Kering kentang kacang

Dipos pada February 20, 2022

Kering kentang kacang

Anda sedang mencari inspirasi resep Kering kentang kacang yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Kering kentang kacang yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Kering kentang kacang, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Kering kentang kacang enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Kering kentang kacang sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Kering kentang kacang memakai 15 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Ikut tebak tebakan tema Posbar dari mamah cookpad ni,, "Sering terdiam diwadah plastik, kalau dimakan kriuk kreyes kreyes huh ha" ayoo apa So pasti ini ma.. Kering Kentang Kacang Cookpader wajib coba nih.. buat stok camilan ato lauk dirumah Terimakasih olive bunda qonita untuk resepnya yg endul ini @olive1994 #CoboyMaBarMaCo_KreasiKeringan #Coboy_MasakAnekaKering #PejuangGoldenBatikApron #PekanPosbar #MakananKering #Coboy_MakeMeHappy #CookpadCommunity_Surabaya #RamadanCamp #KeringKentangKacang

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Kering kentang kacang:

  1. 500 gr kentang
  2. 100 gr kacang tanah
  3. 1 potong tempe
  4. 4 bh bawang merah, iris iris goreng
  5. 1 sdm cuka
  6. 1 sdm garam
  7. Bumbu halus :
  8. 2 bh bawang putih
  9. 10 bh cabe rawit
  10. Bumbu pelengkap :
  11. 1/2 keping kecil gula merah sisir larutkan dengan 20ml air
  12. 1 sdt asam jawa larutkan dengan 2 sdm air
  13. 1 ruas jari lengkuas
  14. 2 lbr daun jeruk
  15. Secukupnya garam dan penyedap rasa

Langkah-langkah untuk membuat Kering kentang kacang

1
Kupas dan potong2 kentang sesuai selera (me : kentang aku pasra biar cepet selesai).langsung rendam di air garam cuka.diamkan 30 menit supaya getah kentangnya keluar.kemudian cuci bersih
Kering kentang kacang - Step 1
2
Panaskan minyak.masukan kentang.kalo sudah mulai kokoh aduk2.goreng hingga kering.tiriskan
Kering kentang kacang - Step 2
Kering kentang kacang - Step 2
3
Goreng kacang dan tempe yg sudah dipotong kotak kotak. tiriskan
Kering kentang kacang - Step 3
Kering kentang kacang - Step 3
4
Blender bumbu halus. Lanjut Panaskan minyak untuk menumis bumbu.masukan bumbu halus.aduk rata.masak dengan api kecil.masukan gula merah.aduk rata.masukan asam jawa,garam dan penyedap rasa.aduk rata.masukan lengkuas dan daun jeruk.masak hingga pinggiranya membentuk karamel,aduk lagi
Kering kentang kacang - Step 4
Kering kentang kacang - Step 4
Kering kentang kacang - Step 4
5
Test rasa bumbu lalu matikan api.masukan kentang,kacang,tempe dan bawang goreng.aduk rata.angkat
Kering kentang kacang - Step 5
Kering kentang kacang - Step 5
Kering kentang kacang - Step 5
6
Biarkan dingin, baru masukkan ditoples
Kering kentang kacang - Step 6

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

101. Kentang Mustofa Kriuk

101. Kentang Mustofa Kriuk

Yeeaaayy!! Alhamdulillah,, akhirnya aku bisa bikin kentang mustofa! Awalnya aku icip kentang mustofa di acara pernikahan adikku. Lalu aku tanya ke bagian catering bahan kentang mustofanya apa aja?. Tapi sayang, pihak catering ga mau kasih info 🥺. Dengan tekad yang kuat dan ingin bisa, aku cari aja resep di tempat lain. Setelah dapet beberapa resep, aku coba tulis di buku resep kesayangan dan aku praktekin dirumah. Alhamdulillah..hasilnya memuaskan👌😇. Yuuk langsung aja intip bahan dan cara membuatnya ☺️. #TiketGoldenBatikApron #kentangmustofakriuk

20 porsi
2 jam
Sup kentang wortel (teman iga bakar)

Sup kentang wortel (teman iga bakar)

Kepengen iga bakar pak Wid (iga bakar ter endul di byolali)🤤👍 alhasil, bikinlah sendiri di rumah.. dengan budget murah

½jam
Balado Kentang, Udang & Pete

Balado Kentang, Udang & Pete

Hari ini masakan dadakan, niatnya g mau masak, eh pas udh jam 11 Siang tau² berubah pengen masak, alhasil Langsung kepikiran masak simpel aja yaitu Balado Kentang, Udang, dan Pete. Alhamdulillah selesai jg 🥰🥰 #CookpadCommunity_Jakarta #BaladoKentangUdangPete #BaladoKentangUdang #BaladoKentang #DirumahAja

Sayur Lodeh Kulit Sapi & Kentang

Sayur Lodeh Kulit Sapi & Kentang

Ini bukan kulit sapi yang bagian cingur itu ya, tapi kulit sapi yang tipis, kalo disini disebut juga cecek. Kalo bisa pilih yang masih fresh ya, karena kalo yang udah Kemaren gitu udah beda rasanya. Dan rebus dulu kulit sapi nya sebelum di olah. #PejuangGoldenBatikApron #week1

Kentang Mustofa

Kentang Mustofa

Dari penelusuran di berbagai sumber online, nama kentang mustofa dicetuskan oleh Presiden Soekarno saat mendapati kering kentang tidak terhidang di meja makan seperti biasanya. Beliau menanyakan, "Mana kentang mustofa?" Mustofa sendiri adalah nama koki atau chef istana Cipanas bernama Opo Mustofa. Sang koki mengolah kentang-kentang sisa olahan menu lain dengan potongan korek api, berbumbu pedas manis dan renyah. Resep ini diposting sebagai jawaban tantangan misi pertama #RamadanCamp dengan clue: "Sering terdiam di wadah plastik, kalau dimakan kriuk krenyes-krenyes huh hah." Pilihan jawaban: Kering kentang kacang. Kalau bisa masak ini bekal skill membantu orang hajatan akan semakin bertambah. Proses masaknya tidak serepot yang dibayangkan. 🤗 Sumber: Hayati MS, (16049085) #RamadanCamp #KeringKentangKacang #CeritaDapurHariIni

Sambel Goreng Kentang Buncis

Sambel Goreng Kentang Buncis

Pingin masak sambel kentang tapi ga pake ati biar ada sayurannya akhirnya saya tambah buncis aja ...yuu ah kita langsung masak aja #PejuangGoldenBatikApron #CookpadeCommunity-Bogor

Kentang Daging Cincang

Kentang Daging Cincang

Yuk dicoba, praktis banget dan anak2 suka 💕 Yang pasti punya anak2 saya pisahkan dulu ya sebelum ditambah cabe 😆 Source dada.tastes #CookpadCommunity_Pontianak #CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunity_Kalbar

Kering Kentang Kacang

Kering Kentang Kacang

*** #CoboyMaBarMaCo_KreasiKeringan #Coboy_MasakAnekaKering #PejuangGoldenBatikApron #PekanPosbar #MakananKering #Coboy_MakeMeHappy #CookpadCommunity_Surabaya #RamadanCamp #KeringKentangKacang #CeritaDapurHariIni

Kentang Panggang Brokoli Saus Keju

Kentang Panggang Brokoli Saus Keju

Makasie banyak kak @opibun untuk resepnya...ngenyangin banget 😋 Ini cemilan mewah...hehehe. Walaupun milik saya ini kejunya masih lumer dalamnya aja..tetep endeus lho 🥰. Yuk cheese mania mari merapat 😋 #PekanPosbar #Brokoli #CookpadCommunity_Surabaya #GenkPejuangDapur #SrikandiGA3 #PejuangGoldenBatikApron

Bubur MPASI Kentang Manis

Bubur MPASI Kentang Manis

Agar anak tidak bosan dengan menu yang itu itu saja, resep kali ini menggunakan kentang sebagai pengganti beras. Dan saya tambahkan jagung manis agar bubur memiliki rasa yang cenderung manis, supaya anak tidak bosan makan bubur yang asin terus. Untuk ikan boleh pake ikan apa aja tidak harus nila (bisa gunakan salmon, kembung atau lele). Saya menambahkan sedikit parutan keju ya bu (kejunya lupa gak kefoto) kalau tidak mau ditambahkan keju juga tidak apa-apa bu. Takaran bahan disesuaikan dengan kebutuhan anak ya bu, begitu juga dengan teksturnya Semoga resep ini bisa jadi inspirasi, happy recook 🥰🥰

3 porsi
47. Kering Kentang Original

47. Kering Kentang Original

Bismillah Setiap bikin kering kentang ngak pernah awet. Karena anakku suka banget sama kering kentang. Pake nasi aja sudah lahap. Mau di bumbu lagi udah telat keburu habis 😂 #berbagisaturesepsetiaphari #keringkentang #ramadhancamp #keringkentangkacang #pejuangGoldenApronBatik

1 toples
3 jam
Baked Potato with mashroom sauce ❤️❤️

Baked Potato with mashroom sauce ❤️❤️

ini kesukaan anakku...

10 porsi
60 menit
Kering Kentang Kacang

Kering Kentang Kacang

[GoldenBatikApron-Week 6] Ikut meramaikan event mamah Cookpad jelang bulan puasa 😍 Semoga nanti bisa tepat jawabannya ya mah 😆😆 Resep ini sedikit saya modif dengan tambahan tempe, jadi takaran kentangnya saya kurangin ya 🤗 Source : CP @Erlyn_DapurMomsKI https://cookpad.com/id/r/16055487 #RamadanCamp #KeringKentangKacang #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Malang #CookpadCommunity_Surabaya

Sambal Kentang ala Xanderskitchen

Sambal Kentang ala Xanderskitchen

Bingung mau masak apa,mau ke pasar hujan melulu.Mau order online kok lagi malas, Alhamdulillah masih punya stok kentang.Biasanya bikin sambal Ati Ampela,tapi hari ini mau coba resep yang gampang dan di jamin enak.Resepnya ci Jun yang sudah terkenal.Lets go masak

French Fries Bolognese

French Fries Bolognese

2 orang
30 menit
Perkedel kentang ala KFC anti hancur anti badai🥔🥚

Perkedel kentang ala KFC anti hancur anti badai🥔🥚

#TiketGoldenBatikApron #Genkpejuangdapur #Cookpad_jaksel #Cookpad_bogor #perkedelkentang #perkedelKFC