Risoles Isi Kentang Wortel

Dipos pada March 12, 2022

Risoles Isi Kentang Wortel

Anda sedang mencari inspirasi resep Risoles Isi Kentang Wortel yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Risoles Isi Kentang Wortel yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Risoles Isi Kentang Wortel, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Risoles Isi Kentang Wortel enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Risoles Isi Kentang Wortel adalah 15 biji. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Risoles Isi Kentang Wortel sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Risoles Isi Kentang Wortel memakai 23 jenis bahan dan 9 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Ini juga salah satu resep lama yang ada di draf. Step by stepnya komplit, tapi masalahnya di photo utamanya. Setiap kali bikin tidak sempat di photo karena selalu habis tanpa sempat di abadikan. Ini kesukaan anak-anak dan semua anggota keluarga dirumah. Kami sekeluarga penyuka segala macam olahan makanan yang di goreng. Ini bikinan kemarin sore, sengaja di frozen. Pagi siapin anak² sekolah dulu. Begitu anak² pamit sekolah langsung ambil wajan, goreng risoles frozen kemarin sore dan akhirnya bisa tekan "Terbitkan" 👏👏 Setelah sekian lama. #PekanPosbar #PosbarPalawija #KulaEtamCocok #CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunity_Kaltim #CookpadCommunity_Paser

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Risoles Isi Kentang Wortel:

  1. Kulit:
  2. 250 gr tepung terigu
  3. 2 sdm tepung tapioka
  4. 1 butir telur
  5. 1/2 sdt garam
  6. 2 sdm minyak goreng
  7. 300 ml air
  8. Bahan isian:
  9. 4 batang wortel, potong kotak² kecil
  10. 2 biji kentang ukuran sedang, potong kotak² kecil
  11. 1 ikat daun bawang yang kecil, iris bulat ½ cm
  12. 150 g daging ayam tanpa tulang, potong kotak² kecil
  13. Bumbu halus:
  14. 5 siung bawang merah
  15. 3 butir bawang putih
  16. 1/4 buah Pala
  17. 1 sdt merica bubuk
  18. 1 sdt garam
  19. 1 sdm gula pasir
  20. secukupnya Air
  21. Bahan pelapis:
  22. 4 sdm tepung terigu larutkan dengan air adonan agak encer
  23. secukupnya tepung panir

Langkah-langkah untuk membuat Risoles Isi Kentang Wortel

1
Kulit : Campur semua bahan jadi satu, aduk dengan whisk hingga rata dan tidak ada yang bergerindil, saring jika perlu
Risoles Isi Kentang Wortel - Step 1
Risoles Isi Kentang Wortel - Step 1
Risoles Isi Kentang Wortel - Step 1
2
Siapkan teflon. Panaskan dengan api sedang agak kecil. Tuang satu sendok sayur adonan. Putar teflon agar adonan rata dan hasilnya tipis. Tunggu hingga pinggirannya terkelupas. Lepas kulit lumpia perlahan. Ulangi hingga adonan habis.
Risoles Isi Kentang Wortel - Step 2
Risoles Isi Kentang Wortel - Step 2
Risoles Isi Kentang Wortel - Step 2
3
Isian: Panaskan sedikit minyak dalam wajan, lalu tumis bumbu halus sampai harum. Masukkan daging ayam, aduk², masak daging ayam setengah matang.
Risoles Isi Kentang Wortel - Step 3
Risoles Isi Kentang Wortel - Step 3
Risoles Isi Kentang Wortel - Step 3
4
Masukkan wortel, aduk sebentar. Lalu masukkan kentang, aduk sebentar dan beri sedikit air, lalu tutup biarkan matang.
Risoles Isi Kentang Wortel - Step 4
Risoles Isi Kentang Wortel - Step 4
Risoles Isi Kentang Wortel - Step 4
5
Masukkan daun bawang. Aduk-aduk hingga rata. Aduk rata hingga air menyusut. Matikan api. Bahan isian siap digunakan.
Risoles Isi Kentang Wortel - Step 5
Risoles Isi Kentang Wortel - Step 5
Risoles Isi Kentang Wortel - Step 5
6
Penyelesaian : ambil satu lembar kulit risoles dan isi secukupnya dengan bahan isian. Lipat dan gulung. Lakukan hingga kulit dan isian habis.
Risoles Isi Kentang Wortel - Step 6
Risoles Isi Kentang Wortel - Step 6
Risoles Isi Kentang Wortel - Step 6
7
Lalu celupkan ke adonan pelapis dan balur dengan tepung panir.
Risoles Isi Kentang Wortel - Step 7
Risoles Isi Kentang Wortel - Step 7
Risoles Isi Kentang Wortel - Step 7
8
Panaskan minyak. Goreng risoles hingga matang. Risoles yang sudah matang akan mengambang ke permukaan minyak dan berwarna kecoklatan. Angkat dan tiriskan.
Risoles Isi Kentang Wortel - Step 8
Risoles Isi Kentang Wortel - Step 8
Risoles Isi Kentang Wortel - Step 8
9
Risoles siap di nikmati dengan cabe rawit atau saus cocolan.
Risoles Isi Kentang Wortel - Step 9

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Stik kentang renyah

Stik kentang renyah

Bismillah, ada kentang belum terpakai mending kita olah menjadi cemal cemil enak ya buuun. Mari kita cobaaaa~ #CookpadCommunity_Bogor #OlahanKentang #KentangGoreng #KentangCrispy #CemilanRenyah

Kentang montato

Kentang montato

Gara-gara nonton vlog raffinagita, yaitu jajarans di situ nagita makan kentang montato ala mall, aku jadi kepengen makan juga gak mungkin dong aku beli di mall sedangkan sekarang lagi kurang uang😂🤭. Jadi aku jelajah di cookpad dan nemu deh kentang montato dari mbak @isnazf makasih mbak resepnya. Kalo punya mbaknya di giling dulu adonannya lalu potong, kalo punya aku adonan masukkin kedalam piping bag baru di semprotin ke dalam minyak panas Semua bahannya ini aku seadanya jadi gak ngikut di resep aslinya, bahkan kentang ini sisa bikin kentang spiral karna aku make yg tengahnya aja, sedang yang ujung di bikin montato. Jadi gak bingun mau di bikin apa sisa kentangnya. #PekanPosbarPalawija #PekanPosbar #OlahanPalawijaWongKito #ResepWongKito #BamasakBaimbai #CookpadCommunity_kalsel #Cookpadcommunity_Banjarmasin #Cookpadcommunity_Borneo

1 orang
20 menit
Balado Kering Kentang

Balado Kering Kentang

Crunchy! Kriuk! Cooksnap resep mbak desychamim yang lagi narik arisan di #semangcookhokya #cookpadcommunity_semarang. Saya ganti teri dengan rebon, sesuai persediaan di dapur. #semangcookarisan_DesyChamim

Bingka Kentang Mini

Bingka Kentang Mini

Sebenrnya pengen banyak coba masakan khas kal sel.Berhubung si kecil lagi gak enak badan...jadi cuma sempat bikin bingka kentang.Resep pake punya mba @minienora saya buat versi mini pake cetakan martabak manis. #kopijosdolan_kekalsel #kopijos #cookpadcommunity_yogyakarta #bingkakentang

18 pcs
Kue podang kentang

Kue podang kentang

Hari ini para cookpaders d ajak jalan jalan ke kota kalimantan Timur bersama mbak Lina @alabunna Podang kentang betunu : kue ini berasal dr kalimantan. Tunu dlm bahasa kutai yg artinya "panggang" . Kue ini teksturnya sangat lembut sekali, rasa kentangnya yg gurih berpadukan dengan gula, susu dan santan.. bisa kebayang kan rasanya seperti gimana🤤 #BekoanUrangKaltim #Semarak_BekoanUrangKaltim #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Solo

1 loyang
1jam
Kentang Spiral Goreng

Kentang Spiral Goreng

بسم الله الرحمن الرحيم Kentang spiral ini adalah camilan fav anak sholih dan sholihah ku. Seblm pandemi hadir, mereka berdua suka dan sering beli di salah satu destinasi wisata di tempat kami dg harga 10 rb per tusuk. Cilmin @nengpuput ,ini bikinnya gampang dan cepat ludes😂 #PekanPosbar #Barampaan #Barampaan_Spiral #KentangGorengSpiral #PosbarPalawija #cookpadcommunity_Kalsel #cookpadcommunity_kotabaru #RecookOfTheWeek #DutaRecookBeraksi #DutaRecookKotabaru

Kentang Rebon Masak Merah (Tidak pedas aman buat bocil)

Kentang Rebon Masak Merah (Tidak pedas aman buat bocil)

Pas banget dirumah ada stok kentang blm di esekusi. Coba search resep ketemu resep ini yang simple dan enak. Buat team Combo makasih banyak sudah sering di repotkan. Semoga sukses dan sehat-sehat terus amiin. Resep ini aq CookSnap sekalian buat menu makan malam. Langsung aja ke resep yak. Source : @lilalestari #HATURNUHUN_TIMCOMBO #CookpadCommunity_Bogor

Kentang PuTel Kukus

Kentang PuTel Kukus

Banyak Sisa PuTel dari Dagang Bolu, dan bhn lain juga tersedia, Yukk Langsung Eksekusi di dapur basah 👌👌🙏🙏☺️. Bosen klo PuTel di dadar melulu, akhirnya di buat Variasi begini, Alhamdulillah Matang 😋😋♥️♥️. Sengaja perpaduan Keju Mozzarella dan Cheddar, di iris kecil, untuk irisan pisau agar lebih mudah adil rata, 12potong. Hari ini mau Controlin Mama ke RS, vitamin rutin habis, Laksi sempatkan Masak dahulu untuk orang-orang rumah, baru Laksi berangkat naik motor 💪💪💪☺️.

12orang
30menit
Potato Butter n Sosis

Potato Butter n Sosis

Inspirasi menu sarapan yg praktis, cepat dan enak. Ini kentangnya saya rebus ya biar lebih creamy, boleh juga digoreng suka2 mommies ya... Bisa jadi alternatif buat si kecil yg lagi males makan nasi. #idesarapan #sarapanpraktis #olahankentang #resepgampang #reseppraktis

Kentang isi daging

Kentang isi daging

Buat menu pengganti nasi, kentang isi daging . InsyaAllah mengenyangkan… #Olahankentang #Menudiet #menusehat #Masakanrumahan

10 pcs
35-40 mnt
Kentang Goreng Renyah Ala KFC Anti Gagal

Kentang Goreng Renyah Ala KFC Anti Gagal

Punya kentang besar sisa 2, kalau dibikinin kentang mustofa nanggung banget. Pas mantap ketemu resepnya mbak @didowardah endulitaaa mirip resto bangett, renyah kentangnya, cocol saus sambal endulita. Next bikin versi banyak ya biar bisa stock di freezer.

Kering kentang

Kering kentang

Pake nasi enak apalagi di gadoin sambil nonton drakor 😂

Kentang Spiral Goreng

Kentang Spiral Goreng

Assalamualaikum.. Bismillah.. Alhamdulillah..semoga Allah memberikan karunia kesehatan dan keberkahan kepada kita semua..Aamiin.. Pertama kalinya bikin ini tidak mudah ternyata..ada beberapa yg putus di tengah..bentuk spiralnya ga rapi..hehehehe..gpp lah..😅🤭 Ikut meramaikan tantangan cilmin minggu ini..🥰🥰🥰 #Barampaan #Barampaan_Spiral #PekanPosbar #PosbarPalawija #CookpadCommunity_Kalsel

Semur Telur Sosis Kentang Simple & Mudah

Semur Telur Sosis Kentang Simple & Mudah

Di Batam lagi ujan terus. Hawa jadi dingin. Si Adek klo dingin dingin gini minta yang hangat dan berkuah. Requestnya Bakso tapi mager keluar. Kemarin udah bikin sup, hari ini coba menu berbeda. Honestly aku jaraaang banget bikin ini. Bisa diitung jari malah. Selera orang Minang kadang ga masuk hehehe. Cuma makin kesini, lidah suami dan anak anak sepertinya udah mulai menyesuaikan. So hari ini bikin (Semur Telur Kentang Sosis masukin aja bahan bahan yang ada di kulkas). Bumbunya aku bikin light, ga pake banyak rempah, takut pada ga doyan. Dan alhamdulillah pada doyan gaees :D plus nambah hihihihi. Efek dingin kali yah #CookpadIndonesia #CookpadCommunity_Sumbar

4 orang
Kue Lumpur tepung kentang (no telur)

Kue Lumpur tepung kentang (no telur)

Selalu mencoba untuk mengolah bahan2 yg ada dg mencari2 resep yg sesuai. Nah ini pas punya tepung kentang, tapi pengin kue lumpur. Setelah cari2 resep akhirnya menemukan resep yg sesuai dg stok bahan dan masaknyapun simpel. Source resep mbak Fitsas. Tapi resep aslinya pake telur, nah untuk kue lumpur ini sy gak pake telur, untuk pengganti cairan telur sy ganti dg santan dg jumlah yg sama. (349)

7 pcs
Sayur Tumis Kacang Panjang + Kentang

Sayur Tumis Kacang Panjang + Kentang

Lauk kami hari ini ada telur dadar bawang dengan sayur tumis kacang panjang + kentang sama kerupuk. Resep telur dadar bawang sudah dishare sebelumnya

Hekeng Kentang Kukus

Hekeng Kentang Kukus

Kebetulan di kulkas masih ada sisa kentang,jadi mau kubikin makanan sehat,lagipula saat-saat ini lagi musim hujan,cocok nih untuk menu makan malam apalagi bisa untuk orang yang lagi diet nasi👍Saya biasa bikin hekeng dari daging ayam mix udang,tapi kali ini pingin coba pake bahan umbi-umbian yaitu kentang. Yuk kita simak resepnya👌 #hekengkentangkukus #PekanPosbar #SerbaDikukus #BagikanInspirasimu #masakitusaya #CookpadCommunity_Kalbar #CookpadCommunity_Borneo

2 lonjor
Kentang Spiral

Kentang Spiral

Kebiasaan deh.... saya setor tantangan #Barampaan dari cilmin #cookpadcommunity_Borneo pasti on the last minute 🤭. Minggu ini temanya kentang spiral ya. Wahh...menantang banget nih... saya sampe keliling balikpapan cari alat untuk kentang spiral supaya lebih mudah bikinnya dan ternyata saya ga' nemu dimanapun...🤭. Terpaksa deh dilakukan secara manual. Alhamdulillah...berhasil dan crispy banget😍. #barampaan_spiral #cookpadcommunity_Balikpapan #cookpadcommunity_KalTim #cookpadcommunity_borneo #cookpadindonesia