Potato Cheese Ball

Dipos pada February 19, 2022

Potato Cheese Ball

Anda sedang mencari inspirasi resep Potato Cheese Ball yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Potato Cheese Ball yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Potato Cheese Ball, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Potato Cheese Ball enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Oh ya untuk tambahan saja, waktu yang diperlukan dalam memasak Potato Cheese Ball diperkirakan sekitar 25 menit.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Potato Cheese Ball sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Potato Cheese Ball memakai 10 jenis bahan dan 10 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Catatan: tbsp = sendok makan tsp = sendok teh/kecil

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Potato Cheese Ball:

  1. 3 buah Kentang (ukuran sedang)
  2. 6 tbsp Maizena
  3. sesuai selera Keju
  4. Garam
  5. Lada bubuk
  6. Kaldu bubuk
  7. Coating:
  8. 2 tbsp Tepung terigu serbaguna
  9. Air
  10. 2 bungkus Smax Ring ukuran besar (dihaluskan)

Langkah-langkah untuk membuat Potato Cheese Ball

1
Kupas hingga bersih, lalu rebus kentang sampai empuk.
2
Haluskan kentang.
3
Tambahkan maizena dan keju parut, lalu beri bumbu secukupnya.
4
Ambil adonan menggunakan sendok kecil dan bulatkan hingga padat.
5
Tips: Biar lebih cheesy, aku tambahin keju yg dipotong dadu kecil ditengah bola kentangnya. Tapi ini sesuai selera masing-masing, jd bisa diskip.
6
Larutkan tepung terigu dengan air secukupnya, jangan terlalu encer atau terlalu kental.
7
Setelah kentang dibulatkan, celupkan kentang ke dalam campuran tepung terigu.
8
Setelah dibalurkan dengan campuran terigu, masukkan kentang ke dalam Smax Ring yang sudah dihancurkan.
9
Goreng dengan minyak panas, sekitar 3~4 menit dengan api kecil. Goreng hingga warna keemasan.
10
Tips: Jangan terlalu sering dibolak-balik nanti hancur, cukup sekali balik saja.

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Samgor hati kentang + pete

Samgor hati kentang + pete

Paksu suka sama sambal goreng hati ampela + kentang + pete klo pas lgi musim pete pasti bikin menu ini

5-6 orng
1 jam
Perkedel Kentang Anti Gagal

Perkedel Kentang Anti Gagal

Assalammu'alikum.. Lauk yg satu ini emang kesukaan biasanya dimaem bareng sayur sop atau sayur bayam wihh cucok tenanπŸ˜€πŸ˜€ Source....ibu @siswatyelfinbachtiar resep cek https://cookpad.com/id/resep/4814213?invite_token=ZiCxpd #GenkPejuangDapur #GenkPeDa_Eksis #CookmemberGenkPeDa2_Siswaty #CookpadCommunity_Surabaya

(3K) Kering Kentang Kacang

(3K) Kering Kentang Kacang

#RamadanCamp misi pertama yg ketinggalanπŸ˜‚

Kering Kentang Kacang

Kering Kentang Kacang

Kriukk krispi manis pedas tipis-tipis 😁 enak banget dimakan sama nasi hangat. Btw, aku serutnya pake serutan keju jadi harus hati-hati banget waktu nyampurin sama bumbunya, ukuran kentang yang kecil kaya serabut gini kalau mau membumbui, bumbunya didinginkan dulu ya, bukan di aduk di wajan dengan api. Sebenarnya harusnya diserut pake serutan yg ukurannya lebih gede, biar gak hancur dan gak susah saat dibumbui, kalo kecil gini agak tricky yah. Tapi jujur, bikin kering kentang pakai serutan keju itu hasilnya krispiiii banget, next mau bikin kering kentang gini dipakein bumbu tabur aja 😁 Note: -Biarkan kentang terendam air, jangan ditiriskan. -Setiap akan menggoreng, ambil kentang secukupnya. -Membuat kacang sangrai itu sebaiknya dengan api kecil dan agak lama dan selalu cek apakah kacangnya udh kress pas digigit atau masih lemes. -Simpan kering kentang kacang di food container atau plastik klip. #RamadanCamp #CeritaDapurHariIni #KeringKentangKacang #CookpadCommunity_Kalsel #CookpadCommunity_Borneo

Perkedel kentang daging

Perkedel kentang daging

Perkedel ini adalah perkedel simple,murah,dan mudah. Lagi-lagi favorite anak-anak dan suami πŸ˜‹ #TiketGoldenBatikApron

4-6 orang
Kering Kentang Kacang Asam Manis Pedas

Kering Kentang Kacang Asam Manis Pedas

Ini adalah resep andalan mama .. mama bilang beliau dapat resep dari almarhumah kakaknya yang buka katering di Surabaya. Kering Kentang yang awet tahan lama karena berbalur caramel gula. Dengan rasa khas asam manis pedas. Sering di pesan saat acara besar di hotel. Walhasil menjadi resep andalan mama dan turun ke aku. Kering Kentang ini bisa dicampur kacang atau tempe. Seringnya aku buat dengan tambahan kacang. Dan seringnyaa ga bisa awet karena menjadi cemilan pak su.. cepat habis. Padahal maksud hati mak-mak kan bisa dijadikan lauk saat lagi males masaak kaaan… wkwkwk.. apalagi pas mau puasa nee.. biasa aku buat untuk menu #KeringdanTahanLama persiapan sahur. #PejuangGoldenBatikApron #RamadanCamp #KeringKentangKacang #CookingCommunityClass_KringKring #BancakanCeria3C #CookpadCommunity_Malang #SalamKompakSelalu #CeritaDapurHariIni

1 wadah tupperware besar
1 jam
Kentang Brokoli Keju Panggang

Kentang Brokoli Keju Panggang

Ikut meramaikan #Pais_Brokoli bersama #CookpadCommunity_Bandung. Pas nyari nyari resep di Cookpad ketemu resep Brokoli Keju Panggang dari Chef Devina Hermawan @devinahermawan jadi kepingin bikin. Saya tambah sedikit ayam rebus dan irisan sosis. Enak banget jadinya. #PejuangGoldenBatikApron

4 orang
2 jam
3K (Kering Kentang Kacang)

3K (Kering Kentang Kacang)

Ikutan seru2an ah di Cookpad Ramadan Camp 2022 😍😍 Jawabanku u/ #RamadanCamp minggu ini adalah B. 3K (Kering Kentang Kacang) #KeringKentangKacang . Resep Kering Kentang Kacang ini aku cooksnaps dari akun mba @Kaianiandra karena aku juga mau cobain resep andalan mama mba Kaianiandra . Terima kasih mba u/ resep enaknya πŸ‘πŸ˜‹ Resep ini juga sekalian u/ setoran resep #PejuangGoldenBatikApron #PGBAmingguke6 #PGBAweek6 #week6 #mingguke6

1 keluarga
1jam
3K Kering Kentang Kacang

3K Kering Kentang Kacang

12-03-2022 Alhamdulilah, akhirnya bisa juga bikin makanan favorit si bungsu. Karena selama ini ibun beli di teman, qodarulloh ternyata beliau pindah ke luar kota. Jadi mau gak mau harus coba masak sendiri. Bahagia itu sederhana, ketika diri kita mencoba lalu berhasil senengnya berlipat-lipat. πŸ₯° Tips kentang awet renyahnya dari mba @fidelasadewo #RamadanCamp #KeringKentangKacang #PejuangGoldenBatikApron #cookpadcommunity_jakarta

Kering kentang kacang asam manis pedas

Kering kentang kacang asam manis pedas

Kering kesukaan kami waktu kecil yg seringnya malah dimakan sebagai camilan. Alm ibu sering membuat sebagai salah satu menu lebaran. Kami memasaknya beramai2 sambil ngabuburit. Karena saya bungsu jadi kebagian mencucinya saja. Kata ibu kalau ikut mengupas nanti kupasan kulitnya terlalu tebal, demikian jg kalau mengiris takut kena pisau dan yg pasti tidak bisa setipis irisan kakak perempuan saya. Selanjutnya ibu yg menggoreng sambil mempersiapkan bumbu2nya #PekanPosbar #RamadanCamp #CeritaDapurHariIni #KeringKentangKacang #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Bandung #GBAMinggu6

151. Potato Pillow

151. Potato Pillow

[Pejuang Golden Batik Apron - Week 7] Kebiasaan scrolling instagram membuat saya menemukan banyak resep, termasuk resep Potato Pillow yang mudah dan murah ini 😍. Dengan lihat stok di kulkas dan nemuin kentang, bikin saya gercep buruan eksekusi. Ternyata.. gak hanya murah dan mudah, cemilan satu ini juga cepet ludesss 🀣. Alhamdulillah sekeluarga pada suka. Katanya.. biar makan kentang ga hanya dibikin perkedel aja 😁. #CookpadCommunity_Malang #PejuangGoldenBatikApron #IdeMasak 17 Maret 2022

30 menit
Kering Kentang Kacang (3K)

Kering Kentang Kacang (3K)

Alhamdulillah dipenghujung minggu ini dengan tekad dan niat saya bisa menyelesaikan challenge #RamadanCamp #KeringKentangKacang dari mamah Cookpad. Mengiris kentang yang tipis membutuhkan trik agar pada saat digoreng bisa garing krispy. SC: @tyas_yodha CS: @ella_elloet #CookingCommunityClass_KringKring #BancakanCeria3C #CookpadCommunity_Surabaya #SalamKompakSelalu #CoboyMaBarMaCo_KreasiKeringan #Coboy_MasakAnekaKering #PejuangGoldenBatikApron #PekanPosbar #MakananKering #Coboy_MakeMeHappy #CookpadCommunity_Kediri

Sambal goreng kentang ati

Sambal goreng kentang ati

Masak buat bekal suami kerja 😊

4 porsi
1 jam
3KT Kering Kentang Kacang Teri

3KT Kering Kentang Kacang Teri

Bismillahirrahmanirrahim Ikut meramaikan Ramadan Champ yook. ..bebikin yang kering2 biar awet tentunya kan.. & ndak usah repot2 bolak balik masak serta binggung mau lauk apa yaa too..hehee Aku bikin kering kentang kacang teri biasanya cuma tak goseng2 aja dan itu masih kekiatan bumbu basah yg menempel, kadang bikin melempem gk kriuk2 lagi klo sudah beberapa hari,, πŸ˜₯ Kemarin ada obrolan Di WAG Semangcook tentang tips biar renyahnya awet,, inget tips dr Madam @DapoerMADAMElisabeth klo pingin renyah awet habis di bumbui di oven dulu sebentar sj,, okelah aku praktikin,, bismillah brangkatπŸ’ƒ Dan akhirnya bener hasilnya kriuk2 renyah dan garing serta gak basah oleh bumbu2nya.. πŸ‘ŒπŸ€© Thank you Madam Elisabeth,salam sehat selalu yaaπŸ™πŸ™πŸ˜πŸ˜πŸ€— #PekanPosbar #RamadanCamp #KeringKentangKacang #KeringKentangKacangTeri #Semangcook_Keringan #Semangcookhokyahokye #CookpadCommunity_Semarang

Kentang Mustofa

Kentang Mustofa

Cari2 resep kentang mustofa yg bahan2nya gampang akhirnya nemu deh dari Mba @olaaulya asli gampang dan anti gagal oiia resep aslinya 500 gr aku bikin 1kg

Baked Potato with mashroom sauce ❀️❀️

Baked Potato with mashroom sauce ❀️❀️

ini kesukaan anakku...

10 porsi
60 menit