Bingka Kentang Khas Banjar (telur bebek + telur ayam)

Dipos pada March 9, 2022

Bingka Kentang Khas Banjar (telur bebek + telur ayam)

Anda sedang mencari inspirasi resep Bingka Kentang Khas Banjar (telur bebek + telur ayam) yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Bingka Kentang Khas Banjar (telur bebek + telur ayam) yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Bingka Kentang Khas Banjar (telur bebek + telur ayam), mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Bingka Kentang Khas Banjar (telur bebek + telur ayam) enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Bingka Kentang Khas Banjar (telur bebek + telur ayam) sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Bingka Kentang Khas Banjar (telur bebek + telur ayam) memakai 9 jenis bahan dan 7 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Lagi senang bikin kue bingka kentang,mencoba mencampur telur bebek dan telur ayam,dan dengan lalaan yg santannya dimasak sampai mengeluarkan minyak dan endapan santan. Bagaimana kah hasilnya?.. Ternyata enak juga,tp lebih enak kalau semua telurnya telur bebek sesuai khasnya..dan teksturnya lebih lembut telur bebek,kalau telur bebek permukaan bingka sedikit berkerut tp lembut,kalau semua telur ayam ataupun dicampur hasil permukaannya akan lebih berkerut,berkulit dan sedikit kasar/keras. #CookpadIndonesia #CookpadCommunity_Kalsel #CookpadCommunityBanjarmasin #CookpadCommunity_Borneo #RecookOfTheWeek

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Bingka Kentang Khas Banjar (telur bebek + telur ayam):

  1. 200-250 gr kentang
  2. 250 ml santan kental/lalaan(dari 1 butir kelapa parut+400ml air)
  3. 2 butir telur bebek
  4. 3 butir telur Ayam
  5. 100-150 gr gula pasir
  6. 2-3 sdm tepung terigu
  7. 1/2 sdt vanili/1 kotak
  8. 1/4 sdt garam
  9. 1 sdm margarin cair

Langkah-langkah untuk membuat Bingka Kentang Khas Banjar (telur bebek + telur ayam)

1
Rebus/kukus kentang,kemudian haluskan.
Bingka Kentang Khas Banjar (telur bebek + telur ayam) - Step 1
Bingka Kentang Khas Banjar (telur bebek + telur ayam) - Step 1
Bingka Kentang Khas Banjar (telur bebek + telur ayam) - Step 1
2
Bikin lalaan: Peras kelapa parut dengan air,masak dngn api sedang sampai mendidih,santan pecah,keluar minyak dan air menyusut(jangan diaduk)
Bingka Kentang Khas Banjar (telur bebek + telur ayam) - Step 2
Bingka Kentang Khas Banjar (telur bebek + telur ayam) - Step 2
3
Pecahkan telur dlm sebuah wadah,beri vanili dan garam,aduk2 hingga gula larut,masukan tepung terigu,aduk2 merata.
Bingka Kentang Khas Banjar (telur bebek + telur ayam) - Step 3
Bingka Kentang Khas Banjar (telur bebek + telur ayam) - Step 3
4
Masukan santan lalaan,kemudian kentang,aduk merata.
Bingka Kentang Khas Banjar (telur bebek + telur ayam) - Step 4
Bingka Kentang Khas Banjar (telur bebek + telur ayam) - Step 4
Bingka Kentang Khas Banjar (telur bebek + telur ayam) - Step 4
5
Siapkan loyang yg dilapisi baking paper,olesi minyak(aku pakai dua loyang kecil),tuangkan adonan ke loyang kemudian panggang di oven suhu 225°C 75 menit(25 menit api atas bawah,50 menit api bawah saja,sesuaikan oven masing2)
Bingka Kentang Khas Banjar (telur bebek + telur ayam) - Step 5
Bingka Kentang Khas Banjar (telur bebek + telur ayam) - Step 5
Bingka Kentang Khas Banjar (telur bebek + telur ayam) - Step 5
6
Matang,keluarkan dr oven,tunggu dingin(suhu ruang),baru keluarkan dr loyang.
Bingka Kentang Khas Banjar (telur bebek + telur ayam) - Step 6
Bingka Kentang Khas Banjar (telur bebek + telur ayam) - Step 6
Bingka Kentang Khas Banjar (telur bebek + telur ayam) - Step 6
7
Note: Aku lebih suka bingka yg semua pakai telur bebek.😊(resep yg ku bikin saat live cooking di IG CookpadCommunity _id😘

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Perkedel kentang ayam

Perkedel kentang ayam

13 buah
1 jam
Roti goreng ayam kentang

Roti goreng ayam kentang

yang gurih dan buat kenyang ..yukks😍😍

8 org
2 jam
Donuts Kentang

Donuts Kentang

SC: Yg. Tripujis Resep ke 320

18 biji
235. Beef Slice Potato

235. Beef Slice Potato

Ketemu Menu mengenyangkan, Inspirasi dari CM_Depok , mbak HesHidayat. source : @heshidayat . Sudah belajar dari cookpad, buat menghitung dan memilah makanan berdasarkan kebutuhan kalori, protein, jadi resepnya mbak Hes saya tambahkan sayur sebagai sumber vitamin juga seratnya dan buat mengurangi minyak pengolahannya di tumis. Menu ini cocok sekali buat menu makan malam... #Rekreasi_Depok #Cookpad.Indonesia #TetapKenyangtanpaNasi #CocomtangPost

2 porsi
30 menit
Kentang goreng krispi maizena

Kentang goreng krispi maizena

Processed potatoes.

3 orang
30-45 menit
Stik kentang

Stik kentang

Biasa beli kentang cuma di kukus aja. Nah sekarang bikin cemilan dari kentang buat anak²

Baked Mashed Potato

Baked Mashed Potato

Lebih enak dari mashed potato biasa karena ada keju dan saus tomat atau saus sambal dan mayonaise. Bisa juga pakai saus bolognaise. bisa dikreasikan dengan isian seperti sosis potong kecil atau ham yg ditumis sebentar dl baru dicampurkan ke kentangnya. beri keju mozarella di bagian tengah dan di atas, jadi lebih mantap rasanya nanti untuk cara membuatnya bisa teman2 lihat di link berikut ya: nanti akan aku upload bila sdh selesai di edit : https://www.youtube.com/channel/UC9kOyeJWlXcYfDHmnejgDtw #AR_Merdeka dan #CookpadCommunity_(jakarta)

Semur ayam kentang

Semur ayam kentang

Resep simple aja yang penting anak2 suka 🙏😂 menghabiskan bahan di kulkas

4 orang
30 menit
Kentang krecek balado with pete

Kentang krecek balado with pete

4-6 orang
45 Menit
Kroket kentang isi daging

Kroket kentang isi daging

Awalnya karena lihat kentang yang barusan beli karena kurang teliti kok udah semburat hijau. Akhirnya mau ndak mau mesti di eksekusi dong. Ada daging ya sudah nyoba bikin kroket saja. Ini pertama kali bikin kroket dan resepnya agak ngasal sebenarnya. Comot sana-sini. Alhamdulillah hasilnya uenaaak (kata suami gitu).

20buah
Hasselback Potatoes Fry

Hasselback Potatoes Fry

Ini versi lebih simple dari Hasselback Potatoes resep saya sebelumnya, karena tidak perlu dikukus dan dipanggang, cukup digoreng dalam minyak banyak Dan tidak perlu dikupas, asal jangan lupa cuci kentangnya dengan bersih bila perlu disikat.. Enak deh.. Garing-garing kayak Potato Chips #MasakSetiapBagian #FoodplaceCookingLeague #Posbar_Palawija #Jabodetabek_OlahanPalawija #CookpadCommunity_Jakarta #GenkPejuangDapur #HariPanganSedunia

Potato and Carrot Stuffed Bread

Potato and Carrot Stuffed Bread

Assalamualaikum yorobun aku mau bagiin resep Potato and Carrot Stuffed Bread alis Roti isi kentang n wortel hehe. yuk cek resepnya jangan lupa like and recook ye

5 Buah
Perkedel food kentang

Perkedel food kentang

4 porsi
setengah jam
MPASI Kentang Hati Ayam Santan (start 6 bulan)

MPASI Kentang Hati Ayam Santan (start 6 bulan)

Masakin buat anak ada aja akalnya Selalu lahap dong

3x makan
1 jam
262.Kentang Spiral

262.Kentang Spiral

Bismillaah ,,, Alhamdulillaah akhirnya bisa ikut lagi challenge cilmin @nengpuput minggu ini yang temanya tusukan😁beli bahannya uda berapa hari yang lalu tapi tetiba ada keponakan jauh2 maen kesini jadilah masak2in tamu dulu baru ngerjain pe er😃Nah bikin kentang spiral ini ternyata menantang banget e😅kudu sabar n konsen bikin melingker2 jaga keseimbangan tangan dan pisau biar ga keputus tuh kentang sebelum finish😆yang tadinya mau bikin setengah kilo ternyata drama pasukan krucil mengharuskan emak harus menyerah di kentang yang ke empat🤣yo weslah nak yg penting cukup buat kalian atu atu🙈Oh iya untuk taburannya emak pake biskuit keju yang diblender halus sisa bikin kue kering lebaran kemaren Alhamdulillaah masih bagus #dibuangsayang 🤭untuk kulit kentangnya saya biarkan saja tanpa dikupas. Sc : YT DapurUmiHanania #Barampaan_Spiral #MasakSetiapBagian #PekanPosbar #PosbarPalawija #KulaEtamCoCoK #CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunity_Kalt8m #CookpadCommunity_Balikpapan #OlahanKentang

Roti Kentang Isi Keju

Roti Kentang Isi Keju

Ikutan Posbar Jabodetabek dengan tema kreasi Palawija. Aku bikin Roti Kentang isi Keju, rotinya empuk banget. #Jabodetabek_OlahanPalawija #CookpadCommunity_Tangerang

Sup Kentang Wortel

Sup Kentang Wortel

Hawa Denpasar yang mendung sedari pagi bikin mager tenan. Bikin yang gampang buat sarapan aja. Kemarin akunku agak eror, muter aja. Sinyal mungkin ya karena abis ujan deras. Maaf telat nih,, #cpbali_olahanpalawija #cookpadcommunity_bali

Sambal kentang

Sambal kentang

Sisa bahan dikulkas diracik..ternyata mantap juga...

30 menit