Sambel Udang Kentang

Dipos pada March 12, 2022

Sambel Udang Kentang

Anda sedang mencari inspirasi resep Sambel Udang Kentang yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Sambel Udang Kentang yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Sambel Udang Kentang, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Sambel Udang Kentang enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Sambel Udang Kentang sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Sambel Udang Kentang memakai 15 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Sambel Udang Kentang:

  1. 300 gr kentang
  2. 150 gr udang segar
  3. 1 batang sereh geprek
  4. 2 lembar daun jeruk
  5. 1 ruas lengkuas
  6. 2 lembar daun salam
  7. 1 buah tomat besar
  8. 1-2 sdm santan kara
  9. secukupnya Kaldu bubuk,garam,sasa,gula pasir
  10. Bumbu Halus
  11. 7 buah cabai keriting
  12. 3 buah cabai rawit pedas
  13. 5 siung bawang merah
  14. 3 siung bawang putih
  15. 3 buah kemiri sangrai

Langkah-langkah untuk membuat Sambel Udang Kentang

1
Potong kentang sesuai selera dan goreng setengah matang, sambil menunggu matang uleg/blender bumbu kecuali sereh dkk ya termasuk tomat.
2
Jika kentang sudah matang angkat dan tumis bumbu sampai harum di susul sereh dkk.
3
Beri air dan tambahkan kaldu bubuk dkk, santan, gula pasir secukupnya. Masukkan udang dan kecilkan api
4
Setelah menyusut susul dengan kentang yg sudah di goreng dan aduk rata. Jika sudah matang siap sajikan dan beri taburan bawang goreng (optional) kalau ada lebih sedap. Selesai๐Ÿ™

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Bingka Kentang Khas Banjar

Bingka Kentang Khas Banjar

Ini cooksnap ke-2 ku untuk resep mb @Alodia_Kitchen. Eman2 banget kalo sampe g bikin makanan khas Banjar. Kali ini aku bikin Bingka Kentang. Jajanan ini biasa disajikan ketika bulan Ramadhan. Yang khas dari Bingka adalah bentuknya, bentuk bunga. Beruntung kapan hari ke toko kue nemu loyang bentuk bunga ๐Ÿค๐Ÿ˜‚. Meskipun mungkin g seperti loyang yang asli Banjar sana, tapi cukup membantu lah biar bisa merasakan experience membuat bingka ๐Ÿ˜. Terus yang khas lagi yaitu bahannya. Pakai telur bebek, ini juga pertama kali buatku. Gara2 ini baru tau kalau beli telur bebek tu bijian, ga kiloan ๐Ÿคญ. Kenapa pakai telur bebek, katanya mb Vey telur bebek lebih enak, kan kaaan bikin penasaran, makanya yukk bikin ๐Ÿ˜‹ Terima kasih mb Vey untuk sharingnya 2 minggu ini, semoga mb Vey sekeluarga selalu sehat dan dalam lindungan Tuhan YME, amiiiinnnn... Source: @Alodia_Kitchen https://cookpad.com/id/resep/10297650-bingka-kentang-khas-banjar?invite_token=ao4US7nT9L9EvrdRBfZ2Rdw3&shared_at=1633264781 #CoboyNgaco #CoboyNgacoBareng_VeyWiniYulita #Ngaco_KulinerKalsel #CoboyWani #Cooksnap #CoboyCooksnap #CookpadCommunity_Surabaya

rame-rame
Cheese Potato Ball

Cheese Potato Ball

Haloo guysss lama tidak update hihi banyak percobaan masak yg mager untuk di didokumentasikan.. nah ini salah satu favorit cemilan gituu dirumah dan suka bikin yg berbahan dasar kentang jadilah resep ala-ala aku ๐Ÿ™ˆ Happy cooking โœจ

2 orang
20 menit
Perkedel kentang spesial

Perkedel kentang spesial

source : @dapurkobe sedikit cerita, perkedel terinspirasi dari makanan khas Belanda yang disebut Frikadel. usut punya usut, perkedel itu singkatan dari PERsatuan KEntang Dan tELur, ohhhh ternyata. Resep dapur kobe ini mudah loh bikinnya, saya sesuaikan dengan bahan yang di kulkas dan selera anak yang lebih suka kornet sapi, saya kurangin juga tepung bumbunya , takut kebanyakan tepung malah ilang rasa kentangnya๐Ÿ˜€, secara keseluruhan rasa perkedel spesial dapur kobe diterima dengan sangat baik di lidah keluarga kami๐Ÿฅฐ #Mbois_SerbaPalawija #CoboyMbois_SerbaPalawija #CoboyMbois #CoboyWani #Coboy_CookSnap #CookSnap #CookpadCommunity_Surabaya #MasakSetiapBagian

Tumis ayam kentang pedas

Tumis ayam kentang pedas

Ikut meriahkan pekan posbar dengan tema olahan palawija, palawija disini saya pake kentang yang di campur dengan daging ayam yang di potong dadu, selain buatnya gampang, rasanya juga enak, bisa buat isian kroket, pastel dan lainya... #posbaranekaolahanpalawija #posbarpalawija

1 piring
30 menit
Olahan Tempe Probiotik dan Kentang Kukus

Olahan Tempe Probiotik dan Kentang Kukus

Bismillah Tempe sebenarnya sudah matang yaa apa lagi kalau tempenya buat sendiri,kematangan kedelainya seusai selera kita ,nah kali ini tempenya tidak dimasak lagi agar probiotiknya kita dapatkan Menu ini bisa juga dibilang prakedel tempe,kentang kukus Vegan karena tidak menggunakan bawang dan telur . Atau bisa juga sedang menjalani program Detok pencernaan. Boleh sahabat - sahabat coba reaksi tubuh pada tempe dimasak lagi atau bisa dibilang tidak dimasak .pasti ada perbedaan nya terutama pada pencernaan Ingat setiap tubuh berbeda - beda Disesuaikan dengan keadaan tubuh masing - masing ๐Ÿ™ #TetapkenyangTanpaNasi #Vegetarian #Vegan #DietNabati

2 orang
Balado kentang ati ampela

Balado kentang ati ampela

Menu favorit anakku balado kentang..adalah menu sehari-hari yg murah meriah dan mudah di dapat serta gampang pengerjaan nya .

7 orang
1jam 30 menit
Perkedel Kentang Kornet #TetepKenyangTanpaNasi

Perkedel Kentang Kornet #TetepKenyangTanpaNasi

Lauk makan yang satu ini memang bikin kenyang ๐Ÿคค

10 porsi
30 menit
Potato Cake

Potato Cake

Hasil cakenya lembut ๐Ÿ™‚ Source resep : Nindaummuzia #CookpadCommunity_Bogor #dapurtunik #rekreasikalsel

Stik Kentang Menul Menul

Stik Kentang Menul Menul

Awalnya ga sengaja sih bikin ini.. beli kentang rebus di kang somay.. 2k dpt 4 biji kecil2 ๐Ÿ˜„ ( ga terlalu kecil c sebenernya ).. rencana kentangnya mau aku kasih ke anakku.. tp ternyata dia ga doyan.. daripada mubadzir, aku buat cemilan ini dech.. rasanya enak, luarnya garing, dalemnya menul2.. hasilnya dikit banget..๐Ÿ˜„๐Ÿ˜„ Akhirnya aku recook lagi dengan komposisi yg agak banyak.. dan hasilnya bisa buat cemilan sekeluarga.. ๐Ÿ˜„๐Ÿ˜„

3 - 4 orang
+-25menit
Kue Lumpur Kentang

Kue Lumpur Kentang

Kue lumpur adalah penganan ringan dengan bahan utama santan, kentang, tepung terigu, dan telur. Sebagai pewangi digunakan vanila dan sering kali diberi hiasan kismis dan kelapa muda iris di permukaannya. Kue ini tergolong kue basah sehingga tidak tahan disimpan lama.ย karena itu diusahakan santan yang dipakai dipanaskan dulu sampai mendidih. Untuk pemakaian air disesuaikan ya dengan kekentalan yang dinginkan dan juga besar kecilnya telur yang dipakai, begitu juga gula disesuaikan dengan selera ya. Rasa yang dibawanya manis, lembut, gurih

45 biji
ยฑ90'
"sambal kentang pelangi"๐Ÿ‘๐Ÿ˜˜

"sambal kentang pelangi"๐Ÿ‘๐Ÿ˜˜

Ikutan mengolah bahan umbi atau umbi umbian makanan Dari umbi kentang dan wortel sedap pokok nya๐Ÿ‘๐Ÿ˜˜๐Ÿฅฐ #Barampaan #CookpadCommunity_Kalbar #CookpadCommuniry_Pontianak #CookpadCommuniry_Borneo #CookpadIndonesia

1 piring
30 menit
Pom pom kentang

Pom pom kentang

Bikin camilan buat anak. Rasanya enaakk.. Krispi diluar lembut didalam.. Hhehe.. Resep dari @Novi_nur . #CookpadCommunity_Depok

Bingka Kentang Mini

Bingka Kentang Mini

Sebenrnya pengen banyak coba masakan khas kal sel.Berhubung si kecil lagi gak enak badan...jadi cuma sempat bikin bingka kentang.Resep pake punya mba @minienora saya buat versi mini pake cetakan martabak manis. #kopijosdolan_kekalsel #kopijos #cookpadcommunity_yogyakarta #bingkakentang

18 pcs
Steak Tahu with Mashed Potato

Steak Tahu with Mashed Potato

Tim mevet semoga berkenan ๐Ÿค— #GASteakSukaSuka #Semarak_GASteakSukaSuka #CookpadCommunity_Bandung #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHearthEatingWithLove

Bola kentang keju lumer

Bola kentang keju lumer

Cocok dijadikan cemilan dirumah, anak anak juga suka bundaโ˜บ๏ธ

2 orang
1 jam