Bomboloni Kentang Gluten Free

Dipos pada February 5, 2022

Bomboloni Kentang Gluten Free

Anda sedang mencari inspirasi resep Bomboloni Kentang Gluten Free yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Bomboloni Kentang Gluten Free yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Bomboloni Kentang Gluten Free, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Bomboloni Kentang Gluten Free enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Bomboloni Kentang Gluten Free sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Bomboloni Kentang Gluten Free memakai 7 jenis bahan dan 7 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Seru Juga bisa nikmati cemilan gluten free termasuk Donut. Donut bisa jg kita olah dengan tepung gluten free. Sesuai permintaan anak saya buat Donut versi kekinian ya namanya Bomboloni dengan filling cokelat selai tapi versi gluten free. Buatnya simple koq tentunya ga usah kuatir ya karena sudah ada tepung premix bebas gluten siap pakai. Gulanya pun pakai gula singkong,mengandung probiotik. Yuk kita coba.. No mixer nih. hasilnya padat dan kenyang mom wkwkw .. mau dikukus bisa di goreng jg bisa ya pokoknya no ribet club ya #glutenfree #DonutGlutenFree #bomboloni #ResepGlutenfree_clarissakitchenTangerang #ResepGlutenFree #cookpadcommunity_Tangerang #glutenfree #pekanPosbar

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Bomboloni Kentang Gluten Free:

  1. 200 gr tepung gluten free premix (saya menggunakan Inocaf)
  2. 200 gr kentang kukus, dihaluskan
  3. 2 sdt ragi
  4. 5 sdm gula singkong / coconut sugar
  5. 1 butir telur, kocok lepas
  6. 50 ml air
  7. 1 sdm margarin

Langkah-langkah untuk membuat Bomboloni Kentang Gluten Free

1
Campur tepung premix gluten free dengan gula dan ragi, aduk rata
2
Masukkan kentang, aduk hingga rata
3
Tambahkan telur dan air, aduk rata lalu masukkan margarin dan uleni hingga rata
4
Tutup wadah adonan, diamkan 30 menit. Uleni sebentar lalu timbang sekitar 80 gr,bulatkan
5
Panaskan minyak lalu goreng dengan api sedang cenderung kecil agar matang merata hingga kecokelatan
6
Angkat dan tiriskan lalu lubangi satu sisi dengan sumpit dan isi dengan selai cokelat
7
Bomboloni Gluten Free siap disajikan

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Kentang Goreng (Simple 2 bahan)

Kentang Goreng (Simple 2 bahan)

Resep by : @AlyaSimpleCooking Kentang goreng adalah hidangan yang dibuat dari potongan-potongan kentang yang digoreng dalam minyak goreng panas. Di dalam menu rumah-rumah makan, kentang goreng yang dipotong panjang-panjang dan digoreng dalam keadaan terendam di dalam minyak goreng panas disebut French fries. Happy Cooking🍽️ Jangan lupa like and recook😘

Perkedel kentang

Perkedel kentang

#TiketGoldenBatikApron Perkedel ini rasanya Lembut dan gurih

8 potong
Pergedel kentang

Pergedel kentang

Ini juga favorit pelanggan saya, boleh di coba...

20 menit
Resep Perkedel Kentang Special

Resep Perkedel Kentang Special

Nah ini dia bunda bunda ...Perkedel Kentang Special, hidangan lezat kentang rebus dengan ayam/daging cukup pakai Kobe Tepung Bakwan Kress. Memilih kentang sebagai hidangan direkomendasikan lho Bunda tercinta. Karena dapat menjadi sumber energi bagi tubuh dan memperlancar sistem pencernaan.Tunggu apalagi Bunda, segera catat dan coba praktekkan resep Perkedel Kentang Special di rumah sebagai solusi masak hidangan praktis sehari-hari. Sajikan saat masih hangat pasti akan lebih enak dan pas sekali untuk menu pedamping sahur atau makan malam.

6 porsi
45 menit
Perkedel kentang sosis

Perkedel kentang sosis

Ini bener bener anti gagal dan biar tambah enak dan banyak aku pakein sosis yang dipotong dadu kecil. Semoga berkenan ya ibu sis, sehat selalu 😘. Sumber : @siswatyelfinbachtiar #GenkPejuangDapur #GenkPeDa_Eksis #CookmemberGenkPeda2_Siswaty #MasakItuSaya #BagikanInspirasimu #cookpadcommunity_jakarta #cookpadindonesia #PejuangGoldenBatikApron #GBAweek02

Lasagna Kentang

Lasagna Kentang

Kali ini kita coba coba buat lasagna dari kentang sebagai pengganti kulit pasta nya, biasanya kan lasagna menggunakan kulit khusus lasagna pasta , berhubung di dapur tidak ada stock dan akhirnya kita ganti menggunakan kentang saja, dan untuk rasa nya tidak mengecewakan loh enak banget gurih2 gitu bikin nagih hehe.. Untuk isian nya biasa saya menggunakan bolognase dan sama seperti lasagna pada umumnya hanya saja kulitnya menggunakan kentang. Penasaran seperti apa rasanya dan pembuatan nya ? Yuk langsung saja goyang dapur mu, Happy cooking! Salam sehat untuk kita semua. #CookpadSeru #LasagnaKentang #CookpadCommunity_Jakarta #CookpadCommunity_Indonesia #PejuangGoldenBatikApron

1 loyang
1 jam 40 menit
PASTEL ISI KENTANG WORTEL & TELUR

PASTEL ISI KENTANG WORTEL & TELUR

Musim ujan kalau sore bikin camilan buat teman ngopi Bp .PakSu . Bahan yang ada di kulkas , pelan pelan jadi juga . Sebetulnya tahun 2002 sudah pernah bikin di Palu Sulawesi tengah , orang disana kasih nama Jalang Kote 🤭. Sudah gagap ini jari melintirnya tidak rapih tapi untuk rasa jangan ditanya baru goreng saja icip icip enak . Pasukan Bodrex di rumah kalau bikin sesuatu selalu tanya mana yang jelek 😀 . Sudah paham pasti tidak akan dipotret cantik . Kebetulan komunitas Paders Rabu 9 Februari 2022 tema Baking " Olahan Kentang " cucok meong dengan sedikit bahan tambahan 🙂 terima kasih mba @DianaN_17 mengingatkan kembali Eyang di tahun 2002 Alhamdulillah 2022 tetap semangat 💪 . Source : @DianaN_17 #GoDa_misspotato #GoDaPaders_2022 #komunitaspaders #Cookpadindonesia #CookpadCommunity_Bandung #PejuangGoldenBatikApron #kemauandankemampuan

12 buah
120 menit
Nugget Kentang Tahu

Nugget Kentang Tahu

Terpikirkan ketika melihat kentang nganggur hehe mari dicoba~

3 orang
30 menit
Kroket Kentang Isi Ayam Sayur

Kroket Kentang Isi Ayam Sayur

Alhamdulillah...sudah memasuki puasa ke Kemarin menjelang puasa saya buat beberapa frozen food fav dirumah salah satunya kroket kentang ini.Selalu suka yang sekali hap udah dapat kombinasi karbo,protein dan sayur.Salah satunya menu kroket ini paket lengkap sekali hap. #RamadanCamp_Misi4 #Cookpadcommunity_Yogyakarta #PejuangGoldenBatikApron #Kopijos #KopijosRamadan

31 pcs
1 1/2 jam
Kentang, terong, tempe kuah santan kuning

Kentang, terong, tempe kuah santan kuning

Masih sering kalau masak dengan bumbu selain bawang merah, putih, cabai mesti browsing dulu. Resep ini mungkin sudah sangat biasa bagi Ibu-ibu atau yang setiap hari masak atau sudah sering belajar masak sedari kecil. Penilaian sendiri, rasa 8 dari 10

3 orang
45 menit
Perkedel kentang Ala Rm. Padang

Perkedel kentang Ala Rm. Padang

Jadi ceritanya bosen khan makan itu2 ajja akhirnya nyoba buat perkedel kentang ala2 Rm.padang dan alhasil alhamdulilah endulll juga.. Suami juga suka langsung ludess habiss inspirasi ini aku dapet dari @asdacullen makasih mbanya ....

4 Orang
1 Jam
Kentang Mustofa/Kentang Pengantin tanpa kapur sirih

Kentang Mustofa/Kentang Pengantin tanpa kapur sirih

Assalamualaikum Kembali lagi posting karena baru sempat. Ini buat menu Ifthor suami. Terima kasih mba @dapurVY atas resepnya :D 10/01/22 #PejuangGoldenBatikApron #2

Sosis bakar dan kentang tumis saus mentega

Sosis bakar dan kentang tumis saus mentega

#PejuangGoldenBatikApron

2 orang
Kentang Kriuk

Kentang Kriuk

Mau makan yang kriuk-kriuk, lagi gabut langsung eksekusi kentang dikulkas wkwk #PejuangGoldenBatikApron

Keripik Kentang

Keripik Kentang

Potato chips never be wrong.. Bisa untuk teman makan buat yang ngga bisa makan tanpa kriuk2. Lebih enak lagi untuk cemilan. Source @Cheylvia #PejuangGoldenBatikApron #Week8 #CookpadCommunity_Depok #IdeMasakku #IdeMasak

Sambel Goreng Kentang Resep Ibu

Sambel Goreng Kentang Resep Ibu

Berhubung di rumah hanya tinggal sama simbah, sementara simulasi dulu masak sambel goreng kentang prepare masak buat selamatan awal puasa.

5 orang
40 menit
Bola Kentang Keju

Bola Kentang Keju

Jadi, berhubung Mimin penggila keju dan ada stok keju yg bingung mau diapain, Mimin akhirnya pingin nyoba resep dari fyp toktok. Bahannya juga gak begitu ribet sih. Kuy, pantegin terus bahan dan langkah di bawah ini 😁😁😁

2 orang
30 menit
Long Potato (jajanan homemade enak)

Long Potato (jajanan homemade enak)

Minggu ini masih pemulihan pasca syaraf kejepit yg kambuh jadi absen ikutan posbar #CookpadCommunity_Sumut.. jadi di last minute ini setor yg wajib dulu aja biar bisa lolos pekan ke-3 #PejuangGoldenBatikApron Dan resepnya pun yg simple2 aja dulu kali ya.. ini cemilan rasanya enak banget, apalagi untuk krucils.. pasti pada suka. Sebenarnya lebih gurih lagi jika ditambah keju parmesan bubuk.. tapi karena stok dirumah tak ada ya seadanya aja dibikin.. toh tetep aja cepat ludesnya 😁 O iya resep aslinya saya contek dari YT dapur umi channel ya.. 🙏 #Dowelicious_Recipe

4 orang
30 menit
Potato Farls (Irish Potato Cakes)

Potato Farls (Irish Potato Cakes)

Bismillah.. Keren banget yakk namanya...Potato Cake asal Irlandia ini biasa disajikan untuk breakfast atau brunch gitu... Inspirasi liat acaranya Mary Cooking Crush yg suka bikin makanan simple dan cepet matengnya..kesukaan mimi bgt nii.. Penyajian Farls ini bisa asin bisa manis,, tergantung kesukaan aja..Adonan farls nya mah sama, cuma skip beberapa bumbu aja. Mimi bikin versi manis, jd cuma kentang, starch ama garam, margarine (Resep asli) Kalo mau versi asin pakein oregano, black pepper ama parsley flake..boleh tambain chili flake yg suka ada sensasi pedes2nya.. dan sepertinya ini udh resep modifikasi gitu.. Kapan2 nanti share resep versi asin nya. Mimi bikin buat cemilan adekF pulang sekolah..tambahin buah dan eskrim kesukaan dia.. Setoran buat #Goda_Paders dengan tema olahan kentang (baking) bareng temen2 @KomunitasPaders sekalian setoran week 2 golden batik apron.. Cuss moms.. #GoDa_MissPotato #KomunitasPaders #GoDaPaders_2022 #Batik_Mimi (week 2) #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Yogyakarta

Sambal goreng kentang kapri

Sambal goreng kentang kapri

Masakan ini permintaan dr suami . mau sambal goreng kentang yg gak pedas tp harus pkek kapri . Pagi hari nya lgsung belanja smua kebutuhan yg di butuhkan. Rasanyan gurih dan enak 😍😜 #TiketGoldenBatikApron

4 orang
45 menit