Semur Telur Kentang

Dipos pada April 1, 2022

Semur Telur Kentang

Anda sedang mencari inspirasi resep Semur Telur Kentang yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Semur Telur Kentang yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Semur Telur Kentang, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Semur Telur Kentang enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Semur Telur Kentang adalah 8 porsi. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Semur Telur Kentang sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Semur Telur Kentang memakai 11 jenis bahan dan 3 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Sebenarnya kalau tiap lebaran, menu khas yang disajikan orang tua dan mertua, ada opor ayam atau gulai sapi. Tapi berhubung pekan ini, kami sedang menghindari nuansa santan, jadi menu yg disetor di #PekanPosbar bertema #PekanPosbarSayurLebaran, kami sajikan menu harian padat protein dari tabungan resep. Fotonya jg masih jaman jaduul.. Mengkonsumsi makanan berprotein, bisa membantu menguatkan stamina tubuh saat shaum. Variasi olahan telur sebagai bagian dari protein hewani ini bisa menjadi alternatif untuk sahur dan berbuka. Sumber: Nining #KualiEmak #KampoengRamadan #CookpadCommunity_Bandung #PejuangGoldenApron3 #MingguKe49

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Semur Telur Kentang:

  1. 8 butir telur ayam, rebus hingga matang
  2. 2 buah kentang, potong besar
  3. Bumbu
  4. 4 siung bawang putih
  5. 1 siung bawang merah
  6. 1/4 sdt merica bubuk
  7. 1/4 sdt pala bubuk
  8. 1 sisir sedang gula jawa
  9. 2 sdm kecap manis
  10. 1/2 sdt garam
  11. 1/2 sdt kaldu

Langkah-langkah untuk membuat Semur Telur Kentang

1
Siapkan bahan, tumis bawang merah dan bawang putih hingga harum
Semur Telur Kentang - Step 1
Semur Telur Kentang - Step 1
2
Masukkan telur rebus dan kentang, tambahkan air. Masukkan pula sisa bubuk lainnya: merica bubuk, pala bubuk, gula jawa, garam dan kaldu, aduk hingga rata.
Semur Telur Kentang - Step 2
Semur Telur Kentang - Step 2
3
Tambahkan kecap manis sesuai selera. Masak hingga kentang terasa empuk, sajikan hangat.
Semur Telur Kentang - Step 3
Semur Telur Kentang - Step 3

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Perkedel Kentang

Perkedel Kentang

Perkedel kentang salah satu makanan kesukaan anak saya yang paling besar, saya coba Cooksnap dari resep nya mbak @Florensia_Wenda ternyata simple dan enak,terima kasih untuk resepnya ya mbak🥰 #Perkedelkentang #GenkPejuangDapur #RememberGenkPeDa_FlorensiaWenda #CookpadCommunity_Bogor

20 menit
Perkedel Kentang Ayam

Perkedel Kentang Ayam

Saya suka perkedel, tapi kalau beli sering kurang puas dengan rasanya, jadi lebih baik buat sendiri. Biasanya saya tambah cincangan daging ayam supaya lebih sedap.

± 50 pcs
± 2,5 jam
Perkedel Kentang ala Tiger Kitchen

Perkedel Kentang ala Tiger Kitchen

Sebenernya ini resep biasa yang gampang ditemukan dimana-mana....:) Justru yang simple2 gini enak lho mom. Kali ini saya bikinnya plain aja, tanpa campur daging.

10 bh
Sambal goreng kentang ala yukudefa

Sambal goreng kentang ala yukudefa

Mantap sambal goreng kentang hati sapi campur sedikit tahu biar makin banyak porsinya😋 ini ceritanya potong dadunya kecil-kecil imut biar enak makannya😍

5orang
±2jam
Hasselback Potatoes

Hasselback Potatoes

Vegetarian adalah salah satu pola hidup sehat yang sedang populer saat ini, dimana pengikutnya menghindari makan daging, junk food, fast food, makanan berminyak dll. Tetapi ternyata ada beberapa tipe vegetarian, yaitu: Lacto-ovo vegetarian: Vegetarian yang menghindari daging tapi masih mengonsumsi susu dan telur. Lacto vegetarian: Vegetarian yang menghindari daging dan telur, tapi masih mengonsumsi produk susu. Ovo vegetarian: Vegetarian yang menghidari segala jenis produk dari hewan kecuali telur. Dan Vegan: Vegetarian yang menghindari segala jenis dan bentuk makanan yang berasal dari hewan (di ambil dari popmama.com) . Dalam Semarak Clover kali ini berhubungan dengan pola hidup tersebut, vegetarian food, sebagai tema dari mbak @arifahamrullah, Rhymerwid Kitchen menyuguhkan Hasselback Potatoes, yang berbahan kentang dan keju, walaupun keju merupakan produk turunan dari susu, masih bisa dipakai sebagai salah satu bahan untuk vegetarian food. Dan walaupun hanya dari kentang Hasselback Potatoes ini gurih, lembut, sudah enak banget dinikmati begitu saja atau bisa juga ditambahkan saus sesuai selera. Source @Dapur_neetasyl #GAVegetarianisme #Semarak_GAVegetarianisme #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Solo #Cooksnap

5 buah
1 jam 10 menit
Potato Wedges

Potato Wedges

#CookpadCommunity_Malang #PotatoWedges #Breakfast Sourch : Mrs.tans Pagi ini lagi tidak pingin makan nasi ahirnya bikin potato wedges ini aja buat sarapan Kirain tadinya anak2 ga bakal mau eh ternyata anak mbarep suka banget nih makan potato wedges 😊 nambah lagi nih varian menu buat sarapan anak2 😍

2 0rang
30 menit
Kentang Balado Air Fryer

Kentang Balado Air Fryer

Olahan kentang favorit kiddos, keep it here at cookpad . Kentang di airfryer aja lebih simpel , hemat, sehat. #kentangbalado #kentang #airfryer

Kue Lumpur Kentang

Kue Lumpur Kentang

Finally sampai juga ke penghujung minggu kelima puluh dua 🥰 Alhamdulillah ditutup dengan si manis kue lumpur kentang favoritku, suami n princess2 mommy 💕 #PejuangGoldenApron3 #minggukelimapuluhdua #week52

10 orang
45 menit
Sambal goreng kentang hati sapi

Sambal goreng kentang hati sapi

Minggu ini masak2an dirmh di inspirasi oleh warga Tangerang...diantara nya resep makyooooss nya🤤😍 mba @TrianaFitriaResep 🤗🙏 dan ini akan menjdi salah satu menu idul adha selasa bsok dirumah mama. #CookpadCommunity_Bogor #ComboAnjangsana_Banten #PosbarIDAMAN

Perkedel kentang goreng

Perkedel kentang goreng

Pagi" bikin perkedel kentang goreng Karna cocok dengan cuaca nya

4 orang
30 memit
Kroket kentang

Kroket kentang

#PejuangGoldenApron3 #TimGulaJawa

Tteokkebi hot dog (hotang_hot dog kentang)

Tteokkebi hot dog (hotang_hot dog kentang)

source :@Ratih sukardi hot dog kentang atau Tteokkebi hot dog adalah sama dengan corn dog, masih jajanan kaki lima ala korea, alhamdulillah anak anak juga suka, sekalian buat ngeramein COBOY MBOIS jajanan kaki lima,☺️ #Mbois_JajananKakiLima #CoboyMbois #CoboyWani #Coboy_Cooksnap #CookSnap #CookpadCommunity_Surabaya

5 buah
60 menit
Kroket Kentang Sambal Tempe

Kroket Kentang Sambal Tempe

4 orang
30 - 60 menit
Opor Ayam Labu Kentang

Opor Ayam Labu Kentang

Sekarang tukang ayam keliling berinovasi,setiap beli 1kg dikasih ekstra bumbu giling,tinggal pilih emak mau opor,gulai atau ungkep. Nah pas banget deh mau masak opor tinggal cemplungin bumbu aja. Biar sekalian ada sayurannya diajak juga si kentang dan labu siam. #PekanPosbar #PekanPosbarSayurLebaran #KualiEmak #KampoengRamadan #CookpadCommunity_Depok

Honey Roasted Chicken with Potato Wedges - Ayam Panggang Madu

Honey Roasted Chicken with Potato Wedges - Ayam Panggang Madu

#PejuangGoldenApron3 Assalamu'alaykum warahmatullaahi wabarakatuh.. Taqabalallaahu minna wa minkum, mohon maaf lahir batin, selamat lebaran temen2 cookpad semua. Lebaran tahun ke-2 tanpa mudik, sedih pastinya tapi gpp ambil sisi positifnya alhamdulillaah jadi bisa silaturahim sama temen disini.. Rejeki engga mudik, maen ke rumah temen, eh pulangnya dibawain ayam utuhan tanpa kepala. Nyampe rumah langsung dieksekusi biar bisa dibuat dinner malemnya.. Hehe Sekalian nunggu marinasi, bisa ditinggal boci alhamdulillaah nikmatnya bisa boci. Senin udh kerja lagi soalnya hewww cepet kali liburannya

Sambal Goreng Kentang Plus

Sambal Goreng Kentang Plus

Mumpung ada waktu menjelang lebaran...bikin makanan praktis tapi tetap nikmat dan berselera

4 Orang
1 jam 30 menit
Kentang Jamur Balado

Kentang Jamur Balado

Masak sarapan buat suami ♡

2 porsi
30 menit