Perkedel Kentang

Dipos pada March 19, 2022

Perkedel Kentang

Anda sedang mencari inspirasi resep Perkedel Kentang yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Perkedel Kentang yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Perkedel Kentang, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Perkedel Kentang enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Perkedel Kentang sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Perkedel Kentang memakai 8 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Inspiration by : Mama SYAFIQ Saya pakai kentang uk.sedang bisa lihat di foto langkah. Hasilnya saya dapat 5 perkedel, resepnya enak sayang dapatnya sedikit ๐Ÿ˜๐Ÿ˜ kalo mau dapat hasil yang banyak bisa dtambah lagi jumlah kentang ya teman2. Krna drumah gak ada pala jadi saya skip saja, rasanya tetap enak kok ๐Ÿ˜‰๐Ÿ˜‰

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Perkedel Kentang:

  1. 3 buah kentang
  2. 2 siung bawang putih
  3. 1 sdm bawang goreng
  4. 1/3 pala (saya skip)
  5. 1 butir telur, pisah kuning dan putih
  6. Secukupnya garam dan kaldu ayam bubuk
  7. 1/2 batang daun bawang
  8. Sedikit seledri

Langkah-langkah untuk membuat Perkedel Kentang

1
Kupas dan potong kotak2 kentang. Lalu bersihkan dan goreng hingga empuk
Perkedel Kentang - Step 1
Perkedel Kentang - Step 1
Perkedel Kentang - Step 1
2
Selagi menggoreng kentang, haluskan bawang putih dan bawang goreng beri garam dan kaldu ayam bubuk kemudian sisihkan
3
Kentang yang sudah empuk tadi langsung ditumbuk selagi panas
Perkedel Kentang - Step 3
Perkedel Kentang - Step 3
4
Kemudian masukkan bumbu yang sudah dihaluskan tadi aduk rata. Masukkan daun bawang dan seledri kemudian kuning telur. Aduk rata lagi
Perkedel Kentang - Step 4
5
Bentuk bulat2 sampai adonan habis. Celupkan ke putih telur kemudian goreng hingga kecoklatan.
6
Siap disajikan dan selamat mencoba
Perkedel Kentang - Step 6

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

45.Balado kentang ati ampela

45.Balado kentang ati ampela

Hallo agustus .... Yuuk kita masak olahan kentang dan ati ampela.

Potato Schotel

Potato Schotel

2 orang
20 menit
Bola-bola kentang dori

Bola-bola kentang dori

Makanan untuk sikecil yang lagi GTM Bisa untuk 8-12bulan ya bun - Makanan utama -

2 porsi
30 menit
Bingka Kentang Mini Khas Banjar

Bingka Kentang Mini Khas Banjar

Untuk makanan takjil memang enak kalau buat yang manis-manis. Tapi minggu ini acara di kantor padat sekali jadi mau buat yang mudah-mudah. Setelah menjelajah Cookpad, menemukan resep Bingka yang sepertinya mudah sekali. Gak perlu mixer dan hanya diaduk2 saja. Alhamdulillah. Aku recook resepnya Mbak Silva Malexhi, tapi santan aku ganti dengan FiberCreme. Mirip kue lumpur tapi lebih mudah membuatnya.. sayangnya gak punya cetakan khusus bingka jadi pakai cetakan kue lumpur. Jadi gak bisa tebal seperti kalau pakai cetakan bingka. #PekanPosbarManisGurih #AkuManis #KampoengRamadhan #PejuangGoldenApron3 #CookpadCommunity_Jakarta

23 porsi
45 menit
Semur Telur Kentang

Semur Telur Kentang

Biasanya saya kalau masak semur cuma dibumbuin kecap garam merica saja. Saya cooksnap resep dari @Mama_Rara ini pakai ketumbar bubuk dan gula merah juga. Dan ternyata rasanya lebih enak... Resep asli : @Mama_Rara https://cookpad.com/id/resep/11389477-semur-telur-kentang?invite_token=R4stnK6cjoyXmBYES5Hz4qP6&shared_at=1623373032 #RememberGenkPeda_MamaRara #GenkPejuangDapur #CookpadCommunity_Bandung #Cookpad_id #CookpadCommunity_id #CookpadIndonesia

5 orang
30 menit
Gulai udang+ kentang+terong asam

Gulai udang+ kentang+terong asam

Resep ini saya dapat dari nenek saya โค๏ธ

5orang
+-30 menit
Kentang mustofa tanpa kapur sirih enak & renyah

Kentang mustofa tanpa kapur sirih enak & renyah

Mengikuti tips mbak @tin_tientien di cookpad, dg bumbu ala saya, alhamdulillah ini enak & awet renyah meski tanpa direndam air kapur sirih. Kuncinya; tanpa menggunakan bawang merah utk bumbunya, & kentang dicuci berkali2 setelah dipotong kecil2, hingga air cuciannya bening, lalu digoreng hingga benar2 kering, kecoklatan

Sambel goreng telur kentang simple

Sambel goreng telur kentang simple

Ini sebenernya kering atau nyemek ya, berhubung suami saya doyan sruput jd saya bikin agak berkuah ๐Ÿ˜„

Sambal Goreng Kentang

Sambal Goreng Kentang

Biasanya dimasak bareng hati ayam/sapi, tapi karna aku gabisa makan hati, jadi skip dan hanya berisi kentang saja

3-4 orang
Potato wedges panggang

Potato wedges panggang

Cemilan anak anak, mudah bikinnya dan selalu jadi favorit anak anak karena crispy kulit luarnya, asin gurih rasanya

Saute Potatoes

Saute Potatoes

Menu sarapan simpel Dan enak Simpel dan cepet ..irip potato wedges. Aku modifikasi dari resep aslinya. #pekanposbar Source Nauzaery setyo https://cookpad.com/id/resep/8266837-saute-potatoes?invite_token=GjxzfTBctgkSZDF4VwJZDbYK&shared_at=1625304380

249. Kentang Goreng Homemade

249. Kentang Goreng Homemade

Cuman iseng bikin kentang goreng homemade buat cemilan di kala malam-malam. Lumayan yahh bikinnya, makannya sekejeep je ๐Ÿ˜. Source: Olivia Ayu Pramita #CookpadIndonesia #CookpadCommunity_Kalsel #CookpadCommunity_Banjarmasin #PejuangGoldenApron3 #MingguKe48 #ResepKe249 #KentangGorengHomemade

Perkedel Kentang Salsiccia || Tortilla fritte Indonesiane

Perkedel Kentang Salsiccia || Tortilla fritte Indonesiane

Asalnya si bundar ini... berasal dari kata Bahasa Belanda "Frikadeller" atau "Frikadel", semacam daging cincang atau giling yang dipadatkan dan digoreng. Daging menjadi bahan utama Frikadel namun bedanya di Indonesia, kentang menjadi bahan utama. Disini saya pakai salsiccia yaitu sosis Italia berbahan dasar ayam, jadi sudah ada rasa sedapnya. ~~~ Perkedel, bergedel, pegedil o begedil sono tortilla fritte Indonesiane, fatte con patate grattugiate, carne macinata, mais o tofu sbucciato e grattugiato, o pesce tritato. Il perkedel piรน comune รจ fatto con purรจ di patate, sebbene ci siano altre varianti popolari come perkedel jagung (perkedel di mais sbucciato) e perkedel tahu (tofu perkedel) e perkedel ikan (pesce tritato). Mentre in tutta l'Indonesia รจ chiamato perkedel; In giavanese si chiama begedil, anche in Malesia e Singapore si chiama cosรฌ, il che potrebbe indicare che questo piatto fritto รจ stato portato da immigrati giavanesi in Malesia e Singapore. (Wikipedia). Source : Imaimey https://cookpad.com/id/resep/5800373-perkedel-kentang-daging-sapi?invite_token=r1oY7JjWgBp4Tg6fpPhiN3Rj&shared_at=1622324962 Modified : Carolina #CookingCommunityClass_KreasiNasiNusantara #CookpadCommunity_Surabaya #CookpadIndonesia #CookpadItalia #SalamKompakSelalu #PerkedelKentang #TortillaFritteIndonesiane #IndonesianFood #Imaimey #Carolina

14pz
45 menit
Kentang pedes manis

Kentang pedes manis

Kalau kentang biasa di balado ini coba bun bikin yang pedas manis di jamin enak, kalau saya lebih suka yang pedas manis dari pada balado... Maklumlah orang jawa hehe... Yuk coba bikin

5 orang
30 menit
#47 Kue Lumpur Kentang

#47 Kue Lumpur Kentang

Sekalian niii bikin buat pesenan jadi banyak bikin na ๐Ÿ˜ Inspired by Lily W Lestari #pekanPosbarManisGurih #AkuManis #KampoengRamadan #CookpadCommunity_Bandung #PejuangGoldenApron3

Perkedel kentang

Perkedel kentang

Karna menunya sup pengen lauknya perkedel hehe

2 orang
30 menit
12. Kroket kentang isi daging+ wortel

12. Kroket kentang isi daging+ wortel

Dpt daging kurban,cb buat kroket isi.. ini br pertama x buat.. ๐Ÿ˜ Dagingnya sdh direbus dl sama bumbu untuk stok di kulkas .Karena males ngeluarkan penggiling daging dr lemari jd menggunakan daging yg sdh direbus deh.. klo pake daging giling pasti lebih enak๐Ÿ˜Š Terus kt tmn, klo salah2 membuat kroket bisa-bisa meletup saat digoreng. Tp Alhamdulillah percobaan pertama tanpa insiden๐Ÿ˜‚๐Ÿ˜‚๐Ÿ˜‚

Kentang lembut nan renyahโ™ฅ๏ธ

Kentang lembut nan renyahโ™ฅ๏ธ

Saya terinspirasi dari Tiktok

2 orang
1 jam