Semur ayam tahu kentang

Dipos pada March 27, 2022

Semur ayam tahu kentang

Anda sedang mencari inspirasi resep Semur ayam tahu kentang yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Semur ayam tahu kentang yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Semur ayam tahu kentang, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Semur ayam tahu kentang enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Semur ayam tahu kentang sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Semur ayam tahu kentang memakai 15 jenis bahan dan 3 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Ada stok ayam di kulkas, udah bosen juga digoreng biasa, dimasak semur alhamdulillah bocil suka

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Semur ayam tahu kentang:

  1. 1/2 kg ayam
  2. 3 buah kentang iris goreng
  3. 3 buah tahu iris goreng
  4. Bumbu halus:
  5. 4 siung bawang putih
  6. 7 butir bawang merah
  7. 4 butir kemiri goreng
  8. 1/4 sdt merica bubuk
  9. 1 sdt garam
  10. 1 sdt gula merah
  11. 1 lembar daun salam
  12. 3 lembar daun jeruk
  13. 2 batang bawang daun, iris rajang
  14. Secukupnya kecap manis
  15. bila suka Penyedap

Langkah-langkah untuk membuat Semur ayam tahu kentang

1
Siapkan bahan. Biasanya saya pakai cabe merah. Cuma kali ini ga saya kasih cabe merah krn si bayi ikutan makan
Semur ayam tahu kentang - Step 1
2
Goreng ayam setengah matang. Tumis bawang daun sampai wangi, masukkan bumbu halus, daun salam, daun jeruk. Tumis sampai wangi.. masukkan ayam, aduk² sebentar, lalu tambahkan air secukupnya. Ungkep ayam bersama kuah.
3
Masukkan kentang dan tahu yang sudah digoreng. Tambahkan gula merah, garam dan penyedap bila suka. Masak sebentar sampai bumbu meresap, terakhir tambahkan kecap manis secukupnya, sesuai selera. Masak sampai matang.

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Perkedel Kentang Ayam

Perkedel Kentang Ayam

Bikin cemilan untuk mas Bojo, sukanya yang gurih dan asin. Dibeliin mamas kentang langsung dieksekusi moms 🙈

2 orang
40 menit
Tempe kentang goreng kecap

Tempe kentang goreng kecap

Menu rumahan yang simpel dan mudah. Dan pastinya anak-anak doyan banget 🤤

4 orang
Opor Daging dan Kentang

Opor Daging dan Kentang

Lebaran tiba..lebaran tiba...🎼🎤🎤🎤 Selamat merayakan hari raya idul Fitri untuk teman2 yg merayakan ya... Mohon maaf lahir dan batin ya... Semarak clover hadir kembali. Kali ini temanya diberikan oleh ibu Yeni. Beliau memberikan tantangan kepada kita tentang masakan lebaran yang ada di rumah kita. Walau saya tidak merayakan lebaran, namun suasana lebaran tetap kami nikmati... terasa berbeda jika memakan opor dan ketupat di hari raya lebaran, 🤣🤣 (perasaan saya aja kali ya🤣) Kali ini saya memberikan resep tentang opor daging dan kentang, semoga Bu Yeni berkenan ya.. Terima kasih untuk acara giveaway di Clover yang sudah ibu adakan. Semoga keluarga ibu selalu diberkati oleh Tuhan, dan selalu diberikan kesehatan, keselamatan, dan berkat yang melimpah amin.. #GADimulaiDariNol #Semarak_GADimulaiDariNol #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_surabaya #PekanPosbarSayurLebaran #PutriChristian

French Fries Homemade

French Fries Homemade

Sore2 si bocah ngambek minta beli kentang goreng di ayam ciken sabana.. dan nyampe tempat ternyata kentang nya abis.. dr pd mereka ngambek ga berhenti2 nangis ywdh akhirnya beli kentang mentah dan bikin sendiri aja di rumah... alhamdulillah anak2 suka dan udh ga pada ngambek lg.. #CookpadCommunity_Jakarta #CookpadIndonesia #KentangGorengHomemade

Kentang Kecap

Kentang Kecap

Masakan akhir bulan neh.... Masaknya gampang.. bahannya murah.. tp rasanya mantapp.. dicoba yukkss....👍 ( 51st week ) #PejuangGoldenApron3 #mycuisinemyadventures #PekanPosbar_MasakSesuaiBudget

Lumpur Kentang Lembut dan Enak

Lumpur Kentang Lembut dan Enak

Udah lama banget g bikin kue lumpur kentang, kebetulan ada acara dirumah saudara jd bikin banyak untuk snack box, tapi saya tulis satu resep aja ya , ini enak banget, lumer fi mulut. #CookpadIndonesia #DirumahAja #MasakAsyik #OlahanKentang #AnekaKueLumpur #LumpurKentangLembut

Japanese Curry (Kari Kentang dan Wortel ala Jepang)

Japanese Curry (Kari Kentang dan Wortel ala Jepang)

Kata suami sih enak 😋

3 porsi
45 menit
Wadai Bingka Kentang

Wadai Bingka Kentang

Siang tadi dapat kesempatan bwt masak bareng2 para Pejuang Golden Apron 3 bersama Chef Meliana, pertama kali bikin dan nantinya merasakan bwt pertama kalinya 😁, enak rasanya kaya kue lumpur ya tp agak padat dikit, mgkn karna aq pake kentang jd berasa makan kue lumpur 🤭, di resep asli pakenya tape singkong/ketan karna aq ga ready, akhirnya pake bahan pengganti yg direkomendasikan yaitu kentang kukus yg dihaluskan. Bingka adalah kue yang menjadi ciri khas Suku Banjar, Kalimantan Selatan. Rasanya sangat manis, dan lembut. Bingka merupakan salah satu kue yang dipakai dalam tradisi Banjar untuk menyajikan 41 jenis kue untuk acara-acara istimewa seperti pernikahan. (Wikipedia) Source : #RecookChefMeliana https://cookpad.com/id/resep/14974944-wadai-bingka-tapai-singkong?invite_token=kCUtnJzuS4p46nCep2cGLH7R&shared_at=1620298077 #PejuangGoldenApron3 #49 #CookpadCommunity_Tangerang

5 cup
1 jam 30 menit
Crackers kentang wortel

Crackers kentang wortel

2 orang
30 menit
Kalio ayam kentang khas padang

Kalio ayam kentang khas padang

Pekan cooksnap kali ini saya mencoba masakan khas Padang. Biasanya saya kalo masak Kalio atau gulai bumbu rempahnya lengkap bahkan pake gula merah. Kali ini saya cooksnap resepnya bunda @Widya's Kitchen, bumbunya lebih simpel dan gak pake gula merah. Ternyata rasanya endessss👍🙂 thanks resepnya, Bunda🙏 #PekanCookSnap #MariMasak #MasakItuIndahDanIbadah

Kentang Goreng (French Fries) ala KFC

Kentang Goreng (French Fries) ala KFC

Baru kali ini nyoba bikin kentang goreng ala KFC. Ternyata enak banget 😃 Saya modif sedikit dicara pengolahan. Tepung maizena saya gunakan lebih banyak dan tidak menggunakan tepung terigu. Ini resep aslinya yaa 👇 https://cookpad.com/id/resep/14354823-kentang-goreng-french-fries-renyah-ala-kfc?invite_token=WprhQGf4oVBhz58pDjjDE4LE&shared_at=1625838776 Source : @ZiyaCookies #cookpadcommunity_semarang

Sambal Kentang Kacang Merah

Sambal Kentang Kacang Merah

Sambel kentang ini kyknya wajib banget ada d tiap meja keluarga wkt lebaran. Biasanya pake tambahan ati sapi tapi krn lupa beli jadi pake kacang merah aja yg ada d kulkas. Sekalian meramaikan semarak, yg d menangkan oleh teh Yeni Mulyani semoga berkenan, maap fotonya seadanya keburu sore dan d serbu buat buka kala itu hihii #GADimulaiDariNol #Semarak_GADimulaiDariNol #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Bandung

Potato au gratin

Potato au gratin

Hallo moms..kali ini saya mau share menu olahan kentang fav saya..kebetulan td pagi lagi bingung siapin sarapan apa buat si kecil..berhubung ada stok kentang dan daging giling di rumah kita buat masakan ini. Selamat mencoba ya moms

2-3 org
Keripik Kentang (pelengkap soto)

Keripik Kentang (pelengkap soto)

Selain koya dan perkedel kadang ada juga soto yang menggunakan keripik kentang pada saat penyajian sotonya. Rasanya yang kriuk dan sedikit asin, membuat soto kita semamin enak.usahakan pada saat mengiris kentang,iris kentang setipis mungkin,agar tidak keras hasil kripiknya. Selamat mencoba. sorry yaa..fotonya ngeblur banget😂 #CookpadCommunity_kalteng

French Fries Simple Enyak🍟

French Fries Simple Enyak🍟

Salah satu akal akalan mami kalo anak gtm :D apa aja dah yg penting masuk 🤭