Kering kentang kacang asam manis pedas

Dipos pada February 23, 2022

Kering kentang kacang asam manis pedas

Anda sedang mencari inspirasi resep Kering kentang kacang asam manis pedas yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Kering kentang kacang asam manis pedas yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Kering kentang kacang asam manis pedas, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Kering kentang kacang asam manis pedas enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Kering kentang kacang asam manis pedas sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Kering kentang kacang asam manis pedas memakai 17 jenis bahan dan 8 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Kering kesukaan kami waktu kecil yg seringnya malah dimakan sebagai camilan. Alm ibu sering membuat sebagai salah satu menu lebaran. Kami memasaknya beramai2 sambil ngabuburit. Karena saya bungsu jadi kebagian mencucinya saja. Kata ibu kalau ikut mengupas nanti kupasan kulitnya terlalu tebal, demikian jg kalau mengiris takut kena pisau dan yg pasti tidak bisa setipis irisan kakak perempuan saya. Selanjutnya ibu yg menggoreng sambil mempersiapkan bumbu2nya #PekanPosbar #RamadanCamp #CeritaDapurHariIni #KeringKentangKacang #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Bandung #GBAMinggu6

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Kering kentang kacang asam manis pedas:

  1. 500 gr kentang
  2. 100 gr kacang tanah, goreng
  3. 6 bh cabe keriting merah, buang bijinya
  4. 5 mata asam jawa, rendam dlm 2 sdm air panas
  5. 1 sdm garam
  6. 3 sdm gula merah, sisir
  7. 1/2 sdt kaldu jamur
  8. Bumbu cemplung :
  9. 1 btg sereh
  10. 2 lbr daun salam
  11. 2 lbr daun jeruk
  12. 2 ruas laos/lengkuas
  13. Bumbu halus :
  14. 8 bh bawang merah
  15. 4 siung bawang putih
  16. 3 bh cabe merah besar/tanjung, buang biji
  17. 1 ruas cikur/kencur

Langkah-langkah untuk membuat Kering kentang kacang asam manis pedas

1
Siapkan bahan
Kering kentang kacang asam manis pedas - Step 1
Kering kentang kacang asam manis pedas - Step 1
2
Kupas kentang, iris tipis sambil direndam supaya tidak hitam. Bilas sampai air bening, tiriskan
Kering kentang kacang asam manis pedas - Step 2
Kering kentang kacang asam manis pedas - Step 2
3
Goreng kacang tanah sambil diaduk supaya matang merata dan tdk gosong. Angkat dan tiriskan
Kering kentang kacang asam manis pedas - Step 3
Kering kentang kacang asam manis pedas - Step 3
4
Goreng kentang sampai kuning kecoklatan. Angkat dan tiriskan
Kering kentang kacang asam manis pedas - Step 4
Kering kentang kacang asam manis pedas - Step 4
5
Tumis bumbu halus dan bumbu cemplung sampai harum. Masukkan cabe keriting iris, aduk
Kering kentang kacang asam manis pedas - Step 5
Kering kentang kacang asam manis pedas - Step 5
6
Tambahkan air asam, garam, kaldu jamur dan gula merah. Aduk sampai gula larut dan berkaramel
Kering kentang kacang asam manis pedas - Step 6
Kering kentang kacang asam manis pedas - Step 6
7
Matikan api, masukkan kentang dan kacang. Aduk sampai rata
Kering kentang kacang asam manis pedas - Step 7
Kering kentang kacang asam manis pedas - Step 7
8
Sajikan. Jika disimpan ke dalam toples, pastikan dimasukkan setelah dingin ya bunda
Kering kentang kacang asam manis pedas - Step 8
Kering kentang kacang asam manis pedas - Step 8

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Semur Kentang Telor

Semur Kentang Telor

2 orang
30 menit
Schotel Kentang Lapis

Schotel Kentang Lapis

Kemarin selasa150322 dapat challenge dr Komjak utk membuat schotel kentang/pastel tutup dg budget max 30 rb. Sy putuskan utk membuat schotel kentang krn bahannya lebih simple tp cara menyusun kentang & isian seperti pastel tutup (sebenarnya terobsesi buat pastel tutup sih😁). Biar masuk budget langsung gercep minta tolong tetangga baik utk belikan Ayam Fillet 1/4 kg dapat harga 13 rb, klo beli dilapak sayur dkt rmh harganya 16 rb. Lumayan hemat kan🤭. Ooiya sy bersyukur tinggal dirumah yg dikelilingi oleh pedagang sayur di Ps. Minggu. Kentang dieng kualitas bagus, harga per 1 kg hanya 13 rb makanya sy bs buat resep ini 500 gr kentang. Selanjutnya sy membuat coretan bahan apa aja yg bs dipangkas dr resep kentang panggang yg biasa sy buat. Berikut rincian biayanya: 500 gr Kentang Dieng : 6.500 100 gr Ayam fillet : 5.200 1 Bungkus Keju Kraft Mini : 5.000 2 butir Telur : 3.000 2 butir Sosis Ayam: 2.000 115 ml susu cair: 2.000 1/2 Bawang Bombay: 1.250 3 butir Bawang putih Kating: 500 1 batang wortel : 500 1 batang seledri: 300 4 lenjer buncis: 500 Minyak Zaitun & bumbu lainnya : 3.000 Total Rp29.750. Karena ini dibatasin budgetnya, bagi teman² yg mau memakai resep ini boleh ditambahkan keju, susu cair, kuning telur utk olesan & bahan isian lainnya. Tp dg resep ini pun rasa jg sudah enak, dijamin. Tidak percaya silahkan mencoba🙂. Klo suka ditunggu cooksnapnya, terima kasih🙏🏻🙂 #BUSWAY_KENTANGKENYANG #COOKPADCOMMUNITY_JAKARTA #SchotelKentang #PejuangGoldenBatikApron #Week7

Kering Kentang, Teri

Kering Kentang, Teri

Assalamualaikum...minggu ini dapat tangtangan di community_Sumut memasak makanan kering baiklah saya pilih memasak ini aja kentang plus teri, simpel, enak, manis dan gurih #Horas_MiGomakMakananKering #PejuangGoldenBatikApron #mingguke6 #MBKakmin_MakananKering #Cookpadcommunity_Sumut

Sosis Kentang Saus Inggris

Sosis Kentang Saus Inggris

Resep : Cooking with Sheila Sarapan express untuk anak-anak. Biasanya bangun tidur mereka ribut cari makan 😁 Rasanya manis gurih, kalo ga inget anak-anak udah saya cemilin itu lauknya (masaknya pas mereka masih tidur) 😂 #PejuangGoldenBatikApron #cookpadcommunity_surabaya

2-3 orang
Chicken Potato Yummy

Chicken Potato Yummy

Seperti enggan turun, harga daging ayam masih berada di angka 40 ribu rupiah per kilogramnya. Haruskah ada intervensi pemerintah untuk menurunkannya seperti halnya minya goreng? Maybe yes, maybe no! Tapi apapun itu, walaupun harganya masih membumbung tinggi, tetap saja masak daging ayam. Nah, kali ini agar gak melulu ayam dalam satu hidangan, maka dicampurlah dengan kentang. Judulnya Chicken Potato Yummy.

Sambel goreng Kentang Tuna

Sambel goreng Kentang Tuna

#PejuangGoldenBatikApron# Pagi,pagi pengin masak yg simple tp enak Ee,nemu Tuna kalengan yg ngumpet di rak bawah😀

3 orang
25 menit
Balado Kentang Teri Kacang

Balado Kentang Teri Kacang

Ini adalah masakan andalan emak” bisa untuk beberapa hari kedepan. Gurih, pedas & manis ditambah nasi angket bikin nambah & nambah lagi. Bener - bener menggugah selera banget. Bisa dicoba di rumah. Jangan lupa follow akun IG & TikTok untuk video lengkap @aldians.kitchen. #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Yogyakarta #Kopijos #selaluistimewa #pekanposbar #RamadanCamp #KeringKentangKacang

Bergedel kentang abstrak

Bergedel kentang abstrak

Abstrak krn hy pakai cetakan sendok. Tak beraturan Hahaha

15 potong
1 jam
Kentang Mustofa (Kering Kentang Kacang)+Tips awet,no kapur sirih

Kentang Mustofa (Kering Kentang Kacang)+Tips awet,no kapur sirih

📝Sabtu12Maret2022. Bismillahirrahmanirrahim.. Menjawab tantangan dari Mamah Cookpad untuk week 1 di Ramadhan Camp 2022. Clue dari Mamah : Sering terdiam diwadah plastik, kalau dimakan kriyuk krenyes-krenyes huh hah? Jawabannya B. 3K (Kering Kentang Kacang). Sekalian setor posbar BancakanCeria3C dengan tema makanan/kue bertekstur kering. Akhirnya mencoba memberanikan diri yang ke 2x bisa berhasil menghasilkan kentang mustofa bertekstur kriyuk krenyes2 enakk. Makasii Ci untuk resep+tips nya 🙏😘. Sebelumnya sy pernah buat kentang mustofa, namun hasilnya berminyak, lembek padahal bumbunya sudah enak. Pembuatan kentang mustofa ini sama dengan pembuatan kering tempe yaa.. Source : @mrskori ✨https://cookpad.com/id/r/14847752 #PejuangGoldenBatikApron #MingguKe06 #RamadanCamp #IdeMasak #KeringKentangKacang #CookingCommunityClass_KringKring #BancakanCeria3C #SalamKompakSelalu #CuisineMe #OlahanKentangKikiRA 👈lainnya #kentangmustofa

Sambal Goreng Udang Kentang

Sambal Goreng Udang Kentang

5 orang
30 menit
3K (Kering Kentang Kacang) Renyahh Huu Hahh

3K (Kering Kentang Kacang) Renyahh Huu Hahh

Suami pulang Jum'atan kemarin mampir ke warung beli kentang. Beliau minta dibikinin Kering Kentang Kacang,katanya kangen, udah lumayan lama nggk masak kering kentang kacang yg renyahh uenakk pedess manis itu🤭. Lihat dikulkas Alkhamdulillah masih ada stock kacang tanah,jdi nggk perlu belanja lgi.😅🤭 Ini merupakan makanan favorit saya dan suami😊. Resep langsung dari Mamah saya. Sekalian untuk ikut njawab tebakan dari Mamah Cookpad tentang Tema Posbar. Semoga Jawabannya Benar😊 B. 3k (Kering Kentang Kacang). #RamadanCamp #KeringKentangKacang #PekanPosbar #PejuangGoldenBatikApron #AnekaMasakanKering #CookpadCommunity_Solo

Cireng Kentang Keju Krispy

Cireng Kentang Keju Krispy

Cireng Kentang Keju Krispy rasanya enak, lembut, gurih pokoknya wajib dicoba deh. #PejuangGoldenBatikApron #CookpadIndonesia

35 biji
±60'
3K | Kering Kentang Kacang

3K | Kering Kentang Kacang

Sabtu, 12 Maret 2022 (week 6) Bismillah Sebelumnya sudah pernah buat Kering Kentang Teri aja, tapi kali ini buat khusus 3K #KeringKentangKacang, untuk menjawab tebakan mamah di #Posbar misi pertama #RamadanCamp dengan clue "Sering Terdiam diwadah plastik, kalau dimakan kriuk, Krenyes krenyes, huh hah" untuk Buku Ramadan Camp Memang pas banget ini untuk persiapan lauk dibulan Ramadan, Awet, tahan lama & praktis jadi gak terlalu ribet didapur.. apalagi kalo pas sahur kesiangan 😅 Tapi apa daya.. kenyataanya.. buatnya kemarin pagi, begitu jadi langsung diserbu bocil untuk lauk sarapan, lanjut untuk makan siang, padahal.sudah di'amankan 😅, pas malamnya ditengok sudah ludess.. Toples sudah kosong 😪😂 lain kali harus buat 7x iresep kayaknya ini biar awet untuk 1 minggu 😅 Resep ini hasil saya intip resep mas Rudy Choirudin di yutub, walau gak sama persis.. dengan modifikasi.. tapi beneran hasilnya mantull 👍 Enak pake Banget kata si'bocil 😅❤ Disini saya gunakan kentang utuh plus kulitnya, #masaksetiapbagian, menambahkan irisan baput saat menggoreng, dpt menambah cita rasa pada olahan, saya hanya gunakan cuka makan utk rasa asamnya jadi lebih awet renyahnya dan Kacang tanah cukup disangrai aja lebih hemat minyak😅 #PejuangGoldenBatikApron #MakananKeringWongKito #Cookpadcommunity_palembang #Cookpadcommunity_id #berbagiinspirasi #masakitusaya #cookpadindonesia #Temansetiapmomen #stayathome #dirumahaja #kedapuraja

Kering Kentang Kacang

Kering Kentang Kacang

Tak pernah terbayangkan mau masak kering kentang atau kering tempe seperti ini. Biasanya pilih beli aja yang praktis. Tapi tantangan Mamah Cookpad dalam Ramadan Camp memotivasi untuk mencobanya. Ribet? Ya...😀😀(maklum gak biasa masak). Senang?...pasti..apalagi ketika respon suami dan anak sangat positif...langsung ambil buat lauk makan siang...ueenak katanya😋😋 Resep dasar dari @MamaBirru dengan beberapa modifikasi takaran. Terima kasih resepnya🙏🙏👍👍 #PejuangGoldenBatikApron #SemangatdapoerkuE #RamadanCamp#KeringKentangKacang

1 kotak
60 menit
Kering Kentang Kacang

Kering Kentang Kacang

Selamat malam bunda cookpaders 🤗 Alhamdulillah akhirnya jadi juga dan bismillah ikutan camp Ramadhan 🤲🤗 Mohon maaf nih jadi mepet gini 🙈🙏maafkeun satu Minggu ini lagi rada riweh ☺️ Bismillah dalam menyambut Ramadhan bulan penuh keberkahan 🤲🤗🥰 Resep inspirasi dari mbak @fidelasadewo🧑‍🍳 makasih ya mbak resepnya 🤗🥰 #PekanPosbar #MakananKering #Week6 #PejuangGoldenBatikApron #KeringKentangKacang #RamadanCamp #Semangcook_Keringan #SemangcookHokyaHokye #CookpadCommunity_Semarang

Kering Kentang Kacang

Kering Kentang Kacang

Akhirnya bikin juga, bahan udah ada dari 2 hari lalu tapi baru sempat hari ini eksekusi #RamadanCamp #KeringKentangKacang #PejuangGoldenBatikApron #cookpadcommunity_Kalsel #IdeMasak #CeritaDapurHariIni

Kering Kacang Kentang Tempe Pedas Asin

Kering Kacang Kentang Tempe Pedas Asin

Kering Kacang Kentang Tempe Pedas Asin ini praktis banget pembuatannya. Terinspirasi oleh selera Pak suami yang tidak suka makanan manis termasuk kering yang biasanya manis. Jadi Saya membuat kering yang tidak manis. #cookpadcommunity_semarang #semangcookhokyahokye #semangcook_keringan #KeringKentangKacang #RamadanCamp #pejuanggoldenbatikapron