Sambal goreng kentang simpel

Dipos pada March 17, 2022

Sambal goreng kentang simpel

Anda sedang mencari inspirasi resep Sambal goreng kentang simpel yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Sambal goreng kentang simpel yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Sambal goreng kentang simpel, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Sambal goreng kentang simpel enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Oh ya untuk tambahan saja, waktu yang diperlukan dalam memasak Sambal goreng kentang simpel diperkirakan sekitar 30 menit.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Sambal goreng kentang simpel sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Sambal goreng kentang simpel memakai 10 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Assalamu'alaikum Kalau masak kentang goreng gini ga akan tahan lama dimeja makan. Anak2 yang gede suka pake banget , apalagi kl dimasaknya pedes, karena ga punya cabe kriting, jd full rawit tp biar ga pedes banget dikasih tomat kecil. Source : @siswatyelfinbachtiar #rekreasi_depok #Genkpejuangdapur #remembergenkpeda_SiswatyElfinBachtiar #CookpadCommunity_Yogyakarta #SelaluIstimewa #KopiJos

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Sambal goreng kentang simpel:

  1. 250 gr kentang (me: 1 kg)
  2. 200 gr jengkol (me: skip)
  3. 1 buah tomat (tambahan/ boleh skip kl ga suka)
  4. 5 siung bawang merah (me:4)
  5. 2 siung bawang putih
  6. 7 buah cabe merah kriting (me : 6 buah rawit)
  7. 1/2 sdm garam
  8. 1 sdm kaldu bubuk
  9. 1 sdt guka (me: 1/4 keping gula merah)
  10. Minyak untuk menggoreng dan menumis

Langkah-langkah untuk membuat Sambal goreng kentang simpel

1
Siapkan bumbu untuk dihaluskan, potong tomat kecil2
Sambal goreng kentang simpel - Step 1
Sambal goreng kentang simpel - Step 1
Sambal goreng kentang simpel - Step 1
2
Kupas, dan potong kentang seperti dadu, rendam dalam air dan garam, goreng sampai kekuningan dan tiriskan
Sambal goreng kentang simpel - Step 2
Sambal goreng kentang simpel - Step 2
Sambal goreng kentang simpel - Step 2
3
Siapkan minyak untuk menumis, masukkan bumbu yg sudah dihaluskan, aduk sampai harum, kemudian masukkan tomat, garam, gula, kaldu aduk rata, tes rasa
Sambal goreng kentang simpel - Step 3
Sambal goreng kentang simpel - Step 3
Sambal goreng kentang simpel - Step 3
4
Setelah tomatnya sudah hancur, dan kandungan air menyusut, masukkan kentang yg sudah di goreng, aduk2 sebentar, kemudian angkat dan siap di sajikan.
Sambal goreng kentang simpel - Step 4
Sambal goreng kentang simpel - Step 4
Sambal goreng kentang simpel - Step 4

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Garlic Herbs Cheese POTATO WEDGES πŸ₯” ❀️‍πŸ”₯πŸ₯”❀️

Garlic Herbs Cheese POTATO WEDGES πŸ₯” ❀️‍πŸ”₯πŸ₯”❀️

Buat ngemil ngemil manja lucu banget ini, rasanya kaya banget dan pastinya enak ya🀀🀀🀀

4 - 5 orang
40 menit
Potato steak cemilan bayi 1+

Potato steak cemilan bayi 1+

Akhir akhir ini baby Arkana susah makan bingung nyari resep sana sini dan akhirnyaaa dapat referensi potato steak dari cookpad tapi lupa lagi siapa yang posting hihi maklum yaa bund kalo udah emak emak pikirannya kesana sinii πŸ˜‚πŸ˜‚

2 orang
10 menit
Garlic Baby Potato

Garlic Baby Potato

Cemilan sehat super gampang. Yuk dicoba!

1-2 orang
Sambal Goreng Kentang Ati Ampela Ayam

Sambal Goreng Kentang Ati Ampela Ayam

Selalu jadi hidangan idola orang dirumah #cookpadcommunity_depok #posbaridaman

5-8 orang
30-40 menit
Semur Ayam Tahu Kentang

Semur Ayam Tahu Kentang

Masakan lejen di keluarga 😁 Semur Ayam Tahu Kentang, menu lengkap semua ada πŸ’š #PekanPosbarManisGurih

Kentang Mustofa kriuk tanpa kapur sirih

Kentang Mustofa kriuk tanpa kapur sirih

Suami saya dan anak yang suka banget ngemil kentang goreng kriuk. Jadi saya coba coba belajar bikin. Sudag coba 3 kali baru sekarang alhamdulillah berhasil bumbunya membalur kentang dengan rata huehehe. Yang penting diperhatikan adalah proses pembuatannya ya. Penting untuk mencuci kentang sampai airnya bening, dan jangan sampai ada sedikitpun air yang tersisa saat menumis bumbu karena akan mengakibatkan melempem. Resep diadaptasi dari youtube the hasan video. Semoga bermanfaat

250gram
1 jam
12. Kroket kentang isi daging+ wortel

12. Kroket kentang isi daging+ wortel

Dpt daging kurban,cb buat kroket isi.. ini br pertama x buat.. 😁 Dagingnya sdh direbus dl sama bumbu untuk stok di kulkas .Karena males ngeluarkan penggiling daging dr lemari jd menggunakan daging yg sdh direbus deh.. klo pake daging giling pasti lebih enak😊 Terus kt tmn, klo salah2 membuat kroket bisa-bisa meletup saat digoreng. Tp Alhamdulillah percobaan pertama tanpa insidenπŸ˜‚πŸ˜‚πŸ˜‚

Balado kentang mix

Balado kentang mix

Bosen sma olahan frozen food yg gitu gitu aja. Ada kentang drumah. Lagsung di campur campur aja.

6 orang
45 menit
Sambel ati ampla,kentang dan pete

Sambel ati ampla,kentang dan pete

Ini makanan kesukaan paksu

2-4 orang
1jam
Soun Kentang Bumbu Merah

Soun Kentang Bumbu Merah

Masak yang simple lagi yuk! Ga kerasa nih udah masuk hari Senin, back to office lagi dong ya hehe. Buat yg sibuk kerja pasti ga punya banyak waktu untuk masak. Nah menu ini bisa jadi opsi untuk kalian karena bikinnya gampang dan cepat. Selamat bekerja ya semuanya 😊

4-5 orang
20 menit
Perkedel Kentang

Perkedel Kentang

Mudah dibuat dan cocok buat jadi menu pendamping berbagai macam lauk. Kebetulan abis bikin rendang jadi buat menu ini deh

4 orang
30 menit
Kue lumpur kentang

Kue lumpur kentang

15-20 orang
15 menit
Yellow Curry Potato Wedges (Bisa di Panggang/Goreng)

Yellow Curry Potato Wedges (Bisa di Panggang/Goreng)

Ini adalah kentang wedges yang di balut dengan tepung dan di beri bubuk kari kuning. Prinsipnya bisa di goreng/di panggang. Kalo mau di panggang tambahkan 2 sdm minyak zaitun. Jika ingin di goreng, minyak zaitun bisa di skip. Sesuai selera aja. #wedges #friedwedges #bundaei #bakedwedges #cookpad_id #kentangwedges #kentanggoreng #kentangpanggang #cookpadcommunity #cookpadcommunity_bandung

Tumis Kentang Telur Saus Lada Hitam

Tumis Kentang Telur Saus Lada Hitam

Halo Sobat Cookpad 😘 Biasanya kalau lagi males masak itu ya, semuanya maunya serba cepat aja haha. Kali ini aku share resep tumisan kentang telur. Dua bahan tapi bisa bikin aku nambah nasi haha. Ini ala-ala aku. Tapi ternyata cocok. Aku pakai saus lada hitam yang sudah jadi, jadi hanya tinggal ditambah sedikit kecap manis dan saus tiram. Yuk silahkan dicoba buat tumis kentang telurnya. Selamat mencoba dan happy cooking! 😘 #cookpadindonesia #cookpad #cookpadcommunity #cookpadcommunity_id

6 porsi
35 menit
Perkedel kentang

Perkedel kentang

Ini adalah resep dari ibu, yang menjadi favoritku sejak kecil. Selamat mencoba

2 orang
30 menit
Resep Kentang Goreng KFC Ala Dapur Kobe

Resep Kentang Goreng KFC Ala Dapur Kobe

Source : @dapurkobe ______________________________ YOUTUBE : Rhesti Danty IG : @rhestidanty #DapurKobe #ResepDapurKobe

Ati kentang Balado

Ati kentang Balado

Bergubung udah bingung tiap hr mau masak apa...akhirnya masak ati kentang balado aja... #PejuangGoldenApron3 #week49

6 orang
Lumpur kentang simple

Lumpur kentang simple

Lembut,enak.. source:@Asri Yuliawati Kusumah