Sambal Goreng Kentang

Dipos pada March 1, 2022

Sambal Goreng Kentang

Anda sedang mencari inspirasi resep Sambal Goreng Kentang yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Sambal Goreng Kentang yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Sambal Goreng Kentang, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Sambal Goreng Kentang enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Sambal Goreng Kentang sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Sambal Goreng Kentang memakai 13 jenis bahan dan 3 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Bismillah. Assalamualaikum. Sambal Goreng Kentang salah satu kesukaan suami. Kali ini saya membuat versi ibu. Masakan ibu selalu simpel karena beliau tidak punya banyak waktu memasak. Tidak pakai santan dan air namun tidak kering. Cairan saya ambil dari minyak goreng dan tomat. Cek yuk bunda... #KulaEtamCoCoK #CookpadCommunity_Kaltim #ResepGriyaSyari #MasakKentang #SambalGorengKentang

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Sambal Goreng Kentang:

  1. 4 butir kentang, kupas, potong dadu
  2. 3 lembar daun jeruk
  3. 1 lembar daun salam
  4. 1 ruas lengkuas, geprek
  5. 1 batang sereh, memarkan
  6. Bumbu Halus
  7. 8 bawang merah
  8. 2 siung bawang putih
  9. 12 cabe merah keriting
  10. 4 kemiri, sangrai
  11. 1/4 sdt garam
  12. 1/4 sdt penyedap rasa totole
  13. 1 tomat ukuran sedang

Langkah-langkah untuk membuat Sambal Goreng Kentang

1
Siapkan bumbu halus. Tumis cabe merah keriying, bawang merah dan bawang putih hingga matang. Dinginkan. Setelah dingin di haluskan dengan blender. Kalau blender tidak bisa berputar tambahkan minyak goreng.
Sambal Goreng Kentang - Step 1
Sambal Goreng Kentang - Step 1
2
Sambil menunggu bumbu halus di tumis kita goreng kentang hingga kuning kecoklatan. Tiriskan.
Sambal Goreng Kentang - Step 2
3
Panaskan minyak goreng. Tumis bumbu halus hingga bener-bener matang. Masukkan daun jeruk, daun salam, lengkuas dan sereh. Aduk hingga rata. Masukkan kentang. Aduk rata. Tes rasa. Angkat dan sajikan.
Sambal Goreng Kentang - Step 3
Sambal Goreng Kentang - Step 3
Sambal Goreng Kentang - Step 3

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Potato Au Gratin

Potato Au Gratin

ini mirip lasagna hanya kulit lasagnanya diganti dengan irisan kentang. rasa sama enaknya seperti lasagna

Alternatif perkedel kentang sehat tanpa digoreng

Alternatif perkedel kentang sehat tanpa digoreng

Dlu pernah coba masak perkedel kentangnya dikukus, gitu digoreng malah hancur. Jadinya coba dengan cara ini, tanpa digoreng hanya dimasak dengan sedikit minyak memakai nonstick pan. Cekidot resepnya

2 orang
1 jam
Perkedel Kentang 3 bahan

Perkedel Kentang 3 bahan

Perkedel dengan hanya 3 bahan: kentang telur sledri. Simple, enak dan cepet.

15 pcs
20 menit
Baked Potato Cheese w/ Pepperoni & smoked beef

Baked Potato Cheese w/ Pepperoni & smoked beef

Untuk makan malam bersama keluarga tercinta… ❀️

6 pcs
1 jam 30 menit
Perkedel Kentang ala Dapur Kobe

Perkedel Kentang ala Dapur Kobe

Side dish buat makan siang, menu cepat andalan ya bikin perkedel kentang. Dulu kirain bikin perkedel tuh susah, setelah dicoba ternyata cepet ya 😍 Resep dari Dapur Kobe dengan sedikit modifikasi: https://cookpad.com/id/resep/15170875-resep-perkedel-kentang-special?invite_token=YLVZz9y2muVQnv8bpak7Bbfv&shared_at=1630301755 #cookpadcommunity_tangerang

Martabak Isi Kentang Sosis

Martabak Isi Kentang Sosis

Bismillah, 🧁🍰 Resep ke : 56 🍰🧁

75 pcs
Lontong isi wortel dan kentang

Lontong isi wortel dan kentang

Ide jualan atau pun bisa bwt nyemil di rumah mencoba belajar masak

3 org
45 menit
Kering Kentang Kacang Asem Manis

Kering Kentang Kacang Asem Manis

Ada stok kering kentang goreng biasanya buat cemilan gitu aja , tapi kepikir dibuat lauk jadilah lauk kering kentang ini dengan ditambah kacang, kalau ada tempe bisa juga dicampur.

Semur Tahu Kentang

Semur Tahu Kentang

#cookpadcommunity_bogor #semurtahukentang #semurtahu #semurkentang #semur #tahu #kentang #babypotato #widyajojo_masak

Hash Brown Potatoes

Hash Brown Potatoes

Minggu ini adalah minggu cooksnap untuk para admin GenkPejuangDapur yang telah habis masa tugasnya Jika sering beli versi frozen kali ini eksekusi resep olahan kentang dan oto nyesel baru nyoba sekarang karena hash brown potatoes ini enak banget Resep saya modifikasi dengan penambahan fibre creme untuk hasil yang lebih gurih dan krimi Source @azizarahmi https://cookpad.com/id/resep/15327697-potatoes-hashbrown?invite_token=jwAGYs5w1oAG7KRWw4M2mfAo&shared_at=1631459729 #GenkPejuangDapur #CooksnapAdminGenkPeDa #CooksnapAdmin_AzizaRahmi #GenkPeDa_Eksis #Cookpadcommunity_bali

Sambal Goreng Kentang Hati Ampela

Sambal Goreng Kentang Hati Ampela

Bismillah... Lama gak up resep. Rindu juga ternyata. sambal goreng hati ini salah satu varian masakan hati ayam untuk kakak saya yang anemia. Dia bosan digoreng aja. Disuruhlah saya masakkan sambal goreng.

Potato Bhajias

Potato Bhajias

Ngintip masakan kesukaan mbak @dapurade50 . Potato Bhajias. Langsung aja aku cooksnap. Semoga mbak @dapurade50 senang. Kami mau ngemil online bareng ah. Jauh di mata dekat di masakan kesukaan sahabat. Semoga pasangan cooksnapku senang. #GenkPeda_AdeSis #CookpadCommunity_Depok #Cookpad_id #GenkPejuangDapur #GenkPeda_Eksis #GenkPeda_MasakBerdua #GenkPeda_Bersamamu2021

Puree Kentang Wortel MPASI 6bulan

Puree Kentang Wortel MPASI 6bulan

Anak sy baru 6bulan, sy lagi seneng siap2in menu buat MPASI ni. Excited banget. Mulai dari kaldu, jenis porsi dan makanannya apa aja. Pas ada posbar juga untuk para ibu2. Sebenernya prosesnya yang lama terbayarkan lunass saat anak makannya abis 😍 #PERMISI #PejuangMPASI #SayangAnak #cookpadcommunity_jakarta

2x makan
1 jam
Cireng Kentang Keju

Cireng Kentang Keju

Dapet resep ga sengaja di IG langsung deh eksekusi buat cemilan krucil, dengan bahan yang murah meriah 😍

Kering Kentang dengan Kacang dan udang Rebon

Kering Kentang dengan Kacang dan udang Rebon

Cocok untuk oleh2 yang lagi ngekost πŸ‘ Awet garingnya asak saat mencuci kentangnya benar2 airnya sampai bening

60 menit