Honey Roasted Chicken with Potato Wedges - Ayam Panggang Madu

Dipos pada March 29, 2022

Honey Roasted Chicken with Potato Wedges - Ayam Panggang Madu

Anda sedang mencari inspirasi resep Honey Roasted Chicken with Potato Wedges - Ayam Panggang Madu yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Honey Roasted Chicken with Potato Wedges - Ayam Panggang Madu yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Honey Roasted Chicken with Potato Wedges - Ayam Panggang Madu, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Honey Roasted Chicken with Potato Wedges - Ayam Panggang Madu enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Honey Roasted Chicken with Potato Wedges - Ayam Panggang Madu sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Honey Roasted Chicken with Potato Wedges - Ayam Panggang Madu memakai 25 jenis bahan dan 7 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

#PejuangGoldenApron3 Assalamu'alaykum warahmatullaahi wabarakatuh.. Taqabalallaahu minna wa minkum, mohon maaf lahir batin, selamat lebaran temen2 cookpad semua. Lebaran tahun ke-2 tanpa mudik, sedih pastinya tapi gpp ambil sisi positifnya alhamdulillaah jadi bisa silaturahim sama temen disini.. Rejeki engga mudik, maen ke rumah temen, eh pulangnya dibawain ayam utuhan tanpa kepala. Nyampe rumah langsung dieksekusi biar bisa dibuat dinner malemnya.. Hehe Sekalian nunggu marinasi, bisa ditinggal boci alhamdulillaah nikmatnya bisa boci. Senin udh kerja lagi soalnya hewww cepet kali liburannya

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Honey Roasted Chicken with Potato Wedges - Ayam Panggang Madu:

  1. 1 ekor ayam utuh tanpa kepala
  2. Side Dish:
  3. 2 buah kentang ukuran besar, sikat kulitnya & potong wedges
  4. 2 buah wortel impor/brastagi/yg manis
  5. 1 buah bawang bombay tanpa dibuang kulit
  6. Secukupnya bawang merah & putih utuh tanpa dibuang kulit
  7. Bahan Marinasi:
  8. 1-2 buah jeruk nipis
  9. Secukupnya garam
  10. Bumbu Halus:
  11. 5-6 siung bawang putih
  12. 8-9 siung bawang merah
  13. 5 buah kemiri
  14. 2 ruas jari kunyit
  15. 1 ruas jari lengkuas
  16. Secukupnya garam & kaldu jamur
  17. 2 batang serai geprek
  18. 2 lembar daun jeruk dan salam sobek2
  19. Secukupnya air
  20. Secukupnya minyak
  21. Bumbu Oles:
  22. 5 sdm madu
  23. 2,5 sdm kecap manis
  24. 3 sdm margarin lelehkan (bisa diganti butter)
  25. Secukupnya lada bubuk

Langkah-langkah untuk membuat Honey Roasted Chicken with Potato Wedges - Ayam Panggang Madu

1
Siapkan bahan-bahan
Honey Roasted Chicken with Potato Wedges - Ayam Panggang Madu - Step 1
2
Cuci bersih ayam, kemudian tusuk-tusuk dengan menggunakan garpu. Beri kucuran jeruk nipis dan garam, ratakan ke seluruh bagian tubuh ayam termasuk lipatan paha dan sayap. Diamkan kurang lebih 30 menit
Honey Roasted Chicken with Potato Wedges - Ayam Panggang Madu - Step 2
3
Sembari menunggu ayam di marinasi, siapkan bumbu halus kemudian blender dengan menggunakan bantuan minyak. Atau bisa juga diuleg
Honey Roasted Chicken with Potato Wedges - Ayam Panggang Madu - Step 3
4
Panaskan wajan, tumis bumbu halus hingga matang. Setelah matang dan dingin, baru dilumuri ke seluruh bagian ayam yg sudah dicuci terlebih dulu dan diamkan minimal selama 1 jam (lebih lama lebih meresap) di dalam lemari es. Lumuri sampai bagian dalam ayam
Honey Roasted Chicken with Potato Wedges - Ayam Panggang Madu - Step 4
5
Setelah cukup waktu marinasi bumbu, keluarkan ayam dan letakkan ke dalam panci. Tambahkan air, daun salam, daun jeruk dan serai. Masak sebentar saja jangan terlalu lama sampai kira2 ayam matang jika ditusuk memakai garpu. Simpan sisa bumbu marinasi untuk memanggang ayam
Honey Roasted Chicken with Potato Wedges - Ayam Panggang Madu - Step 5
6
Keluarkan ayam dan letakkan dalam air fryer yang sudah dipanaskan terlebih dlu. Bisa dipanggang jg menggunakan oven ya. Letakkan kentang, wortel & bawang2an di tepi ayam. Olesi ayam dengan bumbu oles yg dicampur dgn bumbu ayam tadi. Olesi hingga bagian dalam perut ayam. Taburi garam, oregano, lada bubuk, parsley ke atas side dish. Panggang 15 menit pertama pada suhu 180dercel, kemudian olesi lagi dengan bumbu oles dan tambah 10 menit. Kemudian balik ayam dan lakukan hal yang sama.
Honey Roasted Chicken with Potato Wedges - Ayam Panggang Madu - Step 6
7
Angkat dan sajikan. Dijamin suami suka bun :) selamat mencoba
Honey Roasted Chicken with Potato Wedges - Ayam Panggang Madu - Step 7

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Kering Kentang Pedes

Kering Kentang Pedes

Kesukaan paksu dari kecil katanya. Tapi buatanku juga harus suka dooonng 😜 terbukti ludes

Mpasi Kentang Pipih Goreng

Mpasi Kentang Pipih Goreng

8-10 buah
30 menit
Kentang Kering Mustofa (anti mlempem)

Kentang Kering Mustofa (anti mlempem)

Ada yang mau trabas 2 hari...minta di bikinin bekel menu yang "gampang" aja katanya kentang mustofa sm orek tempe..lets see ya bikinnya "gampang" ga? Atau ngegampangin πŸ˜†πŸ˜†πŸ˜†

157. SAMBAL ati ampela KENTANG

157. SAMBAL ati ampela KENTANG

Selamat idul Fitri 1442 H para cookpaders yang sedang merayakan, mohon ma'af lahir dan bathin ya...semoga tetap semangat walau tidak bisa pulang kampoeng...Alhamdulillah ini menu lebaran kita...dicoba yuuk moms #Happy eid-Mubarak #HappyFamilys #MasihPandemi

2 porsi
45 menit
Perkedel kentang homemade

Perkedel kentang homemade

Resep ini terinspirasi dari anak sendiri yg doyang banget sama kentang😁

3 porsi
30 menit
Sambel goreng kentang udang bumbu pasar tanpa ngulek

Sambel goreng kentang udang bumbu pasar tanpa ngulek

lanjut PPKM mulai bosen masak aja deh πŸ˜„ saya beli bumbu sambel goreng di pasar satu bungkus 3000 πŸ˜ƒ berguna bgt masak jadi cpt praktis tanpa ngulek

Perkedel kentang kornet

Perkedel kentang kornet

Bisa dijadikan lauk maupun cemilan... Bikin nya pun simple.. Sumber resep : Dapur Nyess #PejuangGoldenApron3 #GoldenApron #Minggu50 #CookpadCommunity_Tangerang #CookpadIndonesia #PerkedelKentang

13 pcs
45 menit
Cake kentang(rendang)

Cake kentang(rendang)

6-10org
30-50 menit
Kroket Kentang Creamy

Kroket Kentang Creamy

Bunda bikim kroket yang disukai anak2

3 orang
1 jam
Sambal Goreng Kentang Telur Puyuh (versi basah)

Sambal Goreng Kentang Telur Puyuh (versi basah)

Ikut meramaikan juga membuat hidangan hari raya. Menu hari raya yang memang selalu mamah siapkan mulai dari lontong, opor ayam, rendang daging dan sambal goreng kentang hati. Kalau mamah nggak ikutan masak menu yang komplit, ada aja yang protes. Kalau biasanya membuat yang versi kering, sekarang membuat versi basah dengan variasi telur puyuh dan hati ayam. Yummy banget gurih dari santannya, versi basah ini sering dimasak oleh ibuku biasanya dengan variasi rambak sapi. Nggak pakai lama langsung saja eksekusi di dapur. #PekanPosbar #PekanPosbarSayurLebaran #KualiEmak #BerapiBerami_AnekaHidanganLebaran #KampoengRamadan #Cookpadcommunity_Kalbar #Cookpadcommunity_Pontianak #ResepMamaEra #ReswpLaukMamaEra

1 porsi
50 menit
Kering kentang πŸ˜‹πŸ˜‹πŸ˜‹

Kering kentang πŸ˜‹πŸ˜‹πŸ˜‹

Cemilan dan lauk favorit sejak kecil ini, akhirnya berhasil bikin ini πŸ˜‚πŸ˜‚πŸ˜‚

1 mangkuk
2jam
Potato Tornado/Kentang Ulir/Kentang zigzag

Potato Tornado/Kentang Ulir/Kentang zigzag

Apapun lah yaa namanya..yang jelas ini selalu jadi jajanan favorit. Saya nggak punya alat untuk memotong kentangnya, tapi bukan berarti nggak bisa bikin loh ya.. Selama masih ada pisau tajam, pasti bisa dah πŸ˜ƒ

Perkedel Kentang Kornet

Perkedel Kentang Kornet

Masih punya kornet dan kentang di gabung aja buat lauk, camilan berat juga bisa, buat temen makan soto biasa nya, tapi kali ini buat temen makan sop aja #GA_TheNextLevel #CookpadCommunity_Solo #WongSoloMasak #Timlo_TimKomunitasCookpadSolo #CookpadCommunity_Pati #DapurRyuna

Kentang Goreng crispy

Kentang Goreng crispy

Sebenernya dapat resep ini dari thread seseorang di Twitter @yohaniwahyu . Mumpung lagi PPKM,lagi WFH 100%,anak juga masih harus SFH,ribut minta cemilan terus,finally nyobain resepnya.

4 orang
30 menit
Cheesy Potato Stick (Finger Food Snack 9m+)

Cheesy Potato Stick (Finger Food Snack 9m+)

Si bayi besar lagi tumbuh gigi ke 7. Maunya makan yg kriuk kriuk, lagi anti nasi dan lauk pauk terpisah. Okey! Kita bikin dari karbo yg lain ya, kentang! Biar snack nya bergizi, insyaAllah. Kalau mau jd makanan utama, bisa tambah daging cingcang dan brokoli parut ya moms, baiknya protein nya di masak terlebih dahulu utk mengurangi kadar air nya ❀️ Selamat mencoba.

2 kali makan
1 jam 30 menit
Sambel Pedas Kentang Paru

Sambel Pedas Kentang Paru

Tiap lebaran aku suka sekali bikin sambel kentang paru ini, tp kali ini aku bikin versi pedasnya, full rawit.. mantap bgt rasanya. Recook resep dr Mbk Dian'sKitchen dgn sdkit perubahan.

Kentang mustofa

Kentang mustofa

Niatnya untuk menu lebaran. Resep ini terinspirasi dari chanel youtube TheHasanVideo. Resep untuk 3 kg kentang dipakai untuk 1 kg kentang. Jadi untuk rasa bumbu yang tidak terlalu kuat, sebaiknya gunakan 3 kg kentang untuk takaran bumbu-bumbu yang saya tuliskan di bawah ini.

90 menit