Martabak Kentang Khas Palembang

Dipos pada February 12, 2022

Martabak Kentang Khas Palembang

Anda sedang mencari inspirasi resep Martabak Kentang Khas Palembang yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Martabak Kentang Khas Palembang yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Martabak Kentang Khas Palembang, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Martabak Kentang Khas Palembang enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Martabak Kentang Khas Palembang sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Martabak Kentang Khas Palembang memakai 16 jenis bahan dan 7 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

#CookpadCommunity_Bekasi ngajak tour lagi .kali ini #KombesTour_Palembang Di sana aku ketemu sama mami @desfita_rozzen ,di suhguhi manan sahmin,tapi karena anak2 kurang suka kami di suguhi juga martabak khas palembang,anak2 lahap🤭🤭🤭 Martabak khas palembang ini biasa di jual di tempat jajanan sarapan pagi.selain Rasanya enak,martabak nya mengenyangkan karena berisi kentang,wortel sama telur. Biasa di makan dengan cabe rawit atau kuah cuko Source : @desfita_rozzen #CookpadCommunity_Bekasi #KombesTour_Bekasi #CookpadIndonesia #PejuangGoldenBatikApron

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Martabak Kentang Khas Palembang:

  1. Bahan kulit
  2. 250 gr tepung serbaguna (segitiga)
  3. 125 ml air
  4. 1/4 sdt garam
  5. 3 sdm minyak goreng
  6. Secukupnya minyak untuk menggoreng
  7. Bahan isian
  8. 350 gr kentang
  9. 150 gr wortel
  10. 1 sdt garam
  11. 5 siung bawang merah
  12. 3 siung bawang putih
  13. 1 batang daun bawang
  14. 1/2 sdt lada
  15. 1 sdm penyedap
  16. Minyak untuk menumis

Langkah-langkah untuk membuat Martabak Kentang Khas Palembang

1
Campur semua bahan kulit,tuang airnya sedikit demi sedikit sambil di ulen.ulen sampai kalis,sampai adonan tidak lengket di wadah. Bagi menjadi beberapa bagian @30 gr
Martabak Kentang Khas Palembang - Step 1
Martabak Kentang Khas Palembang - Step 1
Martabak Kentang Khas Palembang - Step 1
2
Bulatkan masing2 adonan,lalu rendam dengan minyak selama 30 menit
Martabak Kentang Khas Palembang - Step 2
Martabak Kentang Khas Palembang - Step 2
3
Sambil menunggu kulit di rendam. Iris kecil wortel dan kentang,cuci bersih lalu kukus selama 10 menit.iris juga daun bawang,sisihkan
Martabak Kentang Khas Palembang - Step 3
Martabak Kentang Khas Palembang - Step 3
Martabak Kentang Khas Palembang - Step 3
4
Haluskan duo bawang,lalu tumis sampai harum
Martabak Kentang Khas Palembang - Step 4
Martabak Kentang Khas Palembang - Step 4
Martabak Kentang Khas Palembang - Step 4
5
Masukkan wortel dan kentang,aduk rata,lalu masukkan telur,daun bawang,garam dan lada.aduk rata,tes rasa.
Martabak Kentang Khas Palembang - Step 5
Martabak Kentang Khas Palembang - Step 5
Martabak Kentang Khas Palembang - Step 5
6
Setelah 30 menit,ambil satu adonan,pipihkan.lalu beri isian,lipat segi empat.lakukan sampai adonan habis
Martabak Kentang Khas Palembang - Step 6
Martabak Kentang Khas Palembang - Step 6
Martabak Kentang Khas Palembang - Step 6
7
Panaskan minyak,goreng dengan api sedang.tiriskan. Sajikan dengan cabe rawit arau kuah cuko
Martabak Kentang Khas Palembang - Step 7
Martabak Kentang Khas Palembang - Step 7
Martabak Kentang Khas Palembang - Step 7

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Basic Saos Kentang (Mashed Potato Sauce)

Basic Saos Kentang (Mashed Potato Sauce)

Awalnya cuma mau masak Simple aja. Jadi buat Basic Saos Kentang Ikan untuk dicampurkan kedalam masakan sayuran lainnya. #saoskentang

8 orang
60 menit
Kentang Mustofa

Kentang Mustofa

Source: @Bund4Ririn Yuhuuu kesampaian juga bisa bikin kentang mustofa 🤤🥰 #WongKitoNgolahKentang #CookpadCommunity_Palembang #PejuangGoldenBatikApron #31 #21

341. Kare Ayam Kentang

341. Kare Ayam Kentang

Bumbu instan 😁✌️

Japanese Potato Salad

Japanese Potato Salad

Kemarin nyobain belanja pake Titipku berbekal voucher cashback 50rb dari cookpad premium. Sayurannya segar dan enak tinggal me time di rumah, belanjaan datang langsung ke rumah. Resep ini sangat praktis dan sehat. Cocok untuk berbuka puasa. Video pengalaman pakai Titipku bisa di intip disini ya: https://www.instagram.com/p/CcDZytCvvn7/?utm_medium=copy_link #CookpadCommunity_Bekasi #PejuangGoldenBatikApron

1 orang
1 jam
Sop Ayam Wortel dan Kentang

Sop Ayam Wortel dan Kentang

Demi #PejuangGoldenBatikApron harus rajin masak nih agar berhasil sampai finish. Masak yang simpel aja yang penting menu sehat dan bergizi buat keluarga tercinta. Apalagi daerah Medan sekarang lagi musim hujan, jadi menu ini cocok kali di santap hangat2 saat cuaca hujan. #PejuangGoldenBatikApron #Mingguke_4 #CookpadCommunity_Sumut #Cookpad_2022 #Masakhobiku #Menusehatdanbergizi

5 orang
-+ 1 jam
Bumbu desaku sambal goreng kentang + telur

Bumbu desaku sambal goreng kentang + telur

Ceritanya, saya punya kentang yang sudah sekitar 2 mingguan. Saya cek kentangnya, ternyata masih bagus. Akhirnya saya memutuskan untuk memasaknya dengan bumbu desaku sambal goreng

3 porsi
1 jam 30 menit
SoTang (Bakso Kentang) Krispy

SoTang (Bakso Kentang) Krispy

Simpel, mudah, murah, meriah 😄. Tentu disukai nak kanak dunk... Bisa buat mealpreps juga, dg disimpan pada foodcontainer dimasukkan lemari es. #IdeMasak #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Surabaya #CookpadCommunity_Kediri

10 tusuk
30 menit
Potato and Zucchini Gratin

Potato and Zucchini Gratin

Sebetulnya resep ini adalah modifikasi dari Potato Gratin yang saya posting beberapa minggu lalu. Bisa dicoba sebagai variasi menu takjil yang cocok untuk penyuka keju. Penggunaan keju pun bisa sesuai selera tidak terpaku harus sesuai dengan resep. Karena Zucchini cukup berair, maka jangan kaget saat diambil dari pinggan akan ada cairan di dasarnya. #RamadanCamp_Misi5 #Pais_BukaPuasa #CookpadCommunity_Bandung #CeritaDapurHariIni

3 orang
+/- 1 jam
331. Lumpur Kentang

331. Lumpur Kentang

First TriaL ☺️ kemana aja?! hehehe... Source : resep ibu + sedikit utak atik SoaLnya BeLiau Lupa ☺️ BLm Nemu api yg pas, api kekeciLan dibesarin gosong bawah, api kebesaran bLm Mateng daLamnya & jadi retak 😅 tapi rasanya udah enak sih...

Tahu Kentang Balado

Tahu Kentang Balado

#TiketGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Depok

Potato Wedges

Potato Wedges

Acara Colam minggu ini temanya food Preparation bersama mbk @nursabatiana Ini manfaat banget yaa... Banyak ilmu yg diterima, Trimaksh ilmunya mbk 🙏🙏 Dan untuk mengapresiasi dr Mimi... Kami cooksnap salah satu masakan Mimi... Setelah sy buka buka resep Mimi banyak amaaaaatttt 😅 smpe bingung mo cooksnap apa?? 😅 Alhasil krn wkt udh in juri time dan menyesesuaikan dg stok dirmh aku cooksnap Potato Wedges... Ini favorit bocah" dan stiap ke resto... Sll pesen Potato Wedges dan ini jadi menu wajib bocah"... 😅😅 Alhamdulillah cooksnap dr Mimi bocah" cocok.. Dan ini enak banget bumbunya berasa... Berasa nyemil diresto... Hahahaha 😅😅 Tengkyuuuu Mimi Resepnya... 🙏🙏 Kayak"nya bakal sering" bikin Potato Wedges dirumah... 😍😍 #BromoColam #BromoWithNurSabatiana #Bromo_FoodPreparation #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Malang

2 orang
45 menit
Tumis Kentang (Favorit anak-anak)

Tumis Kentang (Favorit anak-anak)

#TiketGoldenBatikApron #Cookpadcommunity_BandungBarat Anakku yang paling besar suka sekali dengan olahan kentang yang aku tumis. Kebetulan, mertuaku saat berkunjung memberikan kentang. Karena didapur ada beberapa bumbu yang cocok untuk mengolahnya menjadi tumisan, aku pun akhirnya berinisiatif membuat tumis Kentang.

4 - 5 orang
1 jam
Sambal Goreng Kentang Udang

Sambal Goreng Kentang Udang

Biasanya suka masakin suami Tom Yum. Sekali² ganti masakan Indonesia yang pedes dikit. Lagi² saya buatnya porsi kecil ya, pas buat di makan bareng suami. Dengan menggunakan rempah yang saya temui di toko Asia. Ikutan acara #PejuangGoldenBatikApron merupakan salah satu cara saya mengumpulkan resep² makanan Indonesia untuk menu sehari² yang bisa saya masak saat di Norway. Jadi saya bisa lebih konsisten catetin resep 🤭

2 orang
30 menit
Perkedel kentang isi sosis

Perkedel kentang isi sosis

Anak rewel minta cemilan langsung puter otak karena ada kentang dan sosis heheh More resep cek yt ResepAnnZln makk #Ramadhancamp_Misi4

Snack kentang 8+

Snack kentang 8+

Bikinin cemilan dari kentang yuks moms, ini rasanya gurih, sedikit ada kriuknya karena digoreng dan lembut didalem pasti si kecil suka 👌kalau mau tidak digoreng juga sudah enak ya moms 😊

Bola Kentang ala aku (RICE COOKER ONLY)

Bola Kentang ala aku (RICE COOKER ONLY)

hari libur di kosan males pulang akhirnya ngide bikin bola kentang.

2 orang
1 jam 45 menit
Cimol Kentang (Krenyes luar lembut di dalam)

Cimol Kentang (Krenyes luar lembut di dalam)

Sok ngide bikin cimol, padahal gatau bisa apa engga, pas banget liat reels ig ada cimol.kentang oke kota reecook #PejuangGoldenBatikApron

5 orang
1 jam
French fries

French fries

Bismilah awal tahun 2022 ingin memulai yang baru... Pertama kali mengikuti golden apron 🥰🥰 Bikin french fries ,cemilan buat si abg arkha😊 Source @mrs_ferdi #TiketGoldenBatikApron

2 orang
25 menit