Podang Kentang Betunu

Dipos pada March 27, 2022

Podang Kentang Betunu

Anda sedang mencari inspirasi resep Podang Kentang Betunu yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Podang Kentang Betunu yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Podang Kentang Betunu, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Podang Kentang Betunu enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Podang Kentang Betunu sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Podang Kentang Betunu memakai 12 jenis bahan dan 15 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Source: @opibun Recook & modified: Manda Evie Resep asli 👇 https://cookpad.com/id/resep/2956665-podang-kentang-betunu?invite_token=u971BNGuq6yrwyZtwvbzJq7B&shared_at=1626015186 Manda pake ½ resep dari aslinya For me, ini other version bingka kentang Dengan cara pengolahan sedikit berbeda Worthed to try moms .. yummy 😋 #KupasHabisResep #PodangKentang_OpiBun #KulaEtamCocok #CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunity_Kaltim #CookpadCommunity_Balikpapan

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Podang Kentang Betunu:

  1. Bahan A:
  2. 100 gr margarine
  3. 200 ml santan kara
  4. 175 ml air
  5. Bahan B:
  6. 500 gr kentang rebus, haluskan dengan garpu3
  7. 3 butir telur, kocok lepas
  8. 1/4 sdt banilla paste
  9. 150 ml skm
  10. 50 gr susu bubuk
  11. 85 gr gula pasir
  12. 125 ml air

Langkah-langkah untuk membuat Podang Kentang Betunu

1
Panaskan halogen oven disuhu 180°c
2
Olesi loyang/alufoil dengan margarine, sisihkan
3
Bahan A:
4
Panaskan santan, air dan mentega, masukkan tepung, aduk rata dengan whisk hingga kental dan matang. Sisihkan dan dinginkan
Podang Kentang Betunu - Step 4
Podang Kentang Betunu - Step 4
5
Bahan B:
6
Campurkan telur dan kentang, aduk rata
Podang Kentang Betunu - Step 6
Podang Kentang Betunu - Step 6
7
Tambahkan vanila, susu bubuk, skm, gula pasir dan bahan A sedikit demi sedikit, aduk rata
8
Tambahkan air sedikit demi sedikit, aduk rata
Podang Kentang Betunu - Step 8
Podang Kentang Betunu - Step 8
9
Masukkan ke dalam loyang/alufoil hingga penuh
10
Masukkan ke dalam oven yang telah dipanaskan terlebih dahulu
Podang Kentang Betunu - Step 10
11
Panggang hingga matang, tes tusuk jika perlu
12
Podang Kentang akan mengembang tinggi dalam oven Tapi nanti akan turun ketika keluar dari oven
Podang Kentang Betunu - Step 12
13
Panggang hingga burning on top, atau sesuai selera
14
Pas banget buat sarapan atau brunch
Podang Kentang Betunu - Step 14
15
Selamat mencoba moms 💕

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

75. Mashed potato salmon white sauce MPASI 8m+

75. Mashed potato salmon white sauce MPASI 8m+

ini enaakk dan wangiii bangett.. salmon bisa digamti sama prohe lain 🥰 klo 6-7m teksturnya bisa disesuaikan, diblender/disaring lg aja.. #PejuangGoldenApron3 #Mingguke50

2 porsi
Cumi Kentang Sambel Hijau

Cumi Kentang Sambel Hijau

Pengen ngeliwet pake cumi, ada ide dibikin sambel aja cumi nya.. tapi karena cuman ada seperempat kg pakein kentang aja di potong dadu jadi agak banyak.. Mangga yang mau cooksnap, rasa dijamin endulll ini semua rasa pedes nya sesuai selera aja ya, boleh tambah boleh kurang :)

Risoles daging kentang wortel

Risoles daging kentang wortel

Sebenernya banyak banget,tabungan resepku. Hanya saja,karna lg fokus sm usaha yg aku jalani. Jd blm sempet terus utk share di cookpad. Ini salah satunya. Ini yg versi non ekonomis karna utk konsumsi sendiri, kulitnya lebih dominan telor drpd tepungnya.

Cheese potato Fries

Cheese potato Fries

Anak lagi GTM akut, tapi masih doyan sama French Fries.. So coba deh bikinin yg lebih bergizi

1 porsi
30 menit
Perkedel kentang mix tahu,bumbu uleg

Perkedel kentang mix tahu,bumbu uleg

Nikmat disajikan dengan nasi hangat

Long Potato

Long Potato

Sudah lama ga nulis resep. Kali ini bikin cemilan yg simple dan enak dijamin anak pasti suka. Cocok banget buat yg lagi susah makan juga karna bahannya dari kentang. Yuk di simak ya moms 🤗

1-3 org
1jam
Mashed Potato and Carrot

Mashed Potato and Carrot

Bekal lunch ke opis 🥰 #cookpadcommunity_bali

1 porsi
20 menit
Mpasi 11m+ - Cheese Potato Pancake

Mpasi 11m+ - Cheese Potato Pancake

ni enak lho, princess aja bisa makan 4pcs habis sendiri saat breakfast Instagram : steffibelvina #mpasikentang #cheesepotatopancake #pancake #kentang #mpasi11bulan #mpasi #menumpasi #mpasibreakfast

2 porsi
Sup kuah kentang

Sup kuah kentang

pagi pagi udah hujan. hmmm enaknya bikin yg anget - anget ya bun.. 🤤 di resep kali ini saya cuma pakai 1 kentang. nah kalau ingin lebih creamy pakai 2-3 kentang y bun..

Kalio Ayam Kentang

Kalio Ayam Kentang

Lebaran tahun lalu masakin Kalio Daging, karena lagi mehong dan kebetulan belum ada nih resep Kalio Ayam auto masak nih buat pelengkap koleksi resep rendangku yang spesial edition #DariFarhahUntukCookpad #HidanganNusantaraLintasSumatera Kuuuy cobain resepnya, gak kalah enak sama yang di RM Padang. Disini saya pakai fibercreme ya manteman, ada tambahannya kelapa parut yang di sangrai terlebih dahulu. Jadi resep endang yang saya punya ada 2 jenis, Kalio Daging dengan resep Autentik dan Kalio Ayam dengan Fibercreme dan Kelapa Parut Sangrai. #DutaRecookBorneo #DutaRecookSamarinda #CookpadIndonesia #MasakItuSaya

Tumis Tempe Kentang Kacang Panjang

Tumis Tempe Kentang Kacang Panjang

Tumis tempe yang satu ini lebih spesial karena isiannya ditambah dengan kentang dan juga kacang panjang. Bumbunya yang benar-benar meresap, pas banget nih disantap dengan nasi anget 😋. Source: Vey Alodia's Kitchen #PejuangGoldenApron3 #Minggu51 #ResepTempe #LihaiRecook12_Yogyakarta #KopiJos #CookpadCommunity_Yogyakarta #SelaluIstimewa

Kentang goreng stik ala2 mustofa

Kentang goreng stik ala2 mustofa

Cemilan yg gk bosenin,coba resep nya dari mba #Ana Hadi, setoran untuk Cokies kali ini,simpel dan mudah bngt ,sy tambahkan taburan cabe bubuk krn suka pedas 😁 #CocomtangPost_CookiesAnnaHadi #CookpadCommunity_Tangerang #CookpadIndonesia Resep asli https://cookpad.com/id/resep/14480855-kentang-goreng-stik-ala2-mustofa?invite_token=71zg3gm7ppQxPXGUti8188AP&shared_at=1622613009

Sambal Kentang Ati

Sambal Kentang Ati

Sambal Kentang

banyak
1 jam
Opor ayam kentang

Opor ayam kentang

Karena banyaknya menu opor yg berseliweran di beranda media sosial buat saya jadi ikutan pengen makan opor.🤭 Nyontek sana sini sampai pusing karena ketersediaan bumbu dapur saya terbatas.jadinya yg seadanya saja.tp menurut penikmatnya (suami dan anak2) rasanya enak gurih.

4 porsi
1 - 1 ½ jam
Sambal goreng kentang hati sapi pete

Sambal goreng kentang hati sapi pete

Salah satu menu di lontong cap go meh, lagi2 resep dari nenek dan ini enak banget. Kalo ga suka pedes, bisa skip cabe rawit dan banyakin cabe keritingnya.

6 porsi
1 jam
Kroket Kentang

Kroket Kentang

3 orang
Kroket Kentang

Kroket Kentang

Ibu hamil itu perlu makanan yang bergizi dan higienis. Nah kroket homemade ini bisa menjadi salah satu cemilan sehat untuk ibu hamil. Selain sebagai cemilan juga bisa sebagai pengganti nasi untuk ibu yang selama masa kehamilan nggak bisa makan nasi buhkan nyium aroma nasi 😅. Selain ibu hamil si kecil juga bisa ikut menikmatinya. Biasanya ibu yang sedang hamil dan punya balita kalau masak atau bikin cemilan agak ribet jadi bikin cemilan praktis aja yang bisa dikonsumsi ibu hamil dan balita. Selain itu kroket ini bisa dibekukan dan digoreng pada saat akan dinikmati. Untuk resep saya cooksnap dari mbk @iqhaqyuth dengan beberapa modifikasi bahan dan takaran. #SupportBumil #BarapiManjuhu #TulakKaKaltim #Cooksnap_Kaltim #CookpadCommunity_Kalteng

14 buah
60 menit
Perkedel kentang

Perkedel kentang

3-4 orang
45 menit