Kentang Bakar - Step 7
8
Selamat mencoBa..
Talam Kentang Bakar - Step 8
Talam Kentang Bakar - Step 8
Talam Kentang Bakar - Step 8

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Potato Salad Sandwich

Potato Salad Sandwich

Nah...yg lagi diet dan mencoba menu sehat ini bisa jadi pilihan brunch atau breakfast loh Bun^^ Nge-nyangin dan nyehatin pastinya... Cuuz aaah~~

3 Orang
98. Kentang Telur Kari Aceh

98. Kentang Telur Kari Aceh

Duuh ini tuh mestinya jadi pelengkap makanan Roti jala/ Roti Cane / Roti Maryam . Khas Aceh bgt pokoknya . Tapi aqu bikin nya ngga pake cabe soalnya tuk sekalian Krucils makan juga moms. . Klo moms mau yg rada pedes tinggal tambahkan cabe ajah di bumbu halusnya moms .. Ini tuh rasanya khas Aceh bgt deh pokoknya ๐Ÿ‘๐Ÿ‘ Nemu resep endull ini dari ibu yang jago masak bgt ini @herliani .. Heheee Thanks yah Bu resepnya ๐Ÿ™๐Ÿ™ #KariAceh #KulinerKhasAceh #OlahanTelur #OlahanKentang #CookpadCommunity_Jakarta #CookpadCommunity_Aceh #Keanu_Kitchen

Brokoli Kentang Sosis Mayonaise

Brokoli Kentang Sosis Mayonaise

Bismillaah Alhamdulillah kegiatan PTM seminggu bisa 4 kali bahkan full. Jadi persiapan menu bekal kudapan harus ready. Hari ini request anak bungsu mau brokoli. Emang brokoli rebus aja abis dicemilin pake mayonaise, hihi.. Karena untuk bekal kita tambah kentang dan sosis. Source: @cook_4580107 #CookpadCommunity_Bandung #Cocomba

Homemade Cheese Potato Wedges

Homemade Cheese Potato Wedges

27/09/2021 (440)......hari Ahad lalu suami pulang dr luar kota bawa kentang Dieng byk bgt dan kebetulan udh lama pengen bikin kentang wedges,jadilah hari ini (01/09/2021) masak kentang wegdes sbg pendamping Korean honey butter fried chicken. Saya pakai 2 macam kentang dieng merah dan yg biasa. Utk takaran bisa menyesuaikan selera masing2 ya, sebenernya sy gk pake ditakar krn lgs aja sy tuang tepung dan keju bubuknya. Kentang yg udh di rebus bs di masukkan freezer ya,jd sewkt2 butuh tinggal di kocok dgn tepung dan keju bubuk dan lgs goreng,praktis bs utk bekal anak sklh,bekal suami kntr dll #CookpadCommunity_Bekasi #CookpadIndonesia

Kentang Spiral

Kentang Spiral

Cemilan yang bikin nagih.. Ini cemilan yang disukai anak anak..apalagi pake tusukan rasanya kok nikmat gitu ya makannya ๐Ÿค—๐Ÿ˜‚ Sempat viral dijamannya dan cuma beli sekali doank dan hari Ini alhamdulillah bisa bikin sendiri. Sudah dikupas dari pagi ehhh Karena sesuatu dan lain hal digorengnya sore.. ngeburu matahari Yang mau tenggelam nih..๐Ÿ˜‚๐Ÿ˜‚ udah sayup sayup aja jam setengah 6. Source : Daniar #RecookBubuhanKaltim #barampaan #barampaan_spiral #BubuhanKaltim #KulaEtamCocok #CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunity_Kaltim #CookpadCommunity_samarinda #pekanposbar #posbarpalawija

4 tusuk
25 menit
Semur kentang telur puyuh

Semur kentang telur puyuh

Biasa nya bumbunya pke bawang merah kan ya tp keabisan stok yaudah pke bombay, walopun penampakannya bumbunya kyk gosong dan kental gt tp itu kok lebih enak dr semur yg biasa saya bikin itu mgkn dari bawang bombaynya yg diulek kasar๐Ÿ˜„

4 orang
1 jam
Olahan Tempe Probiotik dan Kentang Kukus

Olahan Tempe Probiotik dan Kentang Kukus

Bismillah Tempe sebenarnya sudah matang yaa apa lagi kalau tempenya buat sendiri,kematangan kedelainya seusai selera kita ,nah kali ini tempenya tidak dimasak lagi agar probiotiknya kita dapatkan Menu ini bisa juga dibilang prakedel tempe,kentang kukus Vegan karena tidak menggunakan bawang dan telur . Atau bisa juga sedang menjalani program Detok pencernaan. Boleh sahabat - sahabat coba reaksi tubuh pada tempe dimasak lagi atau bisa dibilang tidak dimasak .pasti ada perbedaan nya terutama pada pencernaan Ingat setiap tubuh berbeda - beda Disesuaikan dengan keadaan tubuh masing - masing ๐Ÿ™ #TetapkenyangTanpaNasi #Vegetarian #Vegan #DietNabati

2 orang
Kue Apem Kentang

Kue Apem Kentang

Bikin cemilan buat kiddos pas pulang sekolah. Cemilan dari Turunan Palawija saya ambil sii Kentang. Karena, kentang pengganti nasi atau berKarbohidrat jadi cocok untuk pengganti nasi buat anak balita yg susah makan nasi tapi senengnya ngemil ๐Ÿ˜‰ Karbohidratย adalah sumber energi bagi tubuh. Ketika Anda mengonsumsi makanan berkarbohidrat, tubuh Anda akan mencerna dan mengubahnya menjadi glukosa. Dengan bantuan hormon insulin, glukosa akan diserap oleh sel-sel tubuh. Dari proses inilah tubuh akan memperoleh energi. #JABODETABEK_OLAHANPALAWIJA #CookpadCommunity_Bogor #Cookpad_Id #Cookpad_Indonesia

Stik kentang keju

Stik kentang keju

Source @nazhifa122, cemilan super gampil

Kentang Spiral

Kentang Spiral

Pekan ini Cilmin menantang cookpaders untuk membuat kentang spiral. Oke deh siapa takut, hihii.. Kali ini bikin dengan teknik yang berbeda dalam memotong kentangnya menjadi bentuk spiral dari @DapoerMADAMElisabeth . Yaitu dengan terlebih dahulu mengiris tipis-tipis bagian atas tapi nggak sampai ke bawah dengan arah vertikal. Kemudian dibalik dan dilanjutkan mengiris tipis kentang dengan arah serong. Terima kasih tipsnya madam ๐Ÿ™๐Ÿฅฐ Aku bikinnya masih belum sempurna, karena sempet ada yang terputus, hihii ๐Ÿ˜„ Mungkin nanti dengan banyak latihan akan didapat hasil yang bagus. Tapi kapan yaa? ๐Ÿคฃ #PekanPosbar #Barampaan_Spiral #PosbarPalawija #Semangcookhokya #CookpadCommmunity_Semarang Source: https://cookpad.com/id/resep/14328787-potato-swirls-kentang-ulir-dg-trik-potong-ulir-tanpa-alat?invite_token=QyX15F4WTU9AFgfzqzArWb99&shared_at=1634708974

5 bh
Potato Fritata with Corned

Potato Fritata with Corned

Bismillaah Hari ini lagi agak males makan nasi. Cari2 resep camilan di Cookpad yang kira2 mengenyangkan & bahan2 sudah tersedia di rumah. Akhirnya diputuskan untuk #cooksnap resepnya @bundaei. Potato Fritata, omelette nya orang-orang Italia. Enak & mengenyangkan. MasyaAllah wal hamdulillah.. #kopijos #selaluistimewa #cookpadcommunity_yogyakarta #idemasakku

Potato Wedges, Simpel & Yummy!

Potato Wedges, Simpel & Yummy!

๐Ÿ“Minggu19September2021. Bismillahirrahmanirrahim.. Minggu ini, agenda Spatula 3C membahas tentang "Belajar Membuat Desain di Canva" dengan narasumber Mbak Diarti Rosianitiningsih seru, alhamdulillah jadi paham dan mengerti bagaimana cara buat desain yang baik dan benar. Makasiii Mbak Diar sudah berbagi ilmunya. Semoga sehat selalu dan banyak rezeki, Aamiin.. ๐Ÿ™๐Ÿ˜˜ Sebagai ucapan terimakasih kita dikasi 2 tugas untuk CookSnap resepnya dan buat flyer dari hasil CookSnap tersebut.. Resep asli Mbak Diar kulit kentang tidak dikupas yaa. Saya pake kentang yang ukuran sedang dan kecil ๐Ÿ˜ฌ. Buatnya simpel and yummy! ๐Ÿ‘Œ๐Ÿ‘Œ Source : @diartirosianti โœจhttps://cookpad.com/id/resep/13379349-potato-wedges?invite_token=pcWLWR7EV1VQVZDrhUP14M6M&shared_at=1631883270 #CookingCommunityClass_DesainCanva #Spatula3C_Diarti #CookpadCommunity_id #SalamKompakSelalu #CuisineMe #ResepOlahankentangKikiRA ๐Ÿ‘ˆlainnya

3 orang
30 menit
Potato Salad

Potato Salad

Yippie.. diet starting today ๐Ÿคญ Pas banget nih ada challenges dari mamah cookpad. Jadi bisa ikutan deh challenge kali ini #TetepKenyangTanpaNasi

2 - 4 orang
30 menit
Stick Kentang Keju

Stick Kentang Keju

Kayaknya udah banyak resep" yang beredar untuk membuat stik inii , markicoppp ๐Ÿƒ๐Ÿป๐Ÿƒ๐Ÿป๐Ÿƒ๐Ÿป

30 Menit
Sambal balado udang kentang pete ala masakan padang

Sambal balado udang kentang pete ala masakan padang

Ada sisa sisa udang kecil , bikin resep ini aja, paling suka kalo ke resto padang dan Harus ada menu ini karena enak banget !

Lumpur Kentang Nangka

Lumpur Kentang Nangka

Postingan Saya Ke Dua Ratus Empat Puluh Tujuh di cookpad,,cemilan minum teh kemarin buntik๐Ÿคญ perpaduan kentang dan nangkanya pas buntik legit dan manisnya juga pas bisa di coba ya๐Ÿ˜Š๐Ÿ™

Kue LUMPUR Kentang

Kue LUMPUR Kentang

Awalnya g pernah bikin...klo.Beli biasanya rasanya kurang gurih alhasil belajar lihat2 resep .. Alhasil jadi deh kue lumpur kentang ku..

64 porsi
Oseng hati ayam kentang

Oseng hati ayam kentang

Salah satu favorit nya suami, sebenar nya harus pedas tapi karna ada sikecil cabe nya diskip, jika ingin pedas cukup tambahkan cabe merah besar dan keriting dalam bumbu halus nya โ˜บ Yuk mari masak..

3 porsi
45 menit
ROTI UBI JALAR / KENTANG

ROTI UBI JALAR / KENTANG

Kalau bikin donat dari kentang sudah pernah tapi kali ini mencoba untuk Roti dari kentang . Untuk #PosbarPalawija dengan event Aneka Olahan Palawija . Ternyata lembut sekali apalagi selain menggunakan kentang , juga whipping cream . Langsung saja eksekusi satu setengah resep dari aslinya dengan sedikit modifikasi . Sekalian untuk Pekan Inspirasi Cocomba . Source : @monica_novara https://cookpad.com/id/resep/14699624-roti-ubi-jalarkentang?invite_token=wPU1PJ6mn7umeYgGeVhSWugj&shared_at=1634911639 #PosbarPalawija #Pais_NgolahPalawija #CookpadCommunity_Bandung #kemauandankemampuan

24 potong
150 menit