Pastel Tutup Kentang Kukus

Dipos pada February 14, 2022

Pastel Tutup Kentang Kukus

Anda sedang mencari inspirasi resep Pastel Tutup Kentang Kukus yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Pastel Tutup Kentang Kukus yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Pastel Tutup Kentang Kukus, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Pastel Tutup Kentang Kukus enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Pastel Tutup Kentang Kukus sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Pastel Tutup Kentang Kukus memakai 15 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Meramaikan event JCCO, #busway atau budget sesuai, kali ini tantangan nya kentang, diolah menjadi pastel tutup. Dalam segi Bahan bahan dan pengolahan saya modif, biasa nya di panggang kali ini saya buat dengan cara di kukus. Dengan budget 30.000 tapi bisa makan enak loh, rincian nya Kentang πŸ‘‰ 5000 Ayam πŸ‘‰ 8000 Wortel,daun bawang,jamur kuping, soun πŸ‘‰ 7000 Telur πŸ‘‰ 2000 Margarin, keju dan bumbu πŸ‘‰ 7000 Total : 29.000 #Busway_kentangKenyang #CookpadCommunity_Jakarta #PejuangGoldenBatikApron

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Pastel Tutup Kentang Kukus:

  1. 3 buah kentang uk besar
  2. Bahan isian
  3. 1 potong daging dada ayam
  4. 1 batang wortel
  5. 1 tangkai daun bawang
  6. 2 lembar jamur kuping
  7. 1/4 bungkus soun
  8. 1 butir telur (didadar)
  9. 1 siung bawang putih di cincang halus
  10. 1/2 sdt garam
  11. 1/3 sdt kaldu jamur
  12. 1/4 sdt lada halus
  13. 1 sdm margarin untuk menumis
  14. Taburan
  15. Keju parut

Langkah-langkah untuk membuat Pastel Tutup Kentang Kukus

1
Rebus kentang sampai matang lalu tumbuk halus (aq dengan batu ulekan)
Pastel Tutup Kentang Kukus - Step 1
Pastel Tutup Kentang Kukus - Step 1
2
Siapkan bahan2 isian, iris semua bahan isian
Pastel Tutup Kentang Kukus - Step 2
3
Panaskan margarin, masukan bawang putih dan tumis sampai harum, masukan semua bahan isian (kecuali telur dadar). Masak sampai matang, lalu koreksi rasa
Pastel Tutup Kentang Kukus - Step 3
Pastel Tutup Kentang Kukus - Step 3
4
Masukan bahan isian ke alumunium foil, timpah dengan telur dadar, lalu timpah lagi dengan kentang yg sudah di tumbuk halus dan ratakan
Pastel Tutup Kentang Kukus - Step 4
Pastel Tutup Kentang Kukus - Step 4
Pastel Tutup Kentang Kukus - Step 4
5
Beri taburan keju parut, selanjut nya kukus selama 10-15 menit, dan siap di hidangkan dengan saus sambal.
Pastel Tutup Kentang Kukus - Step 5
Pastel Tutup Kentang Kukus - Step 5

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Pokcoy dan Tahu Kentang

Pokcoy dan Tahu Kentang

Makan siang kali ini agak sedikit ribet. Step masaknya lumayan banyak tapi worth it karena enak πŸ˜‹πŸ‘ Bahan-bahanya mudah bgt didapat dan bergizi.

877. Sambal Goreng Kentang + Cecek (kulit sapi)

877. Sambal Goreng Kentang + Cecek (kulit sapi)

#Week5 Assalamu'alaikum sahabat dapur ... Ini lanjut ke menu sambal goreng kentang untuk pelengkap nasi kuning. Saya bikin yang praktis-praktis aja. Untuk sambal goreng ini saya tambahkan Cecek/kulit sapi, bagi yang kurang suka bisa diskip ya πŸ₯°πŸŒΉπŸ˜‹πŸ‘(2022-032). *** #ResepdeBloom #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Malang #EmakNusantaraKreatif

6 porsi
60 menit
Kentang Mustopa

Kentang Mustopa

Pesenan anak yang lagi mondok ,pengen kentang Mustopa ,dari pada beli mahal ,mending bikin sendiri sbari belajar masak ,ini kali ke 2 aku bikin kentang Mustopa ,Alhamdulillah sukses.bikin kentang Mustopa yang pertama gagal karena bumbu nya pake air ,jadi melempem ke kentang mustopa nya ,ga renyah . Source : RESEP INIRecipes FB #kentangmustopa #masakasyik #cookpadindonesia

Salad Kentang ala Jepang plus Brokoli

Salad Kentang ala Jepang plus Brokoli

Resep "salad kentang telur" punya mba Idha @mama_zikaifairis mirip sama Japanese potato salad, kesukaan sy. Jadi hari ini sambil berpartisipasi di #babaturan_idhamidayanthi -nya #cookpadcommunity_bogor, sy membuatnya dengan senang hati. Kadang salad kentang semacam ini disajikan dalam bentuk bola-bola kecil, diletakkan di tray, kotak atau piring makan, tampilannya cantik selain rasanya yang enak. Walaupun sy punya bisa dibuat bulat-bulat kecil, tapi sy memutuskan untuk menyajikannya begitu saja, soalnya tadi sy sudah terlalu lapar untuk mbulet-buletinnyaπŸ˜… Yang sy buat hari ini pakai bahan seadanya aja, ngga bisa sama persis dengan mba Ida karena ngga punya jagung dan tomat lagi. Bahkan akhirnya semua bahan yang sy punya dipakai juga, lumayan nambahin gizi dan rasanya🀭🀭 Biasanya potato salad jepang ada acarnya, tapi sy tidak pakai. Karena kentang rasanya tawar sekali, jadi harus ada penambahan garam dan gula. Banyaknya mengikuti rasa mayonaisenya, karena beda-beda merk, asin-asinnya juga beda. Sedangkan rice vinegar sebagai perasa tambahan sy ganti dengan air jeruk lemon. Karena sy menambahkan brokoli lumayan banyak, jadi sekalian ikutan #pekanposbar #brokoli ya, sekalian juga setor buat #pejuangoldenbatikapron minggu ini😊

1 jam
#238 Spinach pene potato cheese and chicken carrot milk

#238 Spinach pene potato cheese and chicken carrot milk

Guna mendukung bumi agar semakin sehat, aku memanfaatkan makanan sisa yang ngendon di kulkas 3 harian :). Selain mubazir kalau dibuang, makanan-makanan ini masih bisa diolah menjadi makanan lezat dan terlihat fancy. Beberapa hari lalu aku masak ayam bumbu hainan, masih nyisa kan tuh. Terus juga ada sisa penne bikin pasta tempo hari. Karena kena dingin kulkas otomatis warnanya agak begindang ya shayyy. Tapi gapapa, itu direbus lagi juga masih enak dan warna kembali cantik kok. Keingat juga aku masih punya kentang yang mungkin kalau dibiarkan 3 hari, dia bakal basi haha. Yaudah deh ya yuk dimasak.

Potato Wedges Super Simple

Potato Wedges Super Simple

follow my instagram: instagram.com/sofunsofood

Kering Kentang Kacang

Kering Kentang Kacang

#RamadanCamp #KeringKentangKacang #WongKitoNgolahKentang #CookpadCommunity_Palembang #PejuangGoldenBatikApron

Kering Kentang Kacang

Kering Kentang Kacang

13/03/2022 Bismillah, semangat ikut misi #RamadanCamp pertama!! Jawabanku B mah! moga bener yaa Btw, ini resepnya dr chef eddy tp aku modifikasi dr jumlah kentang sm bumbunya...selain itu, ada bbrp bahan yg aku skip karena gk ada stok. Eh tapi, tetep enak-enak aja menurutku dan suami 😁 source: youtube chef eddy siswanto #CoboyMaBarMaCo_KreasiKeringan #Coboy_MasakAnekaKering #PejuangGoldenBatikApron #PekanPosbar #MakananKering #RamadanCamp #KeringKentangKacang #Coboy_MakeMeHappy #CookpadCommunity_Surabaya

Perkedel Kentang

Perkedel Kentang

Hai Hai mamak datang lagi. Kali ini mamak bawa perkedel kentang nie... Siapa yang suka sama olahan satu ini? Mau jadi teman healing pas makan soto oke, makan sop oke, atau dicemilin juga oke. Kali ini bikin perkedel ala ala mamak ya #PejuangGoldenBatikApron #Weekly_4

Kering Kentang Kacang Versi AirFryer - Less Oil !

Kering Kentang Kacang Versi AirFryer - Less Oil !

Akhirnya bisa submit misi 1 untuk #RamadanCamp, dan jawaban sy B. #KeringKentangKacang. Cooksnap dari @anggilstiar , dg sy modifikasi versi Less Oil, dg menggunajan airfryer. Misi ini cukup menantang krn sedang langkanya minyak goreng, penggunaannya pun harus diirit ya bebπŸ˜‹πŸ˜‹ Akhirnya coba bikin kering kentang kacang ini versi less oil. Untuk menggoreng kentang, sy gunakan airfryer dan kacang tanah sy sangrai, tidak sy goreng. Dan hasilnya pun kriukk buibuuu...ga kalah dg yg digoreng 😘 Beberapa note : - iris kentang tipis2 usahakan dg ketebalan sama (kl ada alatnya lbh bagus ya) - sblm digoreng, rendam kentang dg air es dan garam, lalu bilas hingga air tdk keruh - durasi dan derajat dlm menggoreng di airfryer mungkin tidak sama, tergantung ketebalan kentang dan merk airfryer. silahkan disesuaikan dan dicoba2 ya, krn sy jg mencoba bbrp kali. selamat mencoba 😘😘 #RamadanCamp #KeringKentangKacang #PejuangGoldenBatikApron #Week6 #CookpadCommunity_Malang #GBA_MrsTans #CeritaDapurHariIni

Sup Kentang, Jagung, Buncis

Sup Kentang, Jagung, Buncis

3 orang
20 menit
Kering Kentang Pedas Manis

Kering Kentang Pedas Manis

Ikut meramaikan 'Misi Pertama" dalam challenge Misi Seru Cookpad Ramadan 2022. Karena clue Misi ini yaitu makanan yang sering terdiam di wadah plastik, kalau dimakan kriuk krenyes krenyes huh hah, jadi saya buat Kering Kentang Pedas Manis. Kering Kentang memang favoritnya anak2 di rumah dan kebetulan ada sisa tempe 5 iris sisa bikin tempe tepung jadi saya campurkan saja dengan kentang 😁. Dan dalam rangka menyambut bulan ramadhan menu ini juga pastinya salah satu menu andalan untuk sahur dan berbuka ya karena awet dan tahan lama. Resep ini terinspirasi dari resep "Kering Kentang Pedas Manis" oleh Mba Rini julia https://cookpad.com/id/r/14840909 Baiklah, berikut ini resepnya dengan beberapa penyesuaian bahan dan cara membuatnya. Selamat mencoba... #RamadanCamp #KeringKentangKacang #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Bekasi

Kentang Mustofa

Kentang Mustofa

Alhamdulillah panen cabe besar depan rumah saat harga Lombok melambung tinggi 🀭🀭 daripada ngendep dikulkas, nyoba bikin lagu lauk yang kering Maklum ditinggal suami jadi males masak πŸ˜…πŸ˜… dicemilin pun ga kalah enak deh pokoknya..

3-4 orang
25-30 menit
Gulali Kering Kentang

Gulali Kering Kentang

Niat nya mau buat keripik kentang tapi ternyata hasil nya kurang memuaskan. Daripada kebuang di buat Gulali Kering Kentang aja, lumayan kan moms bisa di buat cemilan siang2. Di cemili lama2 abis hehe... Sengaja di buat seperti gulali sehingga serasa makan gulali tapi dengan citra rasa manis, gurih, asam dan pedas hehehe.. Rasa gulali yang unik ya moms 🧑 Simak langsung aja yuk... #TiketGoldenBatikApron #PejuangGoldenBatikApron #pesonakulinernusantara #pesonakulinerindonesia #kulinerindonesia #indonesianfood #cookpadcomunity #comunitycookpad #masakgakharusribet #masaksimple #semuabisamasak #resepsimple #jajanannusantara #resepmudah #resepsimple #resepjajanan #cookpadindonesia #keringkentang #gulalikeringkentang #gulali #RamadanCamp_Misi1