Yellow Curry Potato Wedges (Bisa di Panggang/Goreng)

Dipos pada March 22, 2022

Yellow Curry Potato Wedges (Bisa di Panggang/Goreng)

Anda sedang mencari inspirasi resep Yellow Curry Potato Wedges (Bisa di Panggang/Goreng) yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Yellow Curry Potato Wedges (Bisa di Panggang/Goreng) yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Yellow Curry Potato Wedges (Bisa di Panggang/Goreng), mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Yellow Curry Potato Wedges (Bisa di Panggang/Goreng) enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Yellow Curry Potato Wedges (Bisa di Panggang/Goreng) sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Yellow Curry Potato Wedges (Bisa di Panggang/Goreng) memakai 11 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Ini adalah kentang wedges yang di balut dengan tepung dan di beri bubuk kari kuning. Prinsipnya bisa di goreng/di panggang. Kalo mau di panggang tambahkan 2 sdm minyak zaitun. Jika ingin di goreng, minyak zaitun bisa di skip. Sesuai selera aja. #wedges #friedwedges #bundaei #bakedwedges #cookpad_id #kentangwedges #kentanggoreng #kentangpanggang #cookpadcommunity #cookpadcommunity_bandung

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Yellow Curry Potato Wedges (Bisa di Panggang/Goreng):

  1. 3 buah kentang ukuran sedang
  2. 4 sdm terigu pro rendah (Kunci)
  3. 2 sdm maizena
  4. 1 sdm yellow curry powder / bubuk kari kuning
  5. 1 sdt cabe bubuk, opsional boleh skip/sesuai selera pedasnya
  6. Secukupnya garam halus
  7. Secukupnya lada hitam bubuk
  8. Secukupnya parsley, sy pakai yang kering
  9. 2 sdm minyak zaitun, jika ingin di panggang
  10. Bahan taburan:
  11. Secukupnya smoke paprika bubuk

Langkah-langkah untuk membuat Yellow Curry Potato Wedges (Bisa di Panggang/Goreng)

1
Cuci bersih kentang tanpa di kupas. Lalu potong bentuk wedges. Rebus kentang di air mendidih 10 menit. Tiriskan.
Yellow Curry Potato Wedges (Bisa di Panggang/Goreng) - Step 1
Yellow Curry Potato Wedges (Bisa di Panggang/Goreng) - Step 1
2
Dalam wadah masukan kentang. Aduk rata terigu, maizena, bubuk kari, cabe bubuk jika pakai, garam dan parsley. Tuang dalam wadah kentang. Aduk rata. Jika ingin di panggang, tambahkan 2 sdm minyak zaitun. Jika ingin di goreng, bisa langsung goreng.
Yellow Curry Potato Wedges (Bisa di Panggang/Goreng) - Step 2
Yellow Curry Potato Wedges (Bisa di Panggang/Goreng) - Step 2
Yellow Curry Potato Wedges (Bisa di Panggang/Goreng) - Step 2
3
Untuk yg di goreng: Panaskan minyak, goreng dengan api sedang hingga kecoklatan dan krispi. Tiriskan.
4
Untuk yang di panggang: Tata di loyang yang sudah di alasi kertas baking. Oles kertasnya dengan minyak. Panggang 200'C 20 menit atau 180'C 30 menit. Keluar oven taburi smoke paprika.
Yellow Curry Potato Wedges (Bisa di Panggang/Goreng) - Step 4
Yellow Curry Potato Wedges (Bisa di Panggang/Goreng) - Step 4
5
Sajikan hangat dengan saus sambal/mayonaise.
Yellow Curry Potato Wedges (Bisa di Panggang/Goreng) - Step 5
Yellow Curry Potato Wedges (Bisa di Panggang/Goreng) - Step 5
Yellow Curry Potato Wedges (Bisa di Panggang/Goreng) - Step 5

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Sambel kentang ati ampela

Sambel kentang ati ampela

Menghabiskan bahan2 yg ada di kulkas

Burger bun kentang

Burger bun kentang

Burger bun dari kentang.. ada yg pk topping vanilla di atas nya.. tp sy mao di bikin burger bun. Bs taru filling kesukaan. Bs taru skm coklat.. ovomaltine, buttercream ceres.. bebas. Tp empuk nya bnr2 baguss.. cakeppp… Resep dr fatmah bahalwan.. liat di youtube ..

Pastel tutup kentang mix ubi

Pastel tutup kentang mix ubi

Ceritanya punya ubi dan kentang, aku coba bikin pastel tutup menggunakan ubi, karena bosan dibikin ubi goreng. Mix sama kentang. Karena ubi rasanya sudah manis, gak ada gula di resep ini. Selamat mencoba.

6 orang
1 jam
Kering Kentang Asin

Kering Kentang Asin

Resep kenangan dari sahabat saat tinggal di New Zealand (thanks Feri&Inda)buat lauk tambahan saat malas masak.. dicampur nasi atau mie goreng atau kuah tetap nikmat kriuknya... Tips: sebelum grg kentang jgn lupa rendam air asin dikit spy patinya ilang. Cuci beberapa kali ya moms

6 pax
1jam
Rendang hati sapi & kentang (tanpa cabai)

Rendang hati sapi & kentang (tanpa cabai)

Waktu mudik idul adha, anakku 2 th lahap banget makan pake rendang, jadi semangat mau masakin rendang, kebetulan dapet hati sapi agak banyak ya udah coba di bumbu rendang, tapi nggak pake cabe , alhamdulillah anakku suka 😘

Sambal Goreng Kentang Daging

Sambal Goreng Kentang Daging

karena bingung mau masak apa lagi dan persediaan daging dari Idul Adha kemarin masih banyak, jadilah kreasi bikin sambal goreng kentang daging.

4 porsi
1 jam
Steak Sapi dan Kentang Goreng Homemade

Steak Sapi dan Kentang Goreng Homemade

Karna di rumah daging qurbannya banyak, akhirnya bikin steak ini, awalnya takut ga manteng/alot, tapi setelah nyoba masak ternyata gak alot!

2 orang
1 jam 30 menit
Camilan Kentang Parut & Mie Kriting

Camilan Kentang Parut & Mie Kriting

Simpel banget nih buatnya. kalau bosen mie instannya direbus aja, coba masak kayak gini

3 orang
30 menit
Semur Ati Kentang

Semur Ati Kentang

Semur memang jadi favorit banyak orang ya. Selain rasanya enak, membuatnya pun mudah dan isiannya bisa bermacam-macam. Mulai dari daging sapi, ayam, ati, kentang, bahkan tahu. Kali ini aku membuat semur ati kentang karena itulah bahan-bahan yang ada di kulkas hehe

5 orang
35 menit
Gulai udang dan kentang

Gulai udang dan kentang

6 orang
40 menit
Perkedel Kentang

Perkedel Kentang

Punya kentang udah hampir sebulan dianggurin, pas lihat-lihat resepnya ibu @yulitariambarwati_77 ada resep perkedel kentang, ya udah cooksnap perkedel kentang aja... Oh iya Perkedel kentang nya ini saya tambahkan kornet... #Maja_Yulita #CookpadCommunity_Kalteng #PekanPosbar #ResepAlaResto

Stik kentang keju

Stik kentang keju

Edisi #DiBuangSayang di rumah ada sisa keju dan kentang walaupun cuma ada 2 buah sayang kalau kelamaan nanti tumbuh tunas lumayan dibuat cemilan hihi plus jadi hemat uang jajan juga #PosbarIdaman

Perkedel kentang daging

Perkedel kentang daging

punya daging sedikit tapi anak buah banyak? Bikin ini aja momss Dibikin lauk atau dicemilin enakπŸ₯°πŸ₯°

Brokoli kentang rebus (aman untuk gerd)

Brokoli kentang rebus (aman untuk gerd)

Oke ini sebenenrya bekal yang aman untuk aku hehe bisa lah dijadikan rekomen kalo yg ada gerd atau niat diet πŸ˜„. Kaldu jamur yg aku pakai ingredientnya TANPA BAWANG PUTIH YAAAA 😍

1 porsi
1 jam
Pompom kentang

Pompom kentang

Krenyess diluar, lembut didalam :) Selamat mencoba :D

Soun Kentang Bumbu Merah

Soun Kentang Bumbu Merah

Masak yang simple lagi yuk! Ga kerasa nih udah masuk hari Senin, back to office lagi dong ya hehe. Buat yg sibuk kerja pasti ga punya banyak waktu untuk masak. Nah menu ini bisa jadi opsi untuk kalian karena bikinnya gampang dan cepat. Selamat bekerja ya semuanya 😊

4-5 orang
20 menit
French Fries Home Made

French Fries Home Made

Cemilan sehat dan hemat 😊

Baguette dengan potato soup

Baguette dengan potato soup

ceritanya saya mau bikin ciabatta dengan sup kentang. dan akhirnya kepikiran jd kaya gitu πŸ˜‚ jadinya Baguette dengan resep ciabatta, yaudahlah yg penting enak hahha LOL