Pie Kentang

Dipos pada March 13, 2022

Pie Kentang

Anda sedang mencari inspirasi resep Pie Kentang yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Pie Kentang yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Pie Kentang, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Pie Kentang enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Pie Kentang adalah 3 porsi. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Pie Kentang sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Pie Kentang memakai 21 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Saya modifikasi dari resep asli dari cooking foodie youtube channel. Selalu ringkes dan enak~ Dipadu sama minuman jeruk cocok banget. Silakan dicoba, ya~ Oia. Berbeda dari resep sebelumnya sherperd's pie saya di akun ini, kali ini, saya meminimalisir penggunaan saus botolan pabrikan yg tidak thoyib seperti saus tiram dan saus tomat. Tenang saja, rasanya tetap nikmat ♡

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Pie Kentang:

  1. 400 gr Daging Sapi Cincang
  2. 1 buah Bawang Bombay (uk. besar)
  3. 1 buah Wortel (uk. besar)
  4. 1 genggam Buncis
  5. 1/2 genggam batang Seledri
  6. Bumbu
  7. 2 buah Bawang Putih (parut)
  8. 1/2 buah Tomat Merah (cincang)
  9. 1 sdt Thyme
  10. 1 sdt Oregano
  11. 1 sdt Daun Seledri
  12. 1 sdt Paprika Bubuk
  13. Sejumput Pala Bubuk
  14. 1 sdm Tepung
  15. Secukupnya Air + Mentega
  16. Secukupnya Garam + Lada Hitam Geprek + Kaldu Bubuk
  17. Adonan Kentang
  18. 500 gr Kentang (rebus)
  19. 3 sdm Mentega + Susu Cair
  20. 1 buah Kuning Telur
  21. Secukupnya Garam + Lada Putih Bubuk

Langkah-langkah untuk membuat Pie Kentang

1
Tumis Bawang bombay hingga layu, masukkan wortel + daging. Aduk hingga berubah warna.
2
Masukkan seledri dan bawang putih. Aduk rata. Masukkan tomat cincang + bumbu sisanya. Aduk rata.
3
Masukkan tepung. Aduk rata 1 menit. Masukkan air. Masak hingga kuah mengental. Matikan kompor. Masukkan buncis + sedikit mentega agar lebih gurih. Koreksi rasa. Sisihkan.
4
Hancurkan kentang rebus saat masih panas. Masukkan semua bahan. Aduk rata. Cek konsistensi tidak terlalu padat atau cair. Sisihkan.
5
Preheat oven 200 derajat C selama 7 menit. Sementara itu, tata adonan daging di bagian bawah loyang. Lalu tutup dengan adonan kentang. Hias bagian atasnya dg menarik garpu.
6
Panggang 200 derajat C selama 30 menit. Siap disajikan ♡
Pie Kentang - Step 6

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Bola Bola Kentang

Bola Bola Kentang

Maaf sebelumnya tahapan masak nya tidak ada, dan pada awalnya juga tdk akan diupload...tp pikir2...upload aja😁😁😁 Mudah2an baca tahapannya bisa dimengerti✌️✌️

30 menit
Sambal tongkol mix kentang

Sambal tongkol mix kentang

Yuks moms dicobain, siapa tau cocok di lidahnya😂😂 Ini sambel ikan yang sangat mudah didapatkan ditempat saya, maklum tinggal ditepi laut🤭

4 porsi
1 jam
Bola kentang keju lumer

Bola kentang keju lumer

Cocok dijadikan cemilan dirumah, anak anak juga suka bunda☺️

2 orang
1 jam
Kentang Goreng Mekar

Kentang Goreng Mekar

Sejujurnya ini anak saya yang bikin, korban nonton tiktok 😖😂

Udang Kentang saus Lada Hitam

Udang Kentang saus Lada Hitam

Rasanya seperti makanan ala² cafe..mudah banget masaknya plus enak 🥰cocok juga untuk menu bekal kantor #diarymasakalade #udangkentangladahitam #udangkentangsausladahitam

Perkedel Kentang

Perkedel Kentang

Terima kasih Mam Rinju,sudah jadi leader kombes yg sabar dan baik,tim mam Rinju juga hebat luar biasa💕 Sumber resep @reeneeJulia https://cookpad.com/id/resep/11045143-perkedel-kentang?invite_token=ge5VkL5HKXkRHVo5E33GUs3t&shared_at=1633228131 #Terimakasih_Timkombes #CookpadCommunity_Bekasi

1 piring saji
45 menit
SIMPLE POTATO PIZZA (Menu MPASI 10mo++)

SIMPLE POTATO PIZZA (Menu MPASI 10mo++)

Halo halo dari ibun Sena yang udah hampir keabisan ide bikin menu makan buat Sena yg masih bosan sama nasi🤦🏻‍♀️ Eh liat isi kulkas cuman ada kentang, jadilah pizza kentang ini. Super sederhana sekali, tapi 1 porsi ini habis sama Sena sendiri. Ibun pun jadi super happy😆 Oh iya menu ini juga cocok untuk baby yang lagi belajar "Finger Food" ya buibu. Selamat mencoba & semoga bermanfaat🥰 #menumpasi #mpasi10bulan #mpasi11bulan #mpasi12bulan #menulengkap #menumpasi #resepMpasiSena #olahankentang

Kentang Goreng Kriuk

Kentang Goreng Kriuk

Kentang adalah alternatif lain sebagai pengganti nasi, maka dari itu banyak makanan yang dikombinasikan dgn kentang seperti stek, burger dll. Untuk itu saya mencoba bikin kentang goreng kriuk seperti yang berseliweran di sosial media saat ini🥰. #TetepKenyangTanpaNasi #Cookpadcommunity_Kalteng #Cookpadcommunity_Borneo #Cookpadcommunity_Sampit #Cookpadcommunity_id #Cookpad_id

Balado Ati Kentang

Balado Ati Kentang

My first recipe di cookpad. Postingan pertama saya, saya dedikasikan untuk ibu saya tercinta. Karena ibu saya, saya terinspirasi untuk berjibaku di dapur. Oiya untuk ampelanya tidak saya goreng ya, sesuai selera aja. Selamat mencoba!😊

Kentang arab

Kentang arab

Bismillahirrahmanirrahim... Untuk kegiatan regional yang dapat arisan saudara kita dari Depok. Jalan"k Depok kita🥰 Tentunya menambah keluarga lagi di CP🤗... Salah satu nya @siswatyelfinbachtiar ... Masya Allah...resep nya banyak banget. Salam kenalnya, cooksnap satu dulu😁 Yang mudah dan cepat🤭 Source : @siswatyelfinbachtiar #Kentangarab #Cooksnap_KalBar #CookpadCommunity_Depok #Rekreasi_Depok #CookpadCommunity_Pontianak #CookpadCommunity_KalBar #CookpadCommunity_Borneo #CookpadIndonesia

3 porsi
35 menit
Hekeng Kentang Kukus

Hekeng Kentang Kukus

Kebetulan di kulkas masih ada sisa kentang,jadi mau kubikin makanan sehat,lagipula saat-saat ini lagi musim hujan,cocok nih untuk menu makan malam apalagi bisa untuk orang yang lagi diet nasi👍Saya biasa bikin hekeng dari daging ayam mix udang,tapi kali ini pingin coba pake bahan umbi-umbian yaitu kentang. Yuk kita simak resepnya👌 #hekengkentangkukus #PekanPosbar #SerbaDikukus #BagikanInspirasimu #masakitusaya #CookpadCommunity_Kalbar #CookpadCommunity_Borneo

2 lonjor
Isi Pastel Kentang Wortel

Isi Pastel Kentang Wortel

SC : Yt. Dapoer Ngebul Bandrol Resep ke : 317

50 pcs pastel
Pizza Kentang Devina Hermawan

Pizza Kentang Devina Hermawan

1 loyang diameter 28 cm
Kentang spiral

Kentang spiral

Kentang ini sempat viral kalo mau beli pasti antri terus tapi sekarang yg jualan cuma satu orang aja. Mau meramaikan #Barampaan_spiral yang bertema #KentangSpiral Alhamdulillah aku dapat resep yang mudah and gak ribet, yaitu aku make reseo dari mbak @indothai_mom makasih mbak reseonya Aku gak pake tepung maupun alat uril-uliran karna gak punya alatnta 🤭 #BamasakBaimbai #CookpadCommunity_kalsel #Cookpadcommunity_Banjarmasin #Cookpadcommunity_Borneo

3 kentang
20 menit
Pompom Potato Cheese

Pompom Potato Cheese

Anak no.2 ada bikin tugas bikin makanan dari bahan kentang, langsung kepikiran bikin pompom kyk di K*C 😀 bahannya simpel, bikinnya gampang....rasanya maknyussss

3-4 orang
45 menit
MPASI AyAy 11M+ (mashed potato beef)

MPASI AyAy 11M+ (mashed potato beef)

Anak bayik lgi tumgi keroyokan jd males mam nasi, akhirnya coba ganti kentang.. Alhamdulillah doyan 🥺 . . #jngn liat bentuknya 🤭

3x makan
Kue lumpur kentang keju

Kue lumpur kentang keju

Masih dalam rangka mengurangi kemubaziran, maka dari itu saya berusaha memanfaatkan apa yg ada di rmh utk dieksekusi. Plus nya, jadi lebih hemat juga. Kebayang dong sudah berapa rupiah dikeluarkan kalau kue ini beli di luar. Akhirnya me-recook perpaduan resep mbak @yulianamenjoi dan mbak @herlinwulan .

banyak orang