Salad Kentang Telur

Dipos pada March 8, 2022

Salad Kentang Telur

Anda sedang mencari inspirasi resep Salad Kentang Telur yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Salad Kentang Telur yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Salad Kentang Telur, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Salad Kentang Telur enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Salad Kentang Telur sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Salad Kentang Telur memakai 7 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Mumpung punya stok kentang lumayan nih, salah satunya mau diolah jadi salad kentang. Pernah liat youtuber bikin salad kentang ini jd terlintas utk coba bikin dengan bahan2 yg ada di kulkas. Ini sy bikin semalam dan disajikan pagi ini utk sarapan, krn lbh enak jika dimakan dingin. Maknyuss😋🥰

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Salad Kentang Telur:

  1. 2 bh kentang kukus
  2. 2 buah telur rebus
  3. 1 bonggol brokoli (boleh kembang kol)
  4. 1 cup jagung pipil
  5. 5 bh tomat kecil/tomat cherry
  6. 1/2 siung bawang bombay, iris
  7. secukupnya Mayonaise

Langkah-langkah untuk membuat Salad Kentang Telur

1
Siapkan kentang rebus dan telur rebus. Kupas kulit kentang dan kulit telur, lalu potong2. Rebus juga jagung pipil dan brokoli sebentar saja. Siapkan bahan lain.
Salad Kentang Telur - Step 1
2
Siapkan wadah, hancurkan kentang dan telur menggunakan garpu, tdk usah sampai halus.
Salad Kentang Telur - Step 2
3
Tambahkan jagung, brokoli, tomat dan bawang bombay
Salad Kentang Telur - Step 3
4
Tuangkan mayonaise, aduk rata. Sinpan salad kentang di dalam kulkas. Sajikan jika sdh dingin.
Salad Kentang Telur - Step 4
Salad Kentang Telur - Step 4
5
Salad kentang siap dinikmati. Disajikan bersama telur dadar utk sarapan jg maknyuss yaa.. selamat menikmati❤
Salad Kentang Telur - Step 5
Salad Kentang Telur - Step 5

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Gulai Kacang Panjang Plus Udang-Kentang

Gulai Kacang Panjang Plus Udang-Kentang

Kacang Panjang alias Kacang Lanjaran (Vigna unguiculata L) dipercaya sebagai sayuran peningkat stamina, juga bagus untuk mengontrol gula darah karena kandungan serat dan vitamin Cnya. Juga, paling penting buat saya, melancarkan pencernaan. Nah kebetulan Mamah Cookpad ngajakin ikutan Pekan Posbar Kacang-kacangan. Kebetulan lain lagi, ada sedikit kacang panjang di kulkas. Baeklah pagi tadi saya buat gulai alias sambal goreng kacang panjang. Tambah mantap karena saya tambah udang dan kentang. Jadilah sayur sekaligus sambal, lumayan menghemat energi di hari weekend ini. Kebetulan kami tidak ada balita lagi. jadi selera pedas #PekanPosbar #OlahanKacangSpesial #ResepWongkito #CookpadCommunity_Palembang #BagikanInspirasimu

1 mangkuk
25 menit
Perkedel Kentang

Perkedel Kentang

Perkedel muncul karena adanya pengaruh dari Belanda ketika zaman kolonial. Terdapat makanan khas belanda yang bernama "frikadel", yang terbuat dari daging yang dilumatkan lalu dibentuk pipih. Dari nama itulah muncul sajian dengan sebutan "perkedel" yang kita kenal sekarang. Selain kentang, makanan yang biasa berbentuk bulat pipih ini juga sering diberi tambahan kornet, daging ayam, ataupun daging sapi. Perkedel biasa dijadikan lauk utama maupun menu pendamping pada soto. Sebelum digoreng, perkedel perlu dilapisi dengan putih telur agar adonannya tidak mudah hancur. #TetepKenyangTanpaNasi #FoodplacexCookpad #CookpadCommunity_Pekanbaru #CookpadCommunity_Riau #CookpadCommunityIndonesia

Oseng Kentang Ati Ampela

Oseng Kentang Ati Ampela

Lagi di posko KKN tapi pengen jga makan makanan rumahan wkwk luangkan waktu masak bareng temen² daripada beli terus kan ya, walaupun ya ada juga magernya hehe. Alhasil jadilah oseng hati kentang ini, intip resepnya langsung ya. #cookpadcommunity_borneo #cookpadcommunity_kaltim #cookpadcommuniyy_kutaikartanegara #cookpaders

Potato Tornado

Potato Tornado

Tantangan Mr. Queen eh Mamah Cookpad untuk bikin kentang spiral ini langsung saya samberr. Soalnya ganciil ternyata! Modal piso tajem, tusukan sate atau sumpit dan mental kompetisi, kalo Mr. Queen dan Miss Inces @Helistiana aja bisa masa saya ngga 💪🏻 #PedeLepelDewa Kesulitannya hanya di cangkeuul alias pegel pas motongnya. Kudu stok sabar ya gaes. Enjoy! #cookpadcommunity_depok

1 orang
10 menit
Sambal goreng kentang ati ampela cabai ijo

Sambal goreng kentang ati ampela cabai ijo

Masakan andalan keluarga untuk suami tercinta

5 orang
45 menit
Keripik Kulit Kentang

Keripik Kulit Kentang

Terinspirasi dari eyang @eyangbima sudah lama nyimpen resep nya eyang, tapi belom sempat di eksekusi. Berhubung ada event #MasakSetiapBagian , sepertinya sangat cocok deeeh resep ini jadi andalan.. Hehehe.. Ternyata rasanya enak seperti makan keripik kentang sungguhan 👌 Resep asli : https://cookpad.com/id/resep/13911452-keripik-kulit-kentang?invite_token=4YFymWk2WLMkFfWwyt9Xbs31&shared_at=1634820661 #FoodPlaceCookingLeague

Perkedel Kentang Ala KFC

Perkedel Kentang Ala KFC

Cobain perkedel kentang ala KFC yuk moms 🙂 #perkedelkentang #perkedelkentangalakfc #masaksetiapbagian #berbagiresep #anekaresepmasakan #adjeng_mw #cookpadcommunity_jakarta

MPASI 9 bulan, finger food, perkedel kentang super

MPASI 9 bulan, finger food, perkedel kentang super

Resep ini bisa utk si kecil saat usia 9 bulan, saat gigi tumbuh dan si kecil ingin gigit2 segala sesuatu. Bisa juga sekalian masak utk sekeluarga. Sehat dan bergizi. Simple dan praktis

2 porsi
30 menit
Semur Kecap Ayam Kentang Wortel

Semur Kecap Ayam Kentang Wortel

Semangat siang sahabat cookpad, sehat selalu semuanya ya 🤗 Hari ini Itha mau berbagi salah satu resep warisan almarhumah Ibu yaitu semur kecap. Perpaduan rasa manis, gurih dan pedas merica nya pas, disajikan dengan nasi hangat jadi pengen nambah terus 😋 Cuzz langsung ke resep ya 🍗🥔🥕🔪 #CookpadCommunity_Solo #CookpadIndonesia #wongsolomasak #masakitusaya #BTH_210923

3 orang
60 menit
270. Bingka Kentang Khas Banjarmasin

270. Bingka Kentang Khas Banjarmasin

Setelah beberapa Minggu absen dari PR Coboy, akhirnya kali ini saya usahain ikutan setor PR. Minggu ini tema nya Jalan2 virtual ke kota Kalimantan Selatan, nyobain makanan/minuman khas sana (alias ngebayangin 🤭), Buanyak pilihan resep, dan keliatan kalo enak2 semua, tapi pilihan sy jatuh ke resep Bingka Kentang punya mbak @minienora. Bikinnya simple tp rasanya enak, hampir mirip kayak kue lumpur tp lebih legit. Kue ini mulai dieksekusi jam 1/2 9 malam ini, tp masih "disambi" ngerjain yg lain jd baru diangkat dari oven jam 11 malam lebih, langsung dimasukin kulkas dg alas kain biar cepet bisa di keluarin dr loyangnya... Alhamdulillah berhasil juga walau tanpa ditimbang bahan2 nya... Source : https://cookpad.com/id/resep/15436052-bingka-kentangkhas-banjarmasin?invite_token=1nZLvPMugB2LQtXd9e7qX5iN&shared_at=1632674961 #CoboyDolan #CoboyDolanNangKalsel #CoboyDolan_Kalsel #CoboyWani #Coboy_Cooksnap #CookpadCommunity_Surabaya

Lodeh kentang kacang panjang

Lodeh kentang kacang panjang

sebagai sayur yang menggugah selera, harus banyak mengkreasikan bahan bahannya agar tidak bosan, meskipun dengan bumbu yang sama tapi menghasilkan rasa yang berbeda beda tergantung dari bahan yang digunakan #Mbois_SerbaPalawija #CoboyMbois_SerbaPalawija #CoboyMbois #CoboyWani #Coboy_CookSnap #CookSnap #CookpadCommunity_Surabaya #MasakSetiapBagian

1 mangkuk
45 menit
Stick kentang keju // snack mpasi 8m+

Stick kentang keju // snack mpasi 8m+

Stick kentang keju ini bisa dibilang sebagai snack sejuta bayik. Hehe karna ini menu andalan para bunda ketika anaknya lagi GTM alias gerakan tutup mulut. Yuk dicoba bun, cara bikinnya simple bgt dan pasti si bayik bakal sukaa dan juga biar tetap ada karbo yg masuk walaupun lagi GTM. SELAMAT MENCOBA💕

1 bayi
±45menit
Potato Wedges

Potato Wedges

Favoritnya Sarah banget inii, bikinnya gampang banget & bisa distok juga di freezer 😍😍 Source : YT Ayudiah Respatih

Semur Kentang Telur Puyuh

Semur Kentang Telur Puyuh

Minggu kedua September ini KopiJos ngadain arisan dan yang dapet adalah mbak Devi, yang semalem udah cerita banyak di wag, inspiratif deh 💕. Daaan, cooksnap kali ini saya bikin semur. Karena rasanya ga pedes, semur jadi salah satu menu kesukaan anak-anak ya. Isiannya pun bisa suka-suka, ayam, daging, telur, tahu, bahkan tempe. Untuk semur ini pakai kentang dan telur puyuh. Rasanya yang manis dan gurih, kuahnya yang sedikit kental, bumbunya yang udah meresap, serta aromanya yang harum, bener-bener menggoda deh. Makan pakai nasi anget aja udah enak bangeet ini 😋. Source: @Devia_Kitchen5 #Semur #LihaiCooksnap_September #ArisanKopiJos_Devia #KopiJos #CookpadCommunity_Yogyakarta #SelaluIstimewa

Kering tempe dan kentang

Kering tempe dan kentang

Buat temen nasi kuning. Atau kalau mau jadi cemilan doang juga enak

10 porsi
30 menit