Curry Klentang&Kentang (Indian Drumstick Curry)

Dipos pada April 6, 2022

Curry Klentang&Kentang (Indian Drumstick Curry)

Anda sedang mencari inspirasi resep Curry Klentang&Kentang (Indian Drumstick Curry) yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Curry Klentang&Kentang (Indian Drumstick Curry) yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Curry Klentang&Kentang (Indian Drumstick Curry), mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Curry Klentang&Kentang (Indian Drumstick Curry) enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Curry Klentang&Kentang (Indian Drumstick Curry) sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Curry Klentang&Kentang (Indian Drumstick Curry) memakai 21 jenis bahan dan 12 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Klentang alias buah kelornya tinggal metik aja dri pohon,karena memang Masha Allah selalu aja berbuah gak mandang musim. Sedang kentang klo disini merupakan jenis sayuran murah meriah yg selalu ada buat stock. #PekanPosbar_MasakSesuaiBudget

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Curry Klentang&Kentang (Indian Drumstick Curry):

  1. 8 batang klentang (buah kelor)
  2. 2 buah kentang ukuran sedang (kupas dan belah besar)
  3. 1 buah tomat ukuran besar (cincang)
  4. 50 gram bawang merah (cincang)
  5. Cabe rawit iris (sesuaikan selera)
  6. 1 jimpit daun kari/karipata/salamkoja
  7. 1 sdm jintan utuh
  8. Minyak goreng (sesuaikan kebutuhan)
  9. 3 sdm pasta tomat (cara bikin homemade udh ada,cek👉
  10. Secukupnya air (sekitar 500.ml atau sesuai kebutuhan)
  11. Garam halus (sesuaikan kebutuhan)
  12. Kaldu bubuk (sesuaikan kebutuhan)
  13. B.) Bahan Bumbu yg dihaluskan:
  14. 7 siung bawang putih
  15. 1 jempol jahe
  16. C.) Bahan bumbu rempah bubuk:
  17. 1 sdt ketumbar bubuk
  18. 1 sdt jintan bubuk
  19. 1 sdt cabe bubuk
  20. 1/2 sdt merica bubuk
  21. 1/2 sdt kunyit bubuk

Langkah-langkah untuk membuat Curry Klentang&Kentang (Indian Drumstick Curry)

1
Kerat kulit luar dari klentang, cuci bersih lalu potong-potong agar jadi lebih pendek dan ikat beberapa potong jadi satu dengan bekas kulitnya.
Curry Klentang&Kentang (Indian Drumstick Curry) - Step 1
2
Panaskan minyak diwajan sekitar 5 sendok lalu masukkan ikatan klentang tadi,goreng sebentar saja. Sampai sekiranya setengah matang saja. Angkat dan sisihkan dipiring
Curry Klentang&Kentang (Indian Drumstick Curry) - Step 2
3
Bekas minyak nya,jika kurang tambahkan beberapa sendok minyak lagi,lalu gunakan untuk menggoreng kentang. Goreng SETENGAH matang juga ya. Angkat dan sisihkan piring juga.
Curry Klentang&Kentang (Indian Drumstick Curry) - Step 3
4
Dan dalam wajan/minyak yg sama. Masukan daun kari dan jintan utuh tumis beberapa detik. Lalu masukkan bawang merah cincang dan bumbu halus dan juga irisan cabe rawit. tumis lagi hingga harum.
Curry Klentang&Kentang (Indian Drumstick Curry) - Step 4
Curry Klentang&Kentang (Indian Drumstick Curry) - Step 4
5
Masukkan pasta tomat,aduk tumis beberapa saat. Kemudian masukkan bumbu rempah bubuk,tambahkan 3.sendok air agar tidak gosong dan tumis beberapa saat.
Curry Klentang&Kentang (Indian Drumstick Curry) - Step 5
6
Masukkan tomat yg sudah dicincang,masak hingga tomat layu dan hancur.
Curry Klentang&Kentang (Indian Drumstick Curry) - Step 6
7
Lalu masukkan klentang dan kentang yg sudah digoreng setengah matang tadi aduk rata.
Curry Klentang&Kentang (Indian Drumstick Curry) - Step 7
8
Masukkan air,garam dan kaldu bubuk.
Curry Klentang&Kentang (Indian Drumstick Curry) - Step 8
9
Masak hingga kentang empuk,air menyusut dan kuah mengental.
Curry Klentang&Kentang (Indian Drumstick Curry) - Step 9
10
Ready deh..
Curry Klentang&Kentang (Indian Drumstick Curry) - Step 10
11
Sajikan dengan nasi putih, chapati ataupun paratha. Mantap..😋
Curry Klentang&Kentang (Indian Drumstick Curry) - Step 11
12
Selamat mencoba,semoga bermanfaat🌹
Curry Klentang&Kentang (Indian Drumstick Curry) - Step 12

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Sambal Goreng Kentang Ati Ampela (Fiber Creme)

Sambal Goreng Kentang Ati Ampela (Fiber Creme)

Masak sesuai budget , ga perlu mahal2 uda dapat satu resep yg enak 😍 Sambal Goreng Kentang Ati Ampela ny pake fiber creme , biar sehat 💐 Murah, mudah dan boros nasi 😁 #SambalGorengKentangAtiAmpela #MasakSimple #MasakDirumah #PekanPosbar_MasakSesuaiBudget #CookpadCommunity_Pontianak #CookpadCommunity_Kalbar

2 - 3 orang
45 menit
Sambel goreng Krècèk& Kentang

Sambel goreng Krècèk& Kentang

Happy eid Mubarak cookpader..Favorit nya kami semua...cocok banget disajikan dengan ketupat dan opor ayam.. support untuk posting bareng teman komunitas memasak #GenkpejuangDapur #GASpesialRamadanPeda #CookpadCommunity_yogyakarta #SelaluIstimewa #KOPIJOS

Sambal Goreng Kentang Hati Sapi

Sambal Goreng Kentang Hati Sapi

Menu wajib tiap Lebaran. Pas banget makan ini bareng rendang dan opor. Yummm!

1 jam
38. Sambal Goreng Kentang Udang

38. Sambal Goreng Kentang Udang

Tradisi hari raya di keluarga biasa nya bikin opor ayam,ketupat,sambal goreng kentang udang. Biasany langsung tinggal eksekusi makan aja.. 😁😁😁 Karena gk bisa mudik dan kangen masakan emak akhirny bikin resep masakan emak.resepny juga ala emak ..🤭🤭🤭 Dan juga sekalian buat menu bukber dikntor. #KualiEmak #KampoengRamadan #MeolahCaruan_OloLebaran #KulaEtamCoCoK #Cookpadcommunity_Borneo #Cookpadcommunity_Kaltim #Cookpadcommunity_Berau #PekanPosbar #PekanPosbarSayurLebaran

Balado kentang kerang

Balado kentang kerang

#baladokentangkerang #pejuangdapur #dapurmami

4 orang
30 menit
Kentang Balado

Kentang Balado

#PejuangGoldenApron3 #PekanPosbar #PekanPosbarSayurLebaran

1/2 jam
Sambal kentang ati ampela

Sambal kentang ati ampela

Karena d rmh ngga suka pedes jd cabenya d kurangin yg penting masak dbilang enak sama keluarga dulu ya karena masing2 lidah pasti beda menyesuaikan saja yg penting bisa masak sendiri ngga usah beli jadi....

Lontong Isi Kentang Wortel dan Ayam

Lontong Isi Kentang Wortel dan Ayam

Ini adalah sapah satu solusi saat anak-anak saya bosan makan nasi dengan rasa itu-itu saja. Saya buatkan lontong dengan isian seadanya di kulkas. Kebetulan ayam selalu ada di freezer, wortel dan kentang selalu ada di dapur. Masak sedikit untuk mereka berdua. Puji Tuhan mereka doyan, walaupun nasinya kemepyar tapi empuk. Oiya, sepertinya beras yang saya gunakan membutuhkan jumlah santan yang lebih banyak supaya empuk. Yang saya tampilakn takaran bahan yang saya gunakan. Resep asli di bawah ini. Saya recook resep mbak Evana Tati. https://cookpad.com/id/resep/4967256-lontong-isi-wortel-kentang-bikinramadanberkesan?invite_token=Z7Cei2W5kbzq1sHNZpUw9y67&shared_at=1621762859 #PejuangGoldenApron3 #PekanPosbar_MasakSesuaiBudget #CookpadCommunity_Bekasi

4 buah
1 jam
50. Sambel Kentang Ati Ampela

50. Sambel Kentang Ati Ampela

Berhubung minggu ini idul fitri tgl 13-14 mei, takut kelupaan sibuk urus anak maka saya setor awal duluan resep #PejuangGoldenApron3 daripada gagal ,bisa nangis seember jerih payah selama ini hilang wkwkwk .... Masakan sambel kentang ini agak berbeda dgn biasanya, Source : Eka Syafitri , Resep lebih ke telaten tapi rasanya enak.. boleh dicoba... #PejuangGoldenApron3 #sambelgoreng #menurumahan

110. Macaroni Schotel Lapis Kentang

110. Macaroni Schotel Lapis Kentang

Sebenarnya ini menyerupai resep yang pernah Sy upload sebelumnya yakni macaroni Schotel, hanya ini Sy tambahkan kentang sebagai bahan di dasar, gabungan 2 karbo. Rasanya enak karenakejunya... #PejuangGoldenApron3 #PGApekan51 #cookpadcommunity._Surabaya

2-3 orang
30 menit
Semur telur kentang

Semur telur kentang

Biasa tinggal makan skrg harus mencoba masak sendiri,hari² yg masak alm emak,emak sdh meninggal tgl 16 juni 2021 bapak menyusul emak meninggal tgl 28 juni 2021 krn positif covid,sy pun sempat di rawat krna positif covid jg...Alfatihan utk alm emak bapak Insya Allah khusnul khotimah aamiin yra 😢

4 orang
1 jam
Dadar Kentang Wortel Keju

Dadar Kentang Wortel Keju

Sarapan simpel bwt anak2, karbonya dapat, proteinnya dapat, sayurnya jg dapat, anak2 jg doyan, alhamdulillah, tdnya kuning telur mau dibikin setengah matang, tp apa daya, aq tinggal nungguin anak daring, jadinya kematengan dah 😂😂, ya sudah tak apa2 🙈 tambahan bahan dari aq daun bawang, keju parut dan bon nori bwt toppingnya Source : @siswatyelfinbachtiar https://cookpad.com/id/resep/15260041-kentang-goreng-telur-ceplok?invite_token=pMVVdYGBiyELYqcQeaXzHWDb&shared_at=1626177077 #CocomtangPost #CookiesPlesiran_Depok #CookpadCommunity_Tangerang

Sambal Kentang Ati Pete

Sambal Kentang Ati Pete

menu kondangan nih cerita.nya 🤭 kalau di daerah.ku menu ini pasti ada di setiap acara hajatan, dan memang sambal ini enaaaakkk banget.. apa.lagi bagi.ku, kan dr kecil aku doyan ati ayam 😍😍 naahh..kali ini recook resep.nya dari mba Lia Arizty, hanya di modif sedikit dr resep asli, terima kasih 🙏🏼😚🥰 #lihairecook12_semarang #cookpadcommunity_semarang

Kentang goreng renyah

Kentang goreng renyah

Makanan ini terinspirasi dari mcd x bts yang lagi viral saat ini hehe

2 porsi
1 jam
Kentang Goreng (French Fries)

Kentang Goreng (French Fries)

Assalamualaikum Bunda 😇 Masih dengan menu takjil ya Bun, kali ini Aku mau share takjil yang simple tapi tetep enak dan cuma butuh 1 bahan utama, yaitu Kentang Goreng (French Fries). Silahkan dicoba ya Bun 🤗 #CookpadCommunity_Tangerang #CookpadCommunity_Purbalingga #MenuTakjil

Perkedel Kentang Ayam

Perkedel Kentang Ayam

Saya suka perkedel, tapi kalau beli sering kurang puas dengan rasanya, jadi lebih baik buat sendiri. Biasanya saya tambah cincangan daging ayam supaya lebih sedap.

± 50 pcs
± 2,5 jam
Mashed Potato

Mashed Potato

Bosen makan nasi, akhirnya kemarin bikin mashed potato ini sebagai variasi untuk menu berbuka. Sebagai lauk pelengkapnya bisa macam-macam mulai dari ayam, nugget, sosis, dan lainnya. Kemarin karena udah pada ga sabar mau makan akhirnya fotonya jepret aja seadanya nih 😁😊 #GoldenApron3 #PejuangGoldenApron3 #WongSoloMasak #CookpadCommunity_Solo

3 porsi
1 jam
Podang Kentang Betunu

Podang Kentang Betunu

Belajar lagi bersama teh @opibun dan kali ini belajar bikin salah satu kue khas kaltim yaitu podang kentang. Podang kentang betunu adalah salah satu kue khas Kalimantan yang berbahan utama kentang. Tunu dalam bahasa Kutai, berarti bakar atau panggang. Namun selain dipanggang, cara lain untuk mematangkan podang kentang adalah dikukus. Ada sedikit perbedaan pada hasil akhirnya, podang yang dipanggang lebih padat dan lebih kenyal dibandingkan dengan yang dikukus. Source : @opibun resep asli : https://cookpad.com/id/resep/2956665-podang-kentang-betunu?invite_token=4q5pv5jD2iBJkXmAMYR9RL1W&shared_at=1626085320 #KupasHabisResep #PodangKentang_OpiBun #KulaEtamCocok #CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunity_Kaltim #CookpadCommunity_Samarinda