Kue KU isi Kentang Kukus

Dipos pada February 8, 2022

Kue KU isi Kentang Kukus

Anda sedang mencari inspirasi resep Kue KU isi Kentang Kukus yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Kue KU isi Kentang Kukus yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Kue KU isi Kentang Kukus, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Kue KU isi Kentang Kukus enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Kue KU isi Kentang Kukus adalah 16 porsi. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Oh ya untuk tambahan saja, waktu yang diperlukan dalam memasak Kue KU isi Kentang Kukus diperkirakan sekitar 90 menit.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Kue KU isi Kentang Kukus sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Kue KU isi Kentang Kukus memakai 11 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Ceritanya, tidak ada cemilan sama sekali, dan di dapur ada sebungkus tepung ketan, dan kentang.. Memanfaatkan bahan yang masih ada.. #TiketGoldenBatikApron #inspirasiku #dapurku #kreasiku

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Kue KU isi Kentang Kukus:

  1. 1/2 kg tepung ketan (Rose Brand)
  2. 2 sdm gula pasir
  3. 1/4 sdt garam
  4. 2 tetes pewarna makanan (hijau)
  5. 1/4 sdt vanili bubuk
  6. secukupnya Air
  7. Bahan isian:
  8. 4 buah kentang (kukus dan haluskan)
  9. 5 sdm gula pasir
  10. Bahan pelengkap:
  11. 16 lembar kertas cup (atau daun pisang)

Langkah-langkah untuk membuat Kue KU isi Kentang Kukus

1
Untuk membuat isian: Kukus kentang yg sdh dibersihkan, kemudian haluskan, gongso sebentar kentang tersebut campur dg gula pasir aduk dg api kecil (sampai sedikit kering), angkat kemudian dinginkan, setelah dingin kemudian bulatkan sesuai selera.
Kue KU isi Kentang Kukus - Step 1
2
Untuk kulitnya: Campurkan tepung ketan+vanili+gula+garam+pewarna, aduk rata, tambahkan air sedikit demi sedikit, uleni sampai Kalis.
Kue KU isi Kentang Kukus - Step 2
3
Ambil secukupnya adonan kulit, bulatkan, pipihkan kemudian masukkan isinya lalu bulatkan lagi, dan masukkan kedalam minyak goreng (baru), ulangi sampai adonan dan isi habis.
Kue KU isi Kentang Kukus - Step 3
Kue KU isi Kentang Kukus - Step 3
4
Adonan yang sdh diberikan isi dan sdh dicelupkan ke minyak kemudian alasi dg kertas cup yg licin (lebih baik daun pisang).
Kue KU isi Kentang Kukus - Step 4
5
Letakkan adonan tersebut didalam panci kukus, tata dengan rapi (diberi jarak), kemudian kukus dengan api sedang (kurleb 20 menit). Angkat dan sajikan.
Kue KU isi Kentang Kukus - Step 5
Kue KU isi Kentang Kukus - Step 5
6
"Selamat Menikmati"
Kue KU isi Kentang Kukus - Step 6

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Sambal mema (merah manis) hati ayam kentang

Sambal mema (merah manis) hati ayam kentang

Karna suami sangat menyukai sambal mema (MERAH MANIS), Awal nikah gak tau kalau suami gak suka pedas, padahal lauknya terbilang enak waktu itu, tapi dengan sabar suami bilang"Abang suka cabe merah, tapi ada rasa manisnya, karna itu nikmat" Ya udah deh dimasak dengan bahan seadanya jadilah SAMBAL MEMA (merah manis) HATI AYAM KENTANG

2 orang
45 menit
Kering Kentang Pedas Kriuk Renyah Spesial (Kentang Mustofa)

Kering Kentang Pedas Kriuk Renyah Spesial (Kentang Mustofa)

Ini bakulanku 😍.. Berawal dari anakku yang ga ada bosennya sama kering kentang ini, belipun susah nyari yang pas di lidah.. Akhirnya aku berusaha buat sendiri.. Berkali-kali buat, gagal, kentangnya nempel pas di goreng, kurang kriuk pas dikasih bumbu dsb.. Lama-lama malah jadi bakulanku, hihihi.. Bisa kentang polos, kentang kacang, kentang kacang teri.. Bisa pedas manis, pedas sedang, super pedas.. Spesial dengan aroma daun jeruk, pedasnya makin nikmat.. Pakainya kentang Dieng yang warna kuning, lebih enak diserut dan cantik setelah digoreng.. #CocomtangPost_SerbaKriuk #CookpadCommunity_Tangerang #PejuangGoldenBatikApron #GBAPekan6

2 box @300 gr
1 jam 15 menit
Telur Kentang Balado By Dapurkhol

Telur Kentang Balado By Dapurkhol

Resep ini muncul saat liat masakan telur balado di snap Ig, karena aku pecinta telur jadi langsung cuss masak untuk makan malam :) #YukBikinBarengaku

2 orang
10. Sambal Goreng Kentang Ati Ampela

10. Sambal Goreng Kentang Ati Ampela

#PejuangGoldenBatikApron #Week2

Cripsy Potato Wedges

Cripsy Potato Wedges

Berawal dari kakak bikin kentang goreng , terus orang-orang rumah pada suka termasuk aku juga. Jadi makanya aku mau nyoba bikin kentang goreng resep dari kakak dengan cara aku hehe. Semoga suka 😊

> 2 orang
1 jam
Cimol Kentang

Cimol Kentang

Bosan dengan olahan kentang yang gitu² aja? Cobain deeeh.. uenaaaak poool..

2 orang
1 jam
Potato Buns

Potato Buns

Umbi-umbian banyak digunakan sebagai bahan tambahan makanan, salah satunya pada resep ini. Kentang, umbi yg mengandung karbohidrat ini sering kali digunakan sebagai bahan tambahan pada makanan, seperti berbagai macam sup / makanan asin, roti tawar maupun roti manis. Nahh kali ini, di challenge #GoldenBatikApron aku sebagai #PejuangGoldenBatikApron membagikan satu resep roti yg cenderung memiliki cita rasa asin gurih dan pastinya menggunakan kentang dalam pembuatan nya. Roti ini termasuk roti favorit jugaa, jd wajib bgt buat recook resep inii. Yg penasaran yukk langsung aja baca dulu resepnya!! Happy Cooking😘 #PejuangGoldenBatikApron

5 - 6 orang
Simple Garlic Baby Potato

Simple Garlic Baby Potato

Sederhana tp enak bnget 🤤 sesimple ini seenak ini 🥰 kurang parsley dan oregano nya, tp gini aj dah enak💃 Source: @DiasIrena #WongKitoNgolahKentang #CookpadCommunity_Palembang #PejuangGoldenBatikApron

018. #bekalkerja : KeKer Balado 💪🤣 (Kentang + Kerang Balado)

018. #bekalkerja : KeKer Balado 💪🤣 (Kentang + Kerang Balado)

Loha.. Pas kebeneran di kulkas ada kentang + kerang yang udah lama 😭 Makanya hari ini mommy putuskan masak kentang kerang balado.. Setelah hunting dan nanya ke mama mertua resep balado andalan beliau.. Hari ini aku eksekusi yah yg udah aku modif..

3 porsi
1jam
Potato Cheese Fritters

Potato Cheese Fritters

Siang hari saat puasa begini si emaknya mulai lemesss, hauss, & mager tentunya hehehe tapiii berhubung kudu tetap menyajikan makanan untuk si kecil biar tetap mau maem, jadi mari kitaa buat cemilan saja untuk dia. Bahan dasarnya sama kok dengan potato cheese stick, yakni kentang, keju dan tepung maizena. Hanya bentuknya saja yang berbeda 😆. Kalau ingin lebih cepat halus, semua bahan tinggal masukkan saja didalam chopper. Teksturnya akan lebih lembut nantinya. Selamat mencoba moms.... Sabtu, 09 April 2022 #PejuangGoldenBatikApron

Potato Hash Brown

Potato Hash Brown

Assalamualaikum Wr Wb Selamat Malam Member Ketjeh 3C'ers... Selamat Menunaikan Ibadah Tarawih Bulan Ramadan bagi teman-teman yang menjalankan ya.. semoga ibadah bulan ramadhan menjadi berkah. Aamiin Masih dengan Arisan 3C mbk ima @dapur_imaimey cooksnap lagi cemilan gurih nya, soalnya cemilan2 gini ini favorit banget. Bikin potato hash brown ala McD. Sekilas ttg masakan ini adalah hidangan sarapan Amerika yang populer, terdiri dari kentang cincang halus yang telah digoreng sampai berwarna kecokelatan. Disini saya tambahin irisan daun seledri agar aroma lebih sedep. Makasih mbk inspirasi resepnya dan sukses+lancar usaha bunga2 nya👍🙏. Sabtu, 09 04 2022 #ArisanCooksnap3C_Imaimey #CookingCommunityClass #CookpadCommunity_Surabaya #SalamKompakSelalu #PejuangGoldenBatikApron #RamadanCamp_Misi5 #CeritaDapurHariIni #CookpadCommunity_Id #TimTakjilAsin

14 biji
30 menit
Perkedel Kentang Tuna

Perkedel Kentang Tuna

Ada kentang 4 buah ukuran sedang di dapur. Dan ada ikan pindang tuna di freezer. Jadilah dimasak perkedel kentang deh

Semur Ayam Kentang

Semur Ayam Kentang

Assalamualaikum… Selamat pagi semuanya… Menu kali ini yg keluar adalah semur ayam yang wanginya semerbak 😋😋 Anak- anak paling suka ayam dimasak semur krn ada rasa2 manis gurih dan wanginya itu loh bikin lapaar… Kali ini semurnya saya tambahin sedikit cabe biar tambah nikmaat Langsung aja y moms silakan dicoba dirumah 🥰🥰😍

Steak Ayam Kentang Simple

Steak Ayam Kentang Simple

Hari ini tanggal merah nyepi, warung sayur deket rumah pun ikutan tutup. Jadilah masak stok yang ada di rumah. Masih ada dada ayam fillet di freezee dan kentang didapur. Mari kita buat kreasi dari bahan ini jadi sesuatu yang enak.

2 orang
30 menit
Sambal Goreng Kentang Ati

Sambal Goreng Kentang Ati

Masakan ini biasanya dimasaka waktu hari lebaran saja, dan berhubung suami tidak suka opor, Jadi buatlah sambal goreng hati kentang, rendang. TAPI,untuk kali ini aku share resep sambel goreng kentang ati favorit suami..

7 orang
1 Jam