Kering Kentang Kacang

Dipos pada February 20, 2022

Kering Kentang Kacang

Anda sedang mencari inspirasi resep Kering Kentang Kacang yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Kering Kentang Kacang yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Kering Kentang Kacang, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Kering Kentang Kacang enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Kering Kentang Kacang sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Kering Kentang Kacang memakai 14 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Alhamdulillah dah mendekati bulan Ramadan 🤗... Dah nyiapin menu apa nih buat Ramadan?...kalo emak sih, mau bikin kering kentang aja ah...lumayan awet keringnya...jadi kalo kesiangan sahur atau mefet waktu berbuka, bisa langsung makan tanpa drama🤭. Untungnya diingetin juga sama mamah cookpad soal menu ramadan. Cara ngingetinnya juga unik, kita dikasih 2 pilihan... pastinya emak lebih memilih pilihan kedua duong..B. Kering kentang Kacang, yang bisa dimakan gitu aja atau dimakan pake nasi...😋. Kalo pilihan pertamanya sih liat di notif mamah cookpad masing2 yakk🤣. Oiya disini emak cooksnap resep kering kentang kacang teri milik mba Risa @mamafathan dengan sedikit modifikasi karena emak ga' pake ikan teri, seperti dalam resep asli. Alhamdulillah rasanya tetap enak. Dan foto hasil cooksnapnya emak jadiin model buat bikin desain canva denga tema flyer, yang di ajarkan mba Risa di event Ngobras (ngobrol asyik bareng sahabat) di wag #GenkPejuangDapur. Alhamdulillah.. Emak yang tadinya kagak ngarti cara bikin flyer, sekarang dah bisa dah sedikit2 mah..#shombong...🤭. Trimakasih untuk sharing ilmunya ya mba Risa😘. Alhamdulillah bermanfaat banget. Dan semoga berkenan cooksnap dari saya ya mba🙏 #RamadanCamp #MisiPertama #KeringKentangKacang #PejuangGoldenBatikApron #NgobraspeDa_Risa #GenkPeDa_Eksis #IdeMasak #cookpadcommunity_Balikpapan #cookpadCommunity_Kaltim #cookpadcommunity_Borneo

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Kering Kentang Kacang:

  1. 500 gr kentang
  2. 100 gr kacang tanah
  3. 3 sdm ikan teri medan (saya skip)
  4. Secukupnya minyak untuk menggoreng
  5. Bahan bumbu pedas manis :
  6. 4 bh cabe merah keriting iris serong
  7. 6 bh cabe merah keriting haluskan
  8. 4 btr bawang merah, iris tipis
  9. 3 siung bawang putih, iris tipis
  10. 3 lmbr dau jeruk, sobek sobek
  11. 2 sdm gula pasir
  12. 1/2 sdm air
  13. 1/2 sdt garam halus
  14. 2 sdm minyak untuk menumis

Langkah-langkah untuk membuat Kering Kentang Kacang

1
Kupas kentang, cuci bersih, kemudian serut bentuk korek api, rendam dalam air. Cuci bersih sampai airnya rendaman bening, saya 5x cuci. Tiriskan sampai setengah kering.
Kering Kentang Kacang - Step 1
Kering Kentang Kacang - Step 1
2
Panaskan secukupnya minyak goreng dengan api sedang cenderung kecil. Masukkan secukupnya kentang. Lalu goreng sampai matang dan kering sambil sesekali diaduk, supaya tidak gosong. Angkat. Tiriskan. Lalu simpan dalam wadah kedap udara yang dialasi tissue makan supaya minyaknya terserap dan kentang awet crispynya. Lakukan sampai kentang habis. Goreng juga kacang tanah sampai matang dan kering dalam minyak sisa menggoreng kentang. Angkat. Tiriskan. Sisihkan dahulu.
Kering Kentang Kacang - Step 2
Kering Kentang Kacang - Step 2
Kering Kentang Kacang - Step 2
3
Buat bumbu pedas manisnya; Panaskan minyak goreng, lalu tumis irisan cabai keriting merah, bawang merah dan bawang putih sampai layu dan harum. Tambahkan cabe halus. Aduk sampai rata. Tumis kembali sampai matang.
Kering Kentang Kacang - Step 3
Kering Kentang Kacang - Step 3
4
Bumbui dengan gula pasir, garam dan air. Masak sampai kental dan gula larut. Masukkan kentang dan kacang goreng. Aduk cepat sampai tercampur rata. Matikan api. Angkat.
Kering Kentang Kacang - Step 4
Kering Kentang Kacang - Step 4
Kering Kentang Kacang - Step 4
5
Siap disajikan. Jika untuk persediaan, diamkan dahulu sampai uap panasnya hilang, baru masukkan kedalam wadah kedap udara.
Kering Kentang Kacang - Step 5
Kering Kentang Kacang - Step 5

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Kentang sambal balado petai

Kentang sambal balado petai

1 mangkuk
30 menit
Kroket Kentang Mozarela

Kroket Kentang Mozarela

Bismillah pengen banget dapet ni,, smoga bisa, semangat yuk #TiketGoldenBatikApron

30 pcs
1 jam 30 menit
Kentang sambal goreng ati ampela

Kentang sambal goreng ati ampela

Manfaatkan bahan yg ada dikulkas😁

4 orang
15 menit
Potato Balls

Potato Balls

Dear Mamahku... Maafkan anakmu ini yaa..jarang masak eh jarang posting resep 😅 gegara harus fokus mengajar dgn kondisi online (PJJ) dan offline (PTMT) 😌 Tp daku Jadi semangat kembali karena kejutan #TiketGoldenBatikApron 🥰 Group wasap #CookpadCommumity_Tangerang yang selalu seru, update serta terus mereminder kegiatan yg cookpad adakan jd semakin memberi kobaran 🔥 (semangat) untuk menulis resep lagi.. Kali ini jatah #Cookies_Dwiyana mba @dwiyana_roes yg simple enak dan ngeyangin 🤤

3-4 orang
15-20 menit
Sarden dan kentang asam pedas

Sarden dan kentang asam pedas

Lagi ga ada stok sayur di kulkas .. masih terselamatkan krn ada simungil sarden . Markisak.. mari kita masak ...

1-2 porsi
15 menit
Kering kentang kacang

Kering kentang kacang

Bismillah Yeeaaayyy......ikutan misi pertama Ramadhan camp di cookpad, jawaban akyu sih tema posbarnya B. 3K (Kering, kentang, kacang). #RamadanCamp #Keringkentangkacang #CocomtangPost_SerbaKriuk #CookpadCommunity_Tangerang #PejuangGoldenBatikApron

Sambal Kentang ala Xanderskitchen

Sambal Kentang ala Xanderskitchen

Bingung mau masak apa,mau ke pasar hujan melulu.Mau order online kok lagi malas, Alhamdulillah masih punya stok kentang.Biasanya bikin sambal Ati Ampela,tapi hari ini mau coba resep yang gampang dan di jamin enak.Resepnya ci Jun yang sudah terkenal.Lets go masak

Kentang Brokoli Saus Keju

Kentang Brokoli Saus Keju

Menu cemilan yang enak, sehat dan bergizi. #PekanPosbar #Brokoli #CocomtangPost_SayurKribo #GenkPejuangDapur #PejuangGoldenBatikApron #Cookpadcommunity_Tangerang

Kering Kentang Kacang

Kering Kentang Kacang

Mengikuti Ramadhan Camp kali ini dan posbar dari CP Bali dengan tema Aneka makanan kering. Mengejar waktu supaya bisa ikutan.. Ada sedikit keraguan, bisakah terselesaikan hari ini. Dan terimakasih Tuhan, akhirnya bisa terselesaikan juga. Meski harus berbagi waktu dengan memasak dan menjaga si kecil. Ada kejadian disaat saya pindahkan jemuran, begitu kembali eh kentang goreng tinggal sedikit.. Di resep ini saya ga pakai cabe rawit karena anak 2 tahun saya juga ikut memakannya. #cookpadcommunity_bali #CPBali_KriukKriuk #RamadanCamp #KeringKentangKacang

RC 1. Kering Kentang Kacang

RC 1. Kering Kentang Kacang

Ikutan Ramadan Camp dari Mamah. Tebak-tebak tema Posbar, jawabannya: B, Kering Kentang Kacang. Enak banget walo pas motong2 tipis dan goreng kentangnya penuh perjuangan. Menggoreng kacangnya pun tidak mudah, pas udah diangkat kok masih pucat jadi yaa digoreng lagi hihi.. Untung tidak gosong 😅. #RamadanCamp #KeringKentangKacang #PejuangGoldenBatikApron Minggu ke 6 Misi ke 1

1 toples
Kering Kentang Kacang Pedas Manis

Kering Kentang Kacang Pedas Manis

Menerima tantangan Mamah dalam rangka memeriahkan #RamadanCamp, saya pilih jawaban B, yaitu 3K (kering kentang kacang). Sebenarnya ini modifikasi dari resep klengkam manis sebelumnya ya, tapi kali ini saya tambahkan asam jawa dan cabe biar dapat sensasi huh hah nyaa dan ada rasa asem2 manisnya hihihi... Jadi klop deh, perpaduan rasa nano2 manis asem asin plus pedas 😁 Enyakkkk, mau dicemilin gtu aja atau plus nasi hangat sama2 enak. Bikinnya jg simple😊....Alhamdulillaah 🤲🤲 #PejuangGoldenBatikApron #CPBali_KriukKriuk #RamadanCamp #KeringKentangKacang #3K #CookpadCommunity_Bali #CookpadCommunity_Id #Cookpad_Id #MasakItuSaya #LaukKering #Week6 #PekanPosbar #CeritaDapurHariIni

Kentang goreng

Kentang goreng

Assalamu'alaikum Kemarin sore umi bikin donat kentang, tapi kebanyakan kentangnya. Alhasil ada 1 buah kentang kukus berukuran besar tersisa, saya Lupa masukin kulkas😭😭 Untung blm terlalu rusak😭😭 Tapi udh dimasuk kulkas tadi pagi sama bapak. #PejuangGoldenBatikApron

Ati ampela kentang bumbu kecap

Ati ampela kentang bumbu kecap

Makanan favorite darikecil. Silahkan dicoba resepnya

6 porsi
35 menit
Kentang Mustofa

Kentang Mustofa

#RamadanCamp #KeringKentangKacang #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Tangerang Ikut menjawab tantangan #ramadancamp dari mama, jawabannya B.3K(Kering Kentang Kacang) yang huhah dalam plastik.

5 orang
1 jam
Potato Gratin

Potato Gratin

Buat yang suka kentang menu ini harus dicoba. Aslinya hanya butuh kentang, heavy cream cair, garam dan merica, lalu dipanggang. Karena memang biasanya jadi sumber karbo untuk pendamping hidangan protein. Tapi kalo lihat resep- resep yang beredar di internet cukup beragam variasinya, ada yang ditambah isian, cream diganti dengan saus putih/ bechamel, dan ditaburi keju yang cukup banyak. Versi saya juga cukup sederhana, ditambah saus bechamel dan tambahan keju slice untuk topping. Anak-anak saya suka banget kalo dibikinin ini, pas lagi manggang pasti bolak balik tanya udah mateng belum? 😁 #IdeMasak #CookpadCommunity_Bandung #PejuangGoldenBatikApron

1 orang
45 menit
Opor Ayam Kuah Susu Topping Kentang

Opor Ayam Kuah Susu Topping Kentang

setelah buat puding oreo kesukaan anak2, ada sisa susu uht. kepikiran buat opor ayam pke kuah susu ini.. rasanya leziz, gurih dan sehat tentunya karena ga pke santan.

4 orang
60 menit